Bolatimes.com - Atelt senam ritmik, Sutjiati Narendra menuai sorotan selepas mengungkap keinginannya berangkat ke SEA Games 2021 Hanoi, Vienam.
Sutjiati Narendra mengaku rela ke SEA Games dengan biaya sendiri karena merasa tak mendapat dukungan pemerintah.
Hal itu diungkapkannya saat menjadi bintang tamu podcast Close the Door yang di kanal YouTube Deddy Corbuzier baru-baru ini.
Baca Juga:
Rekap Hasil Liga Conference: AS Roma dan Leicester City Kompak ke Semifinal
Diketahui Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora) hanya mengirim 31 cabang olahraga (cabor) ke SEA Games 2021.
Sedangkan 14 cabor lain tak diberangkatkan, termasuk senam ritmik yang digeluti Sutijati Narendra karena dianggap sempit peluang meraih juara.
"Ya tidak didukung. [Padahal] kami butuh dukungan yang luar biasa," kata Sutjiati Narendra ketika bericara di podcast Deddy Corbuzier, Kamis (14/4/2022).
Baca Juga:
4 Tim Lolos ke Semifinal Liga Europa, Ada Dua Wakil Jerman
Peraih medali emas plus satu perak di ajang Pekan Olahraga Nasional (PON) Papua itu sempat mengusahakan agar dirinya bisa tampil di SEA Games 2021 dengan biaya sendiri.
Namun apa daya, selain izin yang belum atau bahkan tak akan dikeluarkan Kemenpora, dana mandiri untuk berangkat ke SEA Games 2021 juga belum berhasil dia kumpulkan.
Salah satu alasannya adalah uang dari bonus PON Papua belum cair hingga saat ini. Dia terpaksa mengungkap borok pemerintah daerah Lampung karena menurutnya, berangkat ke SEA Games membutuhkan dana sekitar Rp100 juta.
Baca Juga:
Hasil Liga Europa: Dibantai Eintracht Frankfurt, Barcelona Tumbang di Kandang Sendiri
Dia pun berharap haknya sebagai atlet bisa segera diberikan oleh pemerintah dalam hal ini Pemprov dan KONI Lampung.
"Bonus itu belum turun, mudah-mudahan bulan ini," pungkas Sutjiati Narendra.
Sutijati Narendra pun hingga kekinian masih menunggu izin dari pemerintah supaya bisa tampil di SEA Games 2021.
Baca Juga:
Ada Keturunan Korea Selatan, Berikut Daftar 40 Dipanggil TC Timnas Indonesia U-16
(Suara.com/Arief Apriadi)
Berita Terkait
-
Gak Kalah Cantik dari Yolla Yuliana, 3 Bidadari Voli Ini Jadi Bintang Baru, Cantik bak Bidadari
-
Kamu Bisa Seperti Shella Bernadetha, Perhatikan 4 Teknik Dasar Main Bola Voli untuk Pemula
-
Mengenal Sosok Pebasket Cantik Dewa Ayu Made Sriartha, Kamu Harus Tahu Ini Posisi dan Tinggi Badan Ideal Atlet Basket
-
Lebih dekat dengan Atlet Voli Italia Elena Pietrini, Cek Akun Instagramnya, em Dijamin Manteng
-
Kamu Harus Tahu Ini 5 Model Bikini untuk Atlet Renang, Kenali juga Bahan yang Nyaman
-
5 Hal Penting Tentang si Seksi Yolla Yuliana, dari Atlet Voli Wanita Inspiratif sampai Dikenal Agresif
-
Tak Hanya Megawati Hangestri, Inilah 4 Atlet Voli Indonesia yang Kini Berkarier di Luar Negeri
-
3 Pebasket Terkaya di Dunia, LeBron James Punya Kekayaan Rp 18 Triliun
-
4 Bintang NBA Komentari Kabar Transfer Fantastis Kylian Mbappe ke Arab Saudi, Ngiler dengan Nilai Tawaran
-
5 Atlet Termuda dengan Bayaran Tertinggi Versi Forbes, Sepak Bola Diwakili Kylian Mbappe dan Erling Haaland
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Membangun Ekonomi Inklusif: Komitmen Pemuda di Youth Economic Summit 2024
-
Digelar di 3 Kota, Workshop Kolaborasi Suara.com dan UAJY Diikuti 150 Lebih Digital Creator
-
Al Farisi Baseball Softball National Championship III Jadi Ajang Pencarian Bakat
-
5 Bintang Olahraga Ini Berencana Pensiun dari Olimpiade
-
Kinerja Keuangan Positif, Arkadia Digital Media Laporkan Kenaikan Pendapatan 40 Persen
-
Fabio Quartararo Tak Ingin Kendorkan Semangat di MotoGP Jerez
-
Jadwal MotoGP Spanyol 2024, Diggia dan Bezzecchi Mengaku Optimistis
-
Alex Rins Bertekad Mengulang Kesuksesan di MotoGP Amerika 2024
-
Jadwal MotoGP Amerika Serikat 2024: Marc Marquez Bertekad Akhiri Puasa Kemenangan
-
MotoGP Resmi Dibeli Liberty Media dari Dorna Sports