Bolatimes.com - Gelandang timnas Inggris, Dele Alli mempunyai beberapa catatan negatif terkait tingkah lakunya di lapangan hijau, salah satunya saat ia mengacungkan jari tengah saat pertandingan.
Akibat ulahnya tersebut, Dele Alli yang mengacungkan jari tengah saat laga kualifikasi Piala Dunia antara Inggris Vs Slovakia beberapa waktu lalu dihukum FIFA dengan larangan bermain sebanyak satu kali dan denda uang sebesar 3,850 poundsterling atau sekitar Rp 71 juta.
Kini, Dele Alli yang baru saja menandatangi perpanjangan kontrak selama enam tahun bersama Tottenham Hotspur itu sedang bersiap menjalani laga demi laga bersama Inggris di Piala Dunia 2018 Rusia.
Baca Juga:
Dele Alli Resmi Perpanjang Kontrak di Tottenham Hotspur
"Ketika bermain, saya akan fokus membantu rekan-rekan setim sebaik-baiknya. saya tak mau berada dalam posisi yang bisa membahayakan segalanya dan membuat tim negara saya kalah," ujar Dele Alli dilansir dari Standart.co.uk.
Dele Alli (sumber: twitter)
Baca Juga:
Paul Pogba Cukup Jadi Supersub di Piala Dunia 2018?
Pemain kelahiran Milton Keynes, Inggris, 11 April 1996 tersebut mengaku ingin bermain total untuk skuat Tiga Singa di Rusia.
"Saya hanya ingin menjadi diri sendiri, seperti yang selalu saya lakukan. Saya ingin bermain dengan gairah dan rasa lapar pada tiap laga," jelas Alli.
Alli mengaku belajar banyak dari kesalahan yang ia buat selama ia bermain untuk timnas Inggris ataupun di Tottenham Hotspur.
Baca Juga:
Begini Kisah Kane Kecil Bertemu David Beckham dan Belahan Hatinya
"Saya membuat kesalahan pada awal karier. Tapi, saya memiliki kesalahan untuk belajar dari itu. Jika saya melihat rekor sepanjang karier, saya selalu belajar dari setiap kesalahan yang dilakukan," tutur Alli.
Dele Alli bersama timnas Inggris akan berjuang untuk lolos dari grup G dengan menghadapi Tunisia (19/6/2018) Panama (24/6/2018) dan Belgia (29/6/2018).
Baca Juga:
Eidur Gudjohnsen Bandingkan Pep Guardiola dan Jose Mourinho
Berita Terkait
-
Timnas Italia Diperkuat Pemain Veteran, Begini Peluangnya di Euro 2024
-
Membedah Peta Kekuatan Timnas Inggris di Euro 2024, Potensi Lolos 16 Besar hingga Lawan yang Dihadapi
-
Indra Sjafri Panggil Pemain Muda Tottenham Hotspur ke Timnas U-20, Han Willhoft-King Merespon Begini
-
Makedonia Utara vs Inggris: Dibantu Gol Bunuh Diri The Three Lions Tak Terkalahkan
-
Gareth Southgate Ingin Bawa Inggris Jadi Nomor Satu di Dunia, Kudeta Perancis dan Argentina!
-
Hasil Liga Inggris: Dramatis, Tottenham Meraih Kemenangan Dramatis atas Liverpool
-
Daftar Pemain Timnas Inggris di Kualifikasi Euro 2024, Ada Dua Nama Baru
-
Hasil Liga Inggris: Liverpool Menang Telak, Tottenham Hajar Manchester United, Manchester City Kalahkan Newcastle
-
Bima Sakti Buka Peluang Pemain Tottenham untuk Perkuat Timnas Indonesia U-17, tapi ...
-
Harry Kane Resmi Gabung Bayern Munich, Mimpi Menangkan Trofi akan Segera Terwujud
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter