Bolatimes.com - Inter Milan berhasil melaju ke partai final Liga Europa 2019/2020 setelah menghajar Shakhtar Donetsk. Tim asal Italia ini bakal bersua Sevilla di laga puncak.
Pada laga semifinal Inter vs Shakhtar di Esprit Arena, Jerman, Selasa (18/8/2020) dini hari WIB. Nerazzurri memimpin 1-0 di babak pertama lewat gol sundulan Lautaro Martinez.
Di babak kedua, Inter semakin menambah tekanan. Empat gol akhirnya bersarang ke gawang Shakhtar lewat Danilo D'Ambrosio, Martinez, dan dua gol Romelu Lukaku.
Kemenangan telak tersebut membuat Inter mantap melaju ke final Liga Europa. Romelu Lukaku dkk sudah ditunggu oleh Sevilla di partai puncak Liga Europa.
Baca Juga:
Video Eks Kapten Timnas Rusia Pukuli Wasit hingga Berdarah-darah, Sadis!
Sevilla melaju ke final setelah menyingkirkan Manchester United dengan skor 2-1 pada laga Senin (17/8/2020) dini hari WIB.
MU sempat memimpin lebih dulu lewat gol penalti Bruno Fernandes. Namun pasukan besutan Julen Lopetegui itu bangkit dan membalas lewat gol Suso dan Luuk de Jong.
Sementara partai puncak Liga Europa antara Sevilla vs Inter dijadwalkan berlangsung di di Stadion Koeln, Jerman pada Sabtu (22/8/2020) dini hari WIB
Baca Juga:
Termasuk Sutan Zico, Shin Tae-yong Coret 11 Pemain dari TC Timnas U-19
Tercatat, Sevilla sudah lima kali tampil di final Liga Europa pada 2006, 2007, 2014, 2015, serta 2016. Sementara Inter Milan sudah empat kali tampil di final Liga Europa.
Berita Terkait
-
Drawing 16 Besar Liga Europa, Final Dini AC Milan vs Liverpool, Siapa yang Atur?
-
Catatan Lini Pertahanan Inter Milan Menakjubkan, Mampukah Atletico Madrid Bobol Gawang Nerazzuri di Liga Champion?
-
Intip Potensi Lawan Berat Inter Milan Milan di Babak 16 Besar Liga Champion, Klub Ini Bisa Jadi Batu Sandungan
-
Belum Pulih 100 Persen, Radja Nainggolan Baru Bisa Debut di BRI Liga 1 Pada Tahun Depan
-
Debut di Inter Milan, Kiper Keturunan Indonesia Emil Audero Banjir Pujian, Disebut Lebih Baik dari Sosok ini
-
Emil Audero Debut di UCL, Calon Kiper Timnas Indonesia di 2024?
-
Hasil Liga Europa: Bayer Leverkusen ke Babak Play Off, West Ham Menang
-
6 Tim Ini Dipastikan Lolos ke Babak 16 Besar Liga Champions 2023/2024
-
3 Pemain Kakak Beradik yang Saling Berduel di Kompetisi Eropa Musim Ini, Ada Bomber Anyar Man United
-
3 Pemain Keturunan yang Mungkin Susul Nathan Tjoe-A-On Naturalisasi, Ada Bintang Inter Milan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter