Bolatimes.com - Foto Lionel Messi angkat trofi Piala Dunia 2022 sah jadi postingan Instagram dengan jumlah likes terbanyak sepanjang sejarah. Unggahan tersebut berisi 10 foto yang menampilkan selebrasi juara.
"CAMPEONES DEL MUNDO!!!!!!!" tulis Messi di akun Instagram yang berarti Juara Dunia, dikutip Selasa (20/12/2022).
Menariknya, konten ini menjadi rekor baru sebagai likes terbanyak yang diunggah di Instagram oleh seorang atlet. Berdasarkan pantauan per Selasa (20/12/2022), foto ini mendapat suka (likes) lebih dari 56.477.179 kali dengan lebih dari 1,6
Baca Juga:
Hasil BRI Liga 1: Bungkam Arema FC 2-0, Madura United Puncaki Klasemen
Foto tersebut menjadikannya sebagai unggahan Instagram dengan likes terbanyak di dunia. Ia bahkan melampaui sang rival, Cristiano Ronaldo dengan 42 juta likes.
Baca Juga:
Eks Pelatih Borneo FC Risto Vidakovic Resmi Tukangi Klub Singapura
Unggahan Cristiano ini adalah foto dirinya yang bermain catur bersama Messi. Konten tersebut adalah hasil kerja sama dengan Louis Vuitton karena adanya tas dari brand tersebut.
Messi pun mengunggah foto yang sama dengan Ronaldo. Namun unggahan itu hanya mendapatkan 32,4 juta likes dan 340 ribu komentar.
Tak hanya itu, unggahan Lionel Messi juga mengungguli akun world record egg. Unggahan berisi foto telur ini diterbitkan pada 5 Januari 2019 dengan jumlah likes 55.872.275.
Berita Terkait
-
Tekad Kuat Bawa Portugal Juara Euro 2024, Cristiano Ronaldo Tak Ambil Pusing soal Rekor Pribadi
-
Euro 2024 Pengabdian Terakhir Cristiano Ronaldo untuk Timnas Portugal, CR7 Lupakan Rekor 1.000 Gol Meksi Dibayangi Messi
-
Sebelum Kawal Timnas Indonesia, Kiper Naturalisasi Ini Bikin Lionel Messi Tak Berdaya
-
Real Madrid dan Man City Bersaing Dapatkan Jasa Penguasa Si Jalak Harupat sebagai Rekrutan Anyar
-
Timnas Argentina U-17 Kalah Dari Jerman U-17, Pelatih Diego Placente Tetap Merasa Bangga
-
Dramatis, Jerman Tundukkan Argentina Lewat Adu Penalti Berhak Melaju ke Final
-
Argentina vs Jerman Bentrok di Semifinal Piala Dunia U-17, Solo akan Jadi Sejarah Tim Bernafsu Juara
-
Argentina U-17 Tembus Semifinal Usai Kalahkan Brazil 3-0, 'Si Setan Kecil' Borong 3 Gol
-
Bentrok Suporter vs Polisi Brasil, Lupakan Lionel Messi, Sokok Ini Jadi Pahlawan Argentina
-
5 Pemain Piala Dunia U-17 2023 Diprediksi Bisa Jadi Bintang Masa Depan, Ada Titisan Messi dan Striker FC Barcelona
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter