Bolatimes.com - Luis Enrique merasa janggal melihat pertandingan sepak bola digelar tanpa penonton. Mantan pelatih Barcelona itu pun mengaku bahwa sebenarnya kurang setuju jika sepak bola dipertandingkan di stadion kosong.
Sebagaimana diberitakan sebelumnya, sepak bola Eropa kembali menggeliat setelah ditangguhkan sejak bulan Maret 2020 akibat pandemi virus corona. Liga Jerman pun kembali dilanjutkan pada 16 Mei, sementara Liga Italia, Liga Inggris dan Liga Spanyol juga akan menyusul dalam waktu dekat.
Akan tetapi, sesuai dengan aturan pemerintah di negara-negara liga tersebut bergulir, pertandingan wajib tanpa penonton.
Baca Juga:
Soal SK Magang Tontowi Ahmad, PBSI Tak Merasa Salah Buat Keputusan
"Memainkan pertandingan tanpa pendukung itu lebih menyedihkan daripada menari dengan adik perempuanmu," kata Luis Enrique dalam wawancara dengan acara basket Spanyol Colgados del Aro seperti dikutip Sky Sports.
"Jelek sekali, saya menyaksikan sepak bola Jerman itu dan disayangkan. Anda bisa dengar umpatan-umpatan dan Anda kehilangan keakraban pada momen-momen besar," sambung pelatih Timnas Spanyol itu.
Namun dia mengakui bahwa menghadirkan tayangan langsung olahraga untuk disaksikan di televisi akan memberikan kelegaan kepada jutaan manusia yang terbelenggu di rumah mereka hampir di seluruh waktunya karena lockdown yang diterapkan pemerintah dalam memerangi penyebaran virus corona.
Baca Juga:
Geoffrey Castillion Samakan Suporter Persib Bandung dengan Ajax Amsterdam
"Kita harus mengakui ini adalah bisnis global yang menghasilkan banyak uang dan sekalipun pemandangannya berbeda sekali saat Anda menyaksikannya bersama orang-orang, itu bisa melewatkan waktu selama dikurung dan melewatkannya dengan ini," sambung Enrique.
"Jika Anda penggemar sepakbola atau bola basket maka menyaksikan pertandingan selalu menarik,'' tandasnya.
Baca Juga:
Langgar Aturan Lockdown demi Potong Rambut, Bek Tottenham Masih Ngeyel
Berita Terkait
-
Ngeri! Barcelona Belum Selesai, Ini 4 Pemain Incaran untuk Musim Ini
-
Ngeri! Pemain Incaran Sebut Barcelona Disebut Miskin, Hina gak sih?
-
Kekuatan Napolis di Tangan Pelatih Francesco Calzona, Barcelona Jangan Lengah
-
Keputusan Berani Leonardo Bonucci demi Bisa Perkuat Timnas Italia Bertarung di Euro 2024
-
Usai Barcelona Dibantai Villarreal, Xavi Hernandez bakal Angkat Kaki dari Kursi Pelatih
-
Hasil UCL: FC Barcelona Mirip Manchester United tapi Beda Nasib Saja
-
Joao Felix Tak Hormati Atletico Madrid dan Sindir Diego Simeone? Striker FC Barcelona Bicara soal Selebrasinya
-
SENGIT! Ini Hasil Undian Euro 2024: Prancis dan Belanda akan Saling Sikut, Spanyol dan Italia Gabung Grup B
-
Gavi Menangis Saat Spanyol vs Georgia, RFEF Konfirmasi Bintang Barcelona Cedera Serius
-
Spanyol Menang, Bintang Muda FC Barcelona Alami Cedera Serius
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter