Bolatimes.com - Klub Liga Turki, Bursaspor memiliki stadion baru yang menarik, stadion tersebut bernama Timsah Arena.
Stadion tersebut berbentuk buaya, dengan kapasitas 43.331 kursi stadion tersebut menjadi stadion termegah keempat di Turki.
Selain itu, Timsah Arena juga dilengkapi tempat duduk juga memiliki 70 suite dan 84 pintu masuk serta terdapat 207 tempat duduk untuk penonton disabilitas. Untuk parkiran, stadion ini bisa menampung 1551 mobil dan 265 bus.
Baca Juga:
Steven Gerrard, Glasgow Rangers, dan Nostalgia
Timsah Arena telah resmi dibuka pada 2015, pembukaan tersebut masih dalam proses penyempurnaan. Biaya konstruksi tersebut dikabarkan mencapai 72 juta euro atau sekitar 1,2 triliun rupiah.
Bentuk Buaya ini pun bukan tanpa alasan. Dilansir dari Sportbible, Timsah berarti buaya dalam bahasa Turki dan julukan Bursaspor adalah The Green Crocodiles.
Kehadiran Timsah Arena sendiri menggantikan stadion Bursaspor sebelumnya, stadion Bursa Atatruk.
Baca Juga:
7 Meme Kocak Kekalahan Arsenal atas Atletico Madrid
Selain Timsah Arena, beberapa lapangan sepak bola unik juga sempat menarik perhatian publik sepak bola dunia. Ada yang dipinggir laut, di gurun pasir dan tebing gunung yang dirasa tak begitu umum dengan yang telah ada.
Untuk ulasannya, simak video berikut:
Baca Juga:
Kilas Balik - Pasangan Pesepak Bola Piala Dunia 2014
Bolatimes.com/Irwan Febri Rialdi
Berita Terkait
-
3 Pemain Top yang Bakal Jadi Rekan Setim Jordi Amat di Trabzonspor, Ada Jebolan Liga Inggris
-
Jordi Amat Segera Gabung Trabzonspor, Minggu Depan Tanda Tangan Kontrak
-
4 Pemain Bintang Top Dunia yang Akan Dihadapi Jordi Amat Jika Resmi Main di Liga Turki, Ada Fred
-
Profil Trabzonspor, Klub Liga Turki yang Dirumorkan Berminat Datangkan Jordi Amat
-
Bakal ke Eropa Lagi, Jordi Amat Jadi Incaran Klub Turki Trabzonspor
-
4 Alumni Akademi Persib Bandung yang Justru Moncer Bersama Klub Lain, Ada yang Di Liga Turki
-
Ronaldo Kwateh Masuk Skuad, Bodrumspor Menang Telak 4-0
-
Ronaldo Kwateh Resmi Gabung, Suporter Bodrumspor Kasih Respon Positif: Selamat Datang Kakak
-
Profil dan Akun Sosmed Ismet Tasdemi, Pelatih Ronaldo Kwateh di Liga Turki
-
Nama Ronaldo Kwateh Sudah Terdaftar Sebagai Pemain Bodrumspor di Laman Resmi Liga Turki
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter