Bolatimes.com - Membenahi paradigma yang terlanjur buruk di tengah masyarakat terkait perilaku suporter sepak bola Indonesia tidaklah mudah. Namun, opini buruk tersebut dapat diubah jika masing-masing suporter mau berbenah.
Seperti halnya laga pembuka Liga 1 2019 di Stadion Maguwoharjo yang mempertemukan PSS Sleman kontra Arema FC diwarnai kericuhan. Tentu insiden seperti ini dapat mencoreng muka suporter dan sepak bola Indonesia.
Namun tak semua suporter klub bola dikenal anarkis, seperti yang dilakukan Bonek Denpasar ini. Sejumlah suporter tim berjuluk Bajul Ijo itu membersihkan stadion Kapten I Wayan Dipta saat Persebaya Surabaya melawat ke kandang Bali United, Kamis kemarin.
Baca Juga:
Wajib Dicontoh, Begini Rutinitas Penggawa Madura United Sebelum Bertanding
Menunjukkan rasa hormat kepada tim tuan rumah meski kalah 2-1, Bonek yang berkembang di Pulau Dewata mengumpulkan sampah yang tercecer di tribune penonton. Lewat postingan twitter @BonekDenpasar mereka menulis ‘Budal mulih kudu resik. Angkat topi damel njengan sedoyo’ (Berangkat pulang harus bersih. Angkat topi untuk kalian semuanya).
Foto yang diposting pukul 02.00 dini hari, Jumat (17/5/2019), mendapat 166 likes dan 92 retweet. Tak sedikit warganet yang mengapresiasi aksi pendukung Persebaya Surabaya ini.
Baca Juga:
Paul Pogba Bagi Foto Saat Umroh, Eh Netizen Malah Fokus Komentari Ini
Seperti akun @ArmansyahBagas: Tamu yang asixx
Akun @wahyuyk037: Respect
Adapun akun @sendiryanajah mengatakan Pertahankan
Baca Juga:
Jika Klopp Gagal Lagi di Liga Champions, Mourinho Bakal Merasa Kasihan
Kekalahan Ruben Karel Sanadi di laga perdana Liga 1 2019 pasti mengecewakan suporter. Namun hal itu bukan berarti akhir dari Green Force (julukan lain Persebaya) untuk berlaga di kompetisi kasta tertinggi sepak bola Indonesia.
Berita Terkait
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Soal Kompetisi Liga 1 Ditunda, CEO Bali United dan Pelatih Berbeda Pandangan
-
Prediksi Skor Bali United vs Persija di Liga 1: Head to Head, Susunan Pemain, Live di Mana?
-
Terancam Degradasi, Rans Nusantara Bertekad Benahi Kelemahan Jelang Duel Lawan Bali United
-
Prediksi Skor Bali United vs PSIS Semarang: Head to Head, Susunan Pemain, Siaran Langsung Liga 1 Malam Ini
-
PSIS Semarang akan Mencoba Pemainan Terbaik untuk Hadapi Bali United
-
Diintip Madura United di Klasemen Liga 1, Bali United Bertekad Rebut Tiga Poin dari PSIS Semarang
-
Jadwal Persita vs Persebaya di Liga 1 Pekan ke-25, Divaldo Alves Nilai seperti Laga Final
-
Penjaga Gawang Persebaya Ernando Ari Mulai Berlatih Terpisah
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024