Bolatimes.com - Timnas Indonesia sangat ngotot naik dari Pot 4 ke Pot 3 dengan menyalip Singapura menjelang undian Kualifikasi Piala Asia U-23 2022. Tujuannya adalah agar mendapatkan grup yang lebih mudah.
Namun, nahas bagi Indonesia. Meski naik ke Pot 3, skuat Garuda tetap saja tidak terhindar dari grup nereka setelah dipastikan masuk ke Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023.
Indonesia tergabung bersama dua raksasa Asia Barat, yakni Yordania dan Kuwait. Kemudian, ada Nepal yang juga tidak bisa diremehkan meski secara peringkat FIFA berada di bawah Indonesia.
Baca Juga:
Inilah Tiga Lawan Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Asia 2023
Sementara itu, keberuntungan didapat Singapura. Usai 'dipaksa' turun oleh Indonesia ke Pot 4, Hariss Harun dan kolega justru mendapatkan grup yang relatif lebih mudah dari Indonesia.
Singapura masuk Grup F bersama Krigistan, Tajikistan, Myanmar, dan Singapura. Tidak ada ketimpangan yang cukup jauh do grup itu.
Kendati demikian, sepak bola penuh dengan kejutan. Meski Indonesia berada di grup berat, belum tentu Indonesia tidak akan bisa lolos ke putaran final.
Baca Juga:
Undian Kualifikasi Piala Asia 2023: Timnas Indonesia Bakal Tanding di Kuwait
Begitu juga Singapura. Berada di grup yang lebih mudah bukan menjalin langkah akan ringan. Persiapan matang dan kerja keras dalam pertandingan akan menentukan hasilnya.
Peluang Indonesia untuk lolos ke putaran final masih terbuka lebar meski berada di Grup A Kualifikasi Piala Asia 2023. Sebab, skuat Garuda memiliki pelatih sekeliber Shin Tae-yong.
Apalagi para pemain keturunan yang tengah dinaturalisasi, yakni Sandy Walsh dan Jordi Amat, diprediksi sudah bisa tampil di ajang itu. Shayne Pattynama juga kemungkinan besar menyusul.
Baca Juga:
Hasil Undian Kualifikasi Piala Asia 2023, Timnas Indonesia Masuk Grup Berat!
Berita Terkait
-
Membangun Ekonomi Inklusif: Komitmen Pemuda di Youth Economic Summit 2024
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Rumah Tangga Pratama Arhan Retak, Azizah Salsha Digosipkan Berselingkuh
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Shin Tae-yong Dioperasi 6 Jam, Berat Badan Turun 5 Kg
-
Pemain Keturunan Belum Starter, Timnas Putri Indonesia Kalah 2-3 dari Hong Kong
-
Jadwal Lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024
-
Daftar 24 Pemain Timnas Putri Indonesia vs Hong Kong, Ada Trio Keturunan Amerika Serikat
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024