Bolatimes.com - Pebulu tangkis spesialis ganda putra, Kevin Sanjaya, akhirnya bisa potong rambut. Sebelumnya, dia harus mengenakan headband karena rambutnya yang panjang di ajang BWF World Tour Finals 2021.
Kevin Sanjaya sempat tampil berbeda di BWF World Tour Finals 2021. Pasangan Marcus Gideon itu menghebohkan pecinta bulu tangkis karena tampil mengenakan headband.
Bukan tanpa alasan Kevin mengenakan headband dalam turnamen itu. Sebab, pebulu tangkis berusia 26 tahun ini tak ingin rambut panjangnya mengganggu saat berlaga.
Baca Juga:
Indonesia Dapat Jatah Bermain di Liga Champions Asia pada 2023
Kevin menjelaskan bahwa dirinya memakai headband karena sistem bubble di Bali tidak ada potong rambut. Kini turnamen tersebut sudah selesai dan Kevin Sanjaya serta partnernya Marcus Gideon sudah meninggalkan Bali.
Sejatinya, Kevin/Marcus akan ikut tampil di Kejuaraan Dunia BWF 2021, tapi PBSI memilih untuk menarik tim Indonesia. Kosongnya jadwal tersebut akhirnya dimanfaatkan oleh Kevin untuk potong rambut. Kini dia pun punya gaya rambut baru.
Hal tersebut diketahui dari postingan akun Instagram @dewo_tci pada Minggu (13/12/2021). Dalam postingan itu, diperlihatkan gaya rambut baru Kevin yang rapi.
Baca Juga:
Jawab Isu Mundurnya Malaysia di Piala AFF, FAM: Itu Propaganda Vietnam
Kevin terlihat mencukur bagian samping dan belakang rambutnya. Namun bagian atasnya masih terlihat agak panjang.
"Rambut baru @kevin_sanjaya," tulis akun tersebut di keterangan postingannya.
Sementara itu, Kevin Sanjaya bersama pasangannya, Marcus Gideon mampu tampil apik dalam tiga turnamen di Indonesia Badminton Festival 2021.
Baca Juga:
Kisah Tragis Eks Bintang Liga Inggris yang Pensiun akibat Kaki Diamputasi
The Minions berhasil menembus tiga babak final dan selalu bertemu wakil Jepang. Kevin/Marcus pun akhirnya mampu membawa pulang trofi Indonesia Open 2021.
Berita Terkait
-
Persib Absen, Kevin Ray Mendoza Gagal Lagi
-
Kiper Persib Kembali Masuk Nominasi, Beruntungkah Kevin Ray Mendoza Kali Ini?
-
Persib Diminta Kembali Mainkan Teja Paku Alam
-
Persib vs Persis, Passos Pilih Siapa di Bawah Mistar?
-
Kiper Persib Lebih 'Berisik'
-
Pertahanan Persib Tak Kebobolan Saat Hadapi Dewa United, Kevin: Tapi Tidak Banyak yang Saya Lakukan
-
Kevin Ingin Tetap 'Bersih' Saat Kawal Gawang Persib di Liga 1
-
Kevin Akui Gara-gara Mereka Tugasnya di Persib Jadi Lebih Mudah: Itu Bagus!
-
Persib Menang Usai Libur Panjang, Begini Penilaian Kevin Ray Mendoza
-
Persib Libur Tanding, Kevin Ray Mendoza Gatal Ingin Main
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Digelar di 3 Kota, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY Diikuti 150 Lebih Digital Creator
-
Al Farisi Baseball Softball National Championship III Jadi Ajang Pencarian Bakat
-
5 Bintang Olahraga Ini Berencana Pensiun dari Olimpiade
-
Kinerja Keuangan Positif, Arkadia Digital Media Laporkan Kenaikan Pendapatan 40 Persen
-
Fabio Quartararo Tak Ingin Kendorkan Semangat di MotoGP Jerez
-
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Diggia dan Bezzecchi Mengaku Optimistis
-
Alex Rins Bertekad Mengulang Kesuksesan di MotoGP Amerika 2024
-
Jadwal MotoGP Amerika Serikat 2024: Marc Marquez Bertekad Akhiri Puasa Kemenangan
-
MotoGP Resmi Dibeli Liberty Media dari Dorna Sports
-
Tim Monster Energy Yamaha Gelar Uji Coba Privat Jelang MotoGP Amerika Serikat