Bolatimes.com - Salah satu kontestan Piala Dunia U-20 2023, Irak dikabarkan menolak keikutsertaan Israel. Lalu bagaimana nasib anak asuh Emad Mohammed?
FIFA telah membatalkan Piala Dunia U-20 2023 yang akan digelar di Indonesia. Hal itu buntut atas penolakan keikutsertaan Israel.
Ternyata bukan dari pihak Indonesia saja yang menolak Israel di Piala Dunia U-20 2023. Salah satu kontestan lainnya, Irak juga dikabarkan sepaham dengan Indonesia.
Baca Juga:
Respek, Momen Eks Persib Bandung Pakai Jersey Timnas Indonesia usai Juara Piala Liga Palestina
Menukil dari laporan media Israel, inn.co.il Irak ogah jika timnya bertemu dengan Israel. Memang kedua tim punya kesempatan untuk bertemu.
Pasalnya Irak yang merupakan wakil dari AFC masuk di pot 3. Sedangkan Israel sendiri ada di pot 4, jadi keduanya bisa berada dari satu grup.
Meski dikabarkan menolak Israel, Irak tidak bernasib sama dengan timnas Indonesia U-20. Pasalnya anak asuh Emad Mohammed berhasil lolos via jalur kualifikasi.
Timnas Indonesia U-20 sendiri batal tampil di Piala Dunia U-20 2023 seiring hak tuan rumah dicopot oleh FIFA. Maka dari itu, situasi tersebut membuat para pemain terpukul.
Di sisi lain, Irak yang menolak Israel akan tetap tampil di Piala Dunia U-20. Sebab, mereka adalah runner up di Piala Asia U-20 2023 lalu, sehingga lolos otomatis.
Baca Juga:
Argentina Dirumorkan Terima Tantangan dari Tim ASEAN di FIFA Matchday Juni, Lawan Timnas Indonesia?
Bahkan laporan terbaru dari Twitter @IraqFootballPod, tim asuhan Emad Mohammed akan menjalani pemusatan latihan sebelum Piala Dunia U-20 2023. Irak bakal TC di Spanyol demi hasil terbaik.
Adapun Argentina telah mengakukan bidding untuk menggantikan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U-20 2023.
Baca Juga:
Timnas Indonesia U-20 Resmi Dibubarkan, Bagimana Nasib 3 Pemain Keturunan?
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Pemain Keturunan Belum Starter, Timnas Putri Indonesia Kalah 2-3 dari Hong Kong
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Daftar 24 Pemain Timnas Putri Indonesia vs Hong Kong, Ada Trio Keturunan Amerika Serikat
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Lamine Yamal, Bocah 16 Tahun 362 Hari Cetak Gol di Euro 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Jadwal Perempatfinal Euro 2024, Jerman vs Spanyol hingga Portugal vs Prancis
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Dilepas Gratis SC Heerenveen, Media Belanda Bongkar Masa Depan Gelandang Timnas Indonesia
-
Ambisi Granit Xhaka Bisa Semulus Bayer Leverkusen? Percaya Timnas Swiss Juara di Bawah Kendali Murat Yakin
-
BUBUK! Jerman Memang Keterlaluan, Andy Robertson Buka-bukaan Skotlandia Hancur di Laga Pertama Euro 2024 Grup A
-
Ini Tiga Negara yang Baru Bergabung ke Babak Final Euro 2024
-
Jadwal Vietnam vs Indonesia Kualifikasi Piala Dunia Zona Asia Putaran Kedua
-
5 Fakta Menarik Jelang Laga Euro 2024, Tiket Nonton Tahap Pertama Jadi Buruan Suporter