Bolatimes.com - Klub Serie A Italia, Atalanta, sedang berduka. Satu pemain mudanya, yakni Andrea Rinaldi, telah meninggal dunia pada Senin (11/5/2020) waktu setempat.
Rinaldi sebelumnya sempat dirawat di rumat sakit karena penyakit aneurisma otak. Setelah tiga hari mendapat perawatan, nyawanya tidak tertolong lagi.
Presiden Atalanta, Giovanni Munafo, merasa sedih dengan kepergian Rinaldi. Ia menilai pemain yang tengah dipinjamkan ke Legnano itu sebagai pesepak bola yang luar biasa.
Baca Juga:
Puasa 17 Jam di Polandia, Egy Maulana Vikri: Saya Kangen Makan Kolak
"Bocah luar biasa, contoh untuk semua orang. Atas nama klub, saya menyampaikan belasungkawa terdalam kepada keluarga," kata Giovanni Munafo seperti dikutip dari Football Italia.
"Kami yakin bahwa Andrea, dari atas sana, akan menjadi prajurit sejati sepanjang masa, yang bertarung di tengah lapangan untuk membawa kegembiraan untuk fans Legnano," imbuhnya.
Rinaldi merupakan salah satu pemain muda yang berjasa untuk Atalanta. Ia adalah bagian dari tim U-17 yang sukses menjuarai Scudetto dan Piala Super Italia pada 2016.
Baca Juga:
Pemain Persija Putri Gandeng Cowok, Netizen: Auto Unfollow
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Prediksi Pertandingan Atalanta vs Frosinone Liga Italia 16 Januari 2024
-
Intip Statistik Mentereng Rasmus Hojlund, Akankah Sukses di Manchester United?
-
Profil Rasmus Hojlund, Wonderkid Asal Denmark yang Selangkah Lagi Gabung Manchester United
-
Profil Rasmus Hojlund, The Next Erling Haaland yang Kabarnya Diincar Manchester United
-
Kisah Kim Min-jae, Mantan Anak Asuh Shin Tae-yong yang Bawa Napoli Juara Serie A Italia
-
3 Pemain Kunci yang Bikin Napoli Juara Serie A Italia 2022/2023, Ada Eks Anak Asuh Shin Tae-yong
-
Hasil Liga Italia: AS Roma Kena Bantai Atalanta, Tertahan di Posisi Kelima Klasemen
-
Mattia Pagliuca, Anak Gianluca Pagliuca yang Tertatih Ikuti Jejak Sang Ayah
-
Harus Absen Hingga Akhir Musim Serie A Italia, Ini Curhatan Kiper Keturunan Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter