Persebaya Duduki Peringkat Keempat Interaksi Terbanyak Instagram

Persebaya Surabaya menduduki peringkat keempat Asia sebagai klub dengan interaksi terbanyak di Instagram

Galih Priatmojo | chatwithamelia.xyz
Sabtu, 18 Agustus 2018 | 16:14 WIB
Bek Persebaya, Otavio Dutra. (Sumber: Instagram/@otaviodutr).

Bek Persebaya, Otavio Dutra. (Sumber: Instagram/@otaviodutr).

chatwithamelia.xyz - Tim debutan Liga 1 2018, Persebaya Surabaya baru saja mendapat torehan positif. Skuat berjuluk Bajul Ijo tersebut menduduki peringkat keempat Asia lho.

Tapi ini bukan soal sepakbola, melainkan sebagai klub dengan jumlah interaksi terbanyak di Instagram.

Beberapa waktu lalu, SMFL Football mengeluarkan rangking klub Liga 1 dalam hal interaksi di media sosial instagram lewat akun twitter mereka. Secara mengejutkan, Persebaya Surabaya yang saat ini tengah berjuang untuk bertahan di Liga 1 dan naik ke klasemen atas, disebut menempati posisi keempat klub dengan jumlah interaksi terbanyak di Instagram.

Baca Juga: Top Skor Sepakbola Asian Games 2018: Beto Ramaikan Persaingan

Kabar positif tersebut dilontarkan langsung pihak Persebaya dalam situs resmi klub. Bahkan, interaksi massa di akun instagram Persebaya Surabaya itu sukses mengalahkan interaksi klub rival abadi mereka, Arema FC dan juga beberapa klub Liga 1 lainnya yang lebih dulu eksis.

Padahal, bila dilihat dari umur akun Instagram Arema jauh lebih tua daripada Persebaya. Persebaya Surabaya sendiri baru tahun 2017 meluncurkan akun Instagram resminya.

Tercatat akun instagram @officialpersebaya mampu mencapai 4.091.883 interaksi dalam bulan Juli 2018. Persebaya berhasil unggul di atas Arema FC dan tertinggal satu juta dari Bali United. Sementara untuk pemuncak dipegang oleh Persija Jakarta dengan 10 Juta interaksi dan diikuti oleh Persib dengan 9 juta interaksi.

Baca Juga: Jadi Pemain Baru Juventus, Ronaldo Diplonco Nyanyi

Dengan follower mencapai 566,614 ribu, @officialpersebaya mampu menguasai pasar Asia meskipun @officialpersebaya terbilang pengguna baru di Instagram.

Dengan torehan ini, Persebaya bertekad untuk terus memberikan yang terbaik demi memanjakan para pecintanya.

"Kami akan terus berbenah, dan kami akan mencoba memberikan kemampuan terbaik kami agar para penggemar kami dapat semakin termanjakan," ujar Media Officer Persebaya, Yondang Tubangkit.

Baca Juga: Rangking Terbaru FIFA: Jerman Anjlok, Kamboja Dekati Indonesia

Sementara itu, Pentolan Bonek SKJ 27 Eko Hadi menyambut baik hadirnya media sosial instagram resmi Persebaya.

"Saya mewakili rekan-rekan Bonek mengaku sangat senang dengan hadirnya Instagram official Persebaya. Tentu ini menjawab pertanyaan kami mengenai aktivitas pemain Persebaya dan juga informasi lainnya mengenai Persebaya," ungkapnya.

 

Baca Juga: Rachmat Irianto Ceritakan Kesan Dilatih oleh Bapaknya Sendiri

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Yang sabar ya, Pratama Arhan!

bolatainment | 08:50 WIB

Persib Bandung akan memperkenalkan tim, sponsor, jersey, hingga program-program unggulannya untuk musim kompetisi 2024/2025. Acara akan berlangsung, Minggu (4/8) di Ctra Arena, Kota Bandung

bolatainment | 11:55 WIB

Bobotoh pemegang Passport Planet Persib langsung merasakan hak istimewa saat menyaksikan pertandingan semifinal leg kedua Persib kontra Bali United di Stadion Si Jalak Harupat, Sabtu, (18/5). Kemudahan mendapatkan tiket menjadi satu hak istimewanya.

bolatainment | 22:36 WIB

Persib Bandung berbagi kebahagiaan di bulan Ramadan dengan mengunjungi Panti Sosial Tresna Werdha Budi Pertiwi di Jl. Sancang, Bandung, Selasa (26/3) .

bolatainment | 16:22 WIB

kegemaran Gen-Z berolahraga ini tampak dengan kehadiran mereka yang sangat antusias daat pembukaan toko JD Sport di Bandung. Acara di sana terlihat menjadi sorotan utama bagi generasi muda, khususnya Gen Z.

bolatainment | 15:47 WIB

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong balik ke kampung halamannya, Korea Selatan ketika tim Garuda memasuki masa libur.

bolatainment | 14:37 WIB

Bidadari voli Indonesia, Yolla Yuliana memperkenalkan sosok yang akan mengubahnya loging status baru. Janda cantik ini membuka sosok lelaki yang akan jadi imamnya.

bolatainment | 12:40 WIB

Pemain Israel, Sagiv Jehezkel yang membela klub Turki, Antalyaspor diamankan aparat setempat usai menunjukkan pesan diduga mengacu pada perang Israel-Hamas.

bolatainment | 06:47 WIB

Azizah Salsha, istri Pratama Arhan salah satu bek Timnas Indonesia blak-blakan alasan belum ingin punya momongan.

bolatainment | 10:24 WIB

Maria Vania, sosok yang familiar dalam acara olahraga di saluran televisi terkemuka Indonesia, terus mempertahankan penampilannya sebagai seorang presenter dan figur publik.

bolatainment | 09:55 WIB

Berikut adalah beberapa pevoli cantik Indonesia yang sebanding dengan kecantikan Yolla.

bolatainment | 22:38 WIB

Budi Sudarsono eks pemain Timnas dengan julukan "Si Piton" membeberkan perbedaan timnas pada zamanya dengan saat ini dibawah asuhan Shin tae-yong

bolatainment | 09:00 WIB

Witan Sulaiman rela meninggalkan istrinya yang tengah hamil tua demi bergabung bersama Timnas Indonesia untuk pemusatan latihan di Turki jelang Piala Asia

bolatainment | 21:17 WIB

Alasan Andre Rosiade Nikahkan Putrinya, Azizah Salsha dengan Pratama Arhan, Bek Timnas Indonesia

bolatainment | 17:00 WIB

Jawab cepat Pratama Arhan, gombalan Bek Timnas bikin Azizah Salsha meleyot hingga sebut coach Shin Tae-yong pelatih paling galak.

bolatainment | 15:58 WIB

Mengenal sosok Aislin Konig, tunangan Justin Hubner pemain Timnas Indonesia dengan nilai pasar tertinggi.

bolatainment | 14:41 WIB

Asnawi Mangkualam kapten Timnas Indonesia selain dirumorkan memiliki hubungan dengan Fuji kini jada sosok artis ini yang juga diisukan sedang dekatnya

bolatainment | 09:15 WIB

Ekspresi Asnawi Mangkualam, Kapten Timnas Indonesia jadi sorotan saat rayakan ulang tahun Steffi Zamora

bolatainment | 08:17 WIB
Tampilkan lebih banyak