Bolatimes.com - Jadwal French Open 2021 hari ini, Rabu (27/10/2021). Sebanyak lima wakil Indonesia, termasuk ganda putra Mohammad Ahsan / Hendra Setiawan atau The Daddies bakal beraksi.
Mereka siap bertanding untuk memperebutkan tiket ke-16 besar. Indonesia menurunkan lima wakil terbaiknya hari ini yang berasal dari ganda putra, ganda putri dan ganda campuran.
Dari sektor ganda campuran, Praveen Jordan / Melati Daeva Oktavianti bakal berjumpa dengan wakil Malaysia Chen Tang Jie / Peck Yen Wei.
Baca Juga:
Profil Ernando Ari, Kiper Jagoan Timnas U-23 yang Tepis Penalti Australia
Sementara Mohammad Ahsan / Hendra Setiawan bertanding melawan ganda putra Jepang Keiichiro Matsui / Yoshinori Takeuchi di turnamen Super 750 ini.
Selanjutnya, ganda putri Siti Fadia Silva Ramadhanti / Ribka Sugiarto akan menghadapi pasangan Irlandia, Kate Frost / Moya Ryan.
Lalu, Rinov Rivaldy / Pitha Haningtyas Mentari bertanding melawan pasangan Jepang, Yuta Watanabe/Arisa Higashino. Tak hanya keempatnya, Leo Rolly / Daniel Martin, juga akan berlaga melawan pasangan Taiwan, Lu Ching Yao / Ya Po Han.
Baca Juga:
Usai Timnas U-23 Kalah, Pencetak Gol Australia Diserang Netizen Indonesia
Sebelumnya, lima wakil Indonesia telah lebih dahulu mengunci tiket lolos babak 16 besar French Open 2021. Mereka di antaranya Shesar Hiren Rhustavito, Nita Violina Marwah / Putri Syaikah, Gregoria Mariska Tunjung, dan Fajar Alfian / Muhammad Rian Ardianto dan Kevin Sanjaya Sukamuljo / Marcus Fernaldi Gideon.
Kevin / Marcus yang dijuluki The Minions lolos tanpa harus bertanding lantaran rivalnya, ganda putra Denmark Joel Eipe / Rasmus Kjaer mundur dari turnamen.
Baca Juga:
Timnas U-23 Kalah dari Australia, Egy Maulana Fikri: Masih Ada Leg Kedua
Berita Terkait
-
Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023: Berguguran, 4 Wakil Indonesia Lolos ke Perempat Final
-
Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis 2023: Menang Mudah atas Wakil Italia, The Daddies ke 16 Besar
-
Japan Open 2023: Tuan Rumah Terlalu Perkasa, Praveen/Melati Tumbang di Babak Pertama
-
Indonesia Open 2023: Langkah Rehan/Lisa dan Praveen/Melati Terhenti di Babak 16 Besar
-
Singapore Open 2023: Menang Perang Saudara, Rinov/Pitha Minta Maaf ke Praveen/Melati karena Diuntungkan Linesman
-
13 Pebulu Tangkis Indonesia Dapat Undangan Tampil di BWF World Championships, Berikut Daftarnya
-
Hasil BAC 2023: Tundukkan Murid Nova Widianto, Praveen/Melati ke Perempat Final
-
Mohammad Ahsan Sembuh dari Cedera, Siap Tempur di BAC 2023
-
Cedera Ahsan Belum Pulih Total, The Daddies Singgung Target di BAC 2023
-
5 Pebulu Tangkis Indonesia yang Memutuskan Hijrah untuk Dalami Agama Islam, Salah Satunya Mohammad Ahsan
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Membangun Ekonomi Inklusif: Komitmen Pemuda di Youth Economic Summit 2024
-
Digelar di 3 Kota, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY Diikuti 150 Lebih Digital Creator
-
Al Farisi Baseball Softball National Championship III Jadi Ajang Pencarian Bakat
-
5 Bintang Olahraga Ini Berencana Pensiun dari Olimpiade
-
Kinerja Keuangan Positif, Arkadia Digital Media Laporkan Kenaikan Pendapatan 40 Persen
-
Fabio Quartararo Tak Ingin Kendorkan Semangat di MotoGP Jerez
-
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Diggia dan Bezzecchi Mengaku Optimistis
-
Alex Rins Bertekad Mengulang Kesuksesan di MotoGP Amerika 2024
-
Jadwal MotoGP Amerika Serikat 2024: Marc Marquez Bertekad Akhiri Puasa Kemenangan
-
MotoGP Resmi Dibeli Liberty Media dari Dorna Sports