Bolatimes.com - Presiden Amerika Serikat, Donald Trump mengatakan bintang timnas Portugal, Cristiano Ronaldo akan menjadi presiden Portugal menggantikan Presiden Portugal saat ini, Marcelo Rebelo de Sousa.
Perkataan itu hanyalah sebuah bercandaan yang dilontarkan Trump saat menyambut Rebelo di Gedung Putih, Washington DC, 27 Juni 2018.
Pada pertemuan tersebut saat sesi perbincangan santai, Rebelo dengan bangga menyebut nama pemain andalannya Cristiano Ronaldo kepada Donald Trump.
Baca Juga:
5 Pemain Ini Dinilai Sudah Tidak Pantas Lagi di Timnas Jerman
"Jangan lupa bahwa Portugal memiliki pemain terbaik di dunia, saya yakin anak anda mengetahuinya, dan jangan lupa juga Amerika tidak pergi ke Rusia dan Portugal saat ini sedang berjuang meraih juara di sana" Robelo memberi tahu Trump.
Menanggapi pertanyaan tersebut Trump bertanya "Seberapa baik permainan dia? Kenapa anda terkesan?"
"Ya, saya sangat terkesan. Cristiano Ronaldo pemain terbaik di dunia," jelas Robelo.
Baca Juga:
Lionel Messi Ternyata Punya Jimat di Balik Kaus Kakinya
"Jika Cristiano mencalonkan diri sebagai presiden melawan Anda? Anda tidak akan menang," candaan Trump sambil disambut tawa oleh Robelo.
Baca Juga:
Neuer Sebut Jerman Tak Pantas Lolos ke 16 Besar Piala Dunia 2018
"Tapi anda tahu dia (Ronaldo -red) tidak akan melakukannya," tambah Trump.
Saat ini Ronaldo sendiri sedang berjuang menatap babak 16 besar Piala Dunia 2018 melawan Uruguay yang akan digelar pada 1 Juli 2018.
Baca Juga:
Prediksi Jepang vs Polandia di Grup H Piala Dunia 2018
Berita Terkait
-
Drama Full Tegang 90 Menit Al Shabab vs Al Nassr, Cristiano Ronaldo sampai Ketar-ketir
-
Pemegang Gelar Top Skorer Euro Sepanjang Masa Cristiano Ronaldo Murka pada Wasit di Riyadh Season Cup 2024
-
5 Negara Calon Kuat Juara Euro 2024: Satu di Antaranya Tampil Sempurna di Babak Kualifikasi
-
Persib vs Persis: Bobotoh Minta Stefano Beltrame Buktikan Diri, 'Cristiano Ronaldo' Ikut Nimbrung
-
Romelu Lukaku Pencetak Gol Terbanyak Kualifikasi Euro 2024, Langkahi Cristiano Ronaldo Sekaligus Ukir Sejarah Baru
-
Tekad Kuat Bawa Portugal Juara Euro 2024, Cristiano Ronaldo Tak Ambil Pusing soal Rekor Pribadi
-
Euro 2024 Pengabdian Terakhir Cristiano Ronaldo untuk Timnas Portugal, CR7 Lupakan Rekor 1.000 Gol Meksi Dibayangi Messi
-
Profil Stadion untuk Laga Timnas Indonesia vs Jepang: Pernah Buat Cristiano Ronaldo Menangis
-
Karim Benzema Dituding Kabur Tinggalkan Al Ittihad, Pelatih: Sudah Kehilangan Hasrat
-
Dihina Cristiano Ronaldo dengan Kekalahan telak, Benzema Hapus Akun Instagram
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter