Bolatimes.com - Penggawa Timnas Indonesia U-22 Rizky Ridho memastikan skuadnya siap menghadapi Lebanon pada laga uji coba i Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Jumat (14/4/2023) malam.
Jelang pertandingan, Rizky Ridho mengatakan jika para pemain dalam keadaan fit untuk melawan Lebanon. Ia berharap Skuad Garuda tampil maksimal.
"Saya mewakili teman-teman untuk pertandingan besok (hari ini), semuanya sudah siap," katanya dalam jumpa pers, Kamis (13/4) kemarin.
Baca Juga:
Naturalisasi Justin Hubner Cs Masih Abu-Abu, Ketum PSSI Angkat Bicara
"Semoga kami siap menampilkan pertandingan yang terbaik dan bisa menampilkan sesuai arahan dari pelatih," ujar Rizky Ridho.
Timnas Indonesia akan berhadapan dengan Lebanon dalam laga uji tanding yang berlangsung di Stadion Utam Gelora Bung Karno (SUGBK), Senayan, Jakarta, Jumat malam.
Laga persahabatan ini akan menjadi tolak ukur penentukan skuad SEA Games 2023. Saat ini, ada puluhan pemain yang mengikuti pemusatan latihan (TC).
Nantinya, hanya 20 pemain yang akan diboyong pelatih Indra Sjafri ke SEA Games 2023 di Kamboja.
Baca Juga:
Hajar Leroy Sane, Sadio Mane Dicoret dari Skuad Bayern Munchen dan Dikenai Denda
Timnas Indonesia U-22 sedang disiapkan mengikuti kejuaraan tersebut yang dimulai pada 29 April 2023.
Di SEA Games 2023, Indonesia tergabung dalam grup A bersama tuan rumah Kamboja, Myanmar, Filipinan dan Timor Leste.
Baca Juga:
CEK FAKTA: Tiba di Jakarta, Kevin Diks Siap Perkuat Timnas Indonesia U-22 vs Lebanon
Berita Terkait
-
Striker Timnas Indonesia U 20 Arkhan Kaka Ingin Tampil Lebih Baik di Laga Uji Coba Kedua Lawan China
-
Dipercaya Bojan Hodak, Darah Muda Persib Bandung Akui Pengalaman Tak Terduga
-
Eks Pelatih PSM Makassar Ukir Sejarah di Piala Asia 2023, Bawa Tajikistan Melaju ke Babak 16 Besar
-
Prediksi Skor, H2H, hingga Susunan Pemain Laga Tajikistan vs Lebanon di Piala Asia Grup A
-
Live RCTI! Ini Bocoran Jadwal dan Lawan Persib di Laga Uji Coba
-
Tiga Alasan Persib Gelar Laga Uji Coba, Salah Satunya Pantau Dua Wajah Baru
-
Pelatih Persib Sampaikan Kabar Terbaru Soal Laga Uji Coba
-
Prediksi Skor, H2H, Susunan Pemain Laga Piala Asia 2023 antara Qatar, Sang Tuan Rumah Melawan Tajikistan
-
Prediksi Laga Piala Asia antara Lebanon vs China, Skor, H2H, dan Susunan Pemain yang Diturunkan
-
Pelatih Persib: Ketika Semuanya Terkonfirmasi, Ada Kesepakatan Tertulis, Saya Beri Tahu
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024