Bolatimes.com - Ganda putra Indonesia, Marcus Fernaldi Gideon tengah menikmati waktu rehatnya seusai melakoni serangkaian turnamen yang mengurasi energi. Sang istri, Agnes Amelinda Mulyadi berkomentar.
Tepatnya saat Marcus Gideon memajang foto kebersamaan dengan dua anak mereka, Marcus Fernaldi Gideon Junior dan Jemima Frederica Gideon.
Dalam foto tersebut, ayah dan kedua anaknya kompak memamerkan medali. Marcus Gideon mengajak anaknya bergaya di depan lemari yang berisikan koleksi medali yang didapatnya dari berbagai kompetisi.
Baca Juga:
Keisuke Honda 'Follow' Instagram Ryuji Utomo Jelang Indonesia vs Kamboja
Masing-masing berkalung medali di leher lalu memamerkan beragam pose hingga menarik perhatian para pecinta badminton.
Partner Kevin Sanjaya Sukamuljo itu lantas menyertakan narasi manis yang mengisyaratkan dirinya seorang family man meski sibuk jadi pebulutangkis.
"Tidak ada yang lebih penting dari keluarga," tulisnya dalam bahasa Inggris.
Baca Juga:
Lakukan Aksi Tak Terpuji, Striker Naturalisasi Malaysia Tuai Sorotan
Atlet yang kerap disapa Sinyo itu menekankan bahwa keluarga adalah segalanya baginya. Postingan itu seketika menyedot atensi para penggemar Minions dan badminton lovers Tanah Air.
Namun yang menarik perhatian, adalah komentar istri Marcus Gideon yang melayangkan pertanyaan menggelitik. Agnes berseloroh menanyakan seberapa penting dirinya bagi Marcus.
"Dan (bagaimana?) istrimu ," tulisnya.
Baca Juga:
Tampil Apik di Laga Perdana Piala AFF 2020, Ikhsan Fandi Bangga
Marcus Gideon pun lantas memberikan jawaban romantis. "Selalu di hati donk," balasnya sambil menyematkan emoji cinta.
Interaksi suami istri itu sontak membuat netizen iri hingga terbawa perasaan alias baper hingga memberikan banyak tanggapan.
Marcus Gideon/Kevin Sanjaya meraih runner up BWF World Tour Finals 2021 yang digelar di Bali. Mereka berhasil menunjukkan performa konsisten seusai lima kali berturut-turut tampil di babak final (French Open, Hylo Open, Indonesia Masters, dan Indonesia Open 2021).
Baca Juga:
Maunya Daging Babi, Pelatih Timnas Vietnam Ngamuk karena Makanan Halal
Berita Terkait
-
Profil Thomas Indratjaja, Calon Pelatih Ganda Putra Pelatnas PBSI yang Gantikan Herry IP
-
Mengenal Rahmat Hidayat, Pasangan Baru Kevin Sanjaya Sukamuljo
-
Marcus Gideon Cedera, Kevin Sanjaya Sukamuljo Pilih Rahmat Hidayat Jadi Tandem Baru
-
Cedera, Marcus/Kevin dan Shesar Hiren Rhustavito Mundur dari Indonesia Open 2023
-
Tumbang di Singapore Open 2023, Marcus/Kevin Akui Tampil Jelek
-
Hasil Singapore Open 2023: Diwarnai Skor Afrika, Marcus/Kevin Menang Mudah Lawan Duo Taiwan
-
Singapore Open 2023: Gagal Lagi, Ganda Putra Ranking 1 Dunia Langsung Gugur di Babak Pertama
-
Jadwal Dua Wakil Indonesia di Semifinal Thailand Open 2023: Minions dan Bagas/Fikri Siap Tempur
-
Hasil Thailand Open 2023: Dua Wakil Indonesia Melesat ke Semifinal
-
Jadwal Wakil Indonesia di Perempat Final Thailand Open 2023: Kevin/Marcus Cs Beraksi
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Membangun Ekonomi Inklusif: Komitmen Pemuda di Youth Economic Summit 2024
-
Digelar di 3 Kota, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY Diikuti 150 Lebih Digital Creator
-
Al Farisi Baseball Softball National Championship III Jadi Ajang Pencarian Bakat
-
5 Bintang Olahraga Ini Berencana Pensiun dari Olimpiade
-
Kinerja Keuangan Positif, Arkadia Digital Media Laporkan Kenaikan Pendapatan 40 Persen
-
Fabio Quartararo Tak Ingin Kendorkan Semangat di MotoGP Jerez
-
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Diggia dan Bezzecchi Mengaku Optimistis
-
Alex Rins Bertekad Mengulang Kesuksesan di MotoGP Amerika 2024
-
Jadwal MotoGP Amerika Serikat 2024: Marc Marquez Bertekad Akhiri Puasa Kemenangan
-
MotoGP Resmi Dibeli Liberty Media dari Dorna Sports