Bolatimes.com - Media Thailand memprediksi bahwa timnas Indonesia akan kalah dari Singapura di leg kedua semifinal Piala AFF 2020, Sabtu (25/12/2021).
Timnas Indonesia dan Singapura sama-sama punya peluang besar untuk lolos ke final Piala AFF 2020. Hal itu merujuk hasil leg pertama semifinal yang berakhir dengan skor 1-1.
Dalam laga tersebut, anak asuh Shin Tae-yong sejatinya mampu unggul lebih dulu lewat gol Witan Sulaeman. Namun, The Lions mampu menyamakan kedudukan dari gol yang dicetak striker andalannya Ikhsan Fandi.
Baca Juga:
Man City Jumpa Leicester, Pep Guardiola Sebut Rival Digawangi Pemain Hebat
Jelang leg kedua semifinal ini, media Thailand kemudian ikut memberikan prediksi. Mereka menyebut bahwa timnas Indonesia punya persiapan yang baik.
Apalagi skuat Garuda akan ketambahan amunisi dalam sosok Egy Maulana Vikri yang baru datang dari FK Senica.
Di sisi lain, Singapura disebut akan tetap mengandalkan Ikhsan Fandi yang merupakan top skor di tim. Tidak hanya itu, kapten Hariss Harun juga akan menjadi tumpuan bagi The Lions.
Baca Juga:
Lepas Masa Lajang, Bintang Barcelona Gelar Pernikahan dengan Nuansa Islam
Terkahir dari analisisnya, media Thailand yang bernama Trueid.net menyebut bahwa Singapura bisa membuat kejutan. Apalagi mereka bermain sebagai tuan rumah.
"Di Stadion Nasional negara Anda sendiri, selalu ada kejutan. Kami pikir SIngapura cenderung lebih memuaskan," tulisnya.
Bahkan dalam prediksinya tersebut, media Thailand ini menyebut bahwa Singapura akan menang dengna skor tipis 1-0 dari timnas Indonesia.
Baca Juga:
Curhat Istri Eks Timnas Indonesia Ditipu Vendor Dekorasi di Hari Pernikahan
Artinya dengan kekalahan itu timnas Indonesia akan gagal melaju ke final. Sebab jika benar, agregatnya maka akan menjadi 2-1 untuk keunggulan Singapura.
Namun itu hanya prediksi semata dari media Thailand. Tentu kita semua ingin timnas Indonesia bakal mengalahkan tuan rumah untuk melaku ke babak final Piala AFF 2020.
Baca Juga:
Ekspresi Madam Pang saat Timnas Thailand Jebol Gawang Vietnam Disorot
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Belum Terdaftar di Sidang CAS, Maarten Paes Justru Berpotensi Main di Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Kenzo Riedewald, Keponakan Eks Pemain Crystal Palace yang Nyatakan Ingin Bela Timnas Indonesia
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024