Bolatimes.com - Alica Schmidt dijuluki sebagai atlet terseksi di dunia. Pasca-Olimpiade Tokyo 2020, Alica memutuskan rehat sementara dari dunia olahraga dan kini terjun ke dunia model.
Melalui akun Instagram, Alica Scmidt membagikan kabar bahwa dirinya sedang dalam kondisi yang baik. Dia mengabarkan bakal menjadi model di acara bergengsi, Milan Fashion Week.
"Ini pasti akan menjadi hari yang sangat keren di Milan. 'Hugo Boss Fashion Show' akan diadakan Kamis dan saya bakal menjadi bagian," tulis Alica di Instagram Storiesnya.
Baca Juga:
Aura Kasih Ekspos Punggung Mulus saat Berenang, Tuai Pujian Netizen
Tentu ini bukan pertama kalinya Alica mendapatkan tawaran untuk terjun di dunia modeling. Sebelumnya, dia sempat ditawari untuk menjadi model majalah dewasa Playboy.
Namun, saat itu atlet asal Jerman itu menolaknya karena ingin fokus dengan olahraga yang ditekuninya.
Sementara itu, Alica Schmidt sendiri memutuskan rehat dari dunia olahraga karena kekecewaannya dalam ajang Olimpiade Tokyo 2020 lalu. Di ajang tersebut, Alica Schmidt merupakan atlet tim atletik Jerman yang turun di cabang olahraga lari estafet 4x400 meter.
Baca Juga:
PSM Makassar Sikat Persik Kediri 3-2, Berikut Klasemen Terbaru Liga 1
Namun demikian, kehadirannya di Olimpiade Tokyo 2020 hanya sebagai penghangat bangku cadangan tim Jerman di gelaran olahraga empat tahunan itu.
Parahnya lagi mimpi Alica Schmidt berlaga di olimpiade harus pupus setelah tim Jerman didiskualifikasi karena melakukan kontak dengan tim Jamaika.
Bukan tanpa alasan mengingat kontak tersebut menyebabkan terjadinya kecelakaan, Alica bisa dibilang tak berkontribusi apa pun untuk negaranya saat itu.
Baca Juga:
3 Skandal Perselingkuhan di Sepak Bola, Ada yang Tikung Teman Sendiri
Kondisi inilah yang membuat Alica merasa kecewa berat, tak lama setelah gelaran olimpiade usai ia akhirnya memilih mengambil keputusan mengejutkan.
Lewat sebuah tulisan yang diunggah pada akun Instagram priadi, Alica memilih untuk vakum sementara dari dunia olahraga yang membesarkan namanya itu.
Keputusan itu diambil seiring Alica juga ingin mengevaluasi penampilannya selama beberapa tahun terakhir dan mengaku tak sabar untuk kembali.
Baca Juga:
Ghea Youbi Curhat soal Patah Hati, Netizen: Putus Sama Gian Zola?
Berita Terkait
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Timnas Jerman Jadi Tim Pertama Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Terlalu Mudah?
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Olivier Giroud Siap Bikin Kejutan, Siap-Siap AC Milan Gigit Jari
-
5 Ribu Gol Pulisic di AC Milan Bikin Merinding, Legenda Brasil Bisa Geleng-Geleng
-
Drawing 16 Besar Liga Europa, Final Dini AC Milan vs Liverpool, Siapa yang Atur?
-
5 Negara Calon Kuat Juara Euro 2024: Satu di Antaranya Tampil Sempurna di Babak Kualifikasi
-
Di Mana Laga Pembuka Euro 2024 Digelar? Ini 10 Daftar Stadion yang Digunakan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Membangun Ekonomi Inklusif: Komitmen Pemuda di Youth Economic Summit 2024
-
Digelar di 3 Kota, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY Diikuti 150 Lebih Digital Creator
-
Al Farisi Baseball Softball National Championship III Jadi Ajang Pencarian Bakat
-
5 Bintang Olahraga Ini Berencana Pensiun dari Olimpiade
-
Kinerja Keuangan Positif, Arkadia Digital Media Laporkan Kenaikan Pendapatan 40 Persen
-
Fabio Quartararo Tak Ingin Kendorkan Semangat di MotoGP Jerez
-
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Diggia dan Bezzecchi Mengaku Optimistis
-
Alex Rins Bertekad Mengulang Kesuksesan di MotoGP Amerika 2024
-
Jadwal MotoGP Amerika Serikat 2024: Marc Marquez Bertekad Akhiri Puasa Kemenangan
-
MotoGP Resmi Dibeli Liberty Media dari Dorna Sports