Bolatimes.com - Federasi Sepak Bola Malaysia (FAM) sudah mengumumkan daftar pemain Timnas Malaysia U-23 yang akan tampil di Piala AFF U-23 2023.
Seperti diketahui, Malaysia U-23 tergabung di Grup B bersama Timnas Indonesia U-23 dan Timor Leste U-23. Ajang ini bakal berlangsung di Thailand dari 17-26 Agustus 2023.
Adapun, laga Timnas Indonesia U-23 vs Malaysia bakal berlangsung pada Jumat (18/8/2023) pukul 20:00 WIB di Rayong Provincial Stadium.
Untuk menghadapi turnamen ini, Malaysia U-23 membawa 25 pemain yang semuanya berasal dari kompetisi domestik. Mayoritas pun merupakan bagian dari skuad Malaysia U-23 di SEA Games 2023 kemarin.
Di Piala AFF U-23 nanti sendiri , Malaysia bakal dilatih oleh E. Elavarasan. Ia mengakui optimis dengan kekuatan tim yang dibawa ke Piala AFF U-23.
Tiga kiper yang bermain di SEA Games Kamboja 2023 lalu kembali dipanggil masuk tim nasional Malaysia untuk Piala AFF U-23 2023.
Sementara salah satu nama yang mencuri perhatian adalah Fergus Tierney. Pemain dengan darah Skotlandia itu kini bermain di Johor Darul Takzim II.
Fergus Tierney baru berusia 20 tahun dan sudah pernah membela Malaysia U-23 pada ajang Merlion Cup 2023.
Berikut daftar pemain Timnas Malaysia U-23 untuk Piala AFF U-23 2023:
Penjaga Gawang:
1. Muhammad Rahadiazli Rahalim (Terengganu FC)
2. Syahmi Adib Haikal (Selangor FC)
3. Muhammad Azim Al Amin (Kuala Lumpur City FC)
Pemain Belakang:
4. Muhammad Ubaidullah Shamsul Fazili (Terengganu FC)
5. Rakesh Munusamy (Kelantan FC)
6. Ruventhiran (Selangor FC)
7. Ahmad Zikri Mohd Khalili (Selangor FC)
8. Muhammad Hariz Mansor (Kedah Darul Aman FC)
9. Muhammad Hazim Abu Zaid (Immigration FC)
Gelandang:
10. Muhamad Syahir Bashah (Selangor FC)
11. Muhammad Aliff Izwan Yuslan (Selangor FC)
12. Muhammad Firdaus Hasnoddin (Kelantan FC)
13. Fergus Tierney (Johor Darul Ta'zim II)
14. Muhamad Saiful Jamaluddin (Sri Pahang FC)
15. Muhammad Umar Hakeem (Johor Darul Ta'zim II)
16. Muhammad Nadzwin Mohd Salleh (Kuala Lumpur City FC)
17. Muhammad Shafi Azswad Sapari (Penang FC)
Pemain Depan:
18. Muhammad Muslihuddin Atiq Mat Zaid (Terengganu FC)
19. Muhamad Harith Akif (Kelantan FC)
20. Muhammad Najmudin Akmal Kamal (Johor Darul Ta'zim II)
21. Mohd Aiman Afif (Kedah Darul Aman FC)
22. Daryl Sham (Johor Darul Ta'zim II)
23. Muhammad Shahril Suparman (Sri Pahang FC)
24. Muhammad Alif Ikmalrizal Anuar (Penang FC)
25. Ahmad Haziq Kutty Abba (Penang FC).
Berita Terkait
-
Jadwal Timnas Indonesia U-23 vs Irak di Perebutan Posisi ketiga Piala Asia, Optimis Olimpiade Paris 2024?
-
Cara Aman Shin Tae-yong Tak Dipecat, Skenario Ini Terbongkar
-
Timnas Indonesia Pertama Mentas di Piala Asia U-23 2024, Suporter Soroti Target PSSI ke STY
-
Timnas Indonesia Berada di Grup A, Inilah Jadwal Piala Asia U-23 2024 Qatar
-
Jadi Sorotan Netizen, Timnas Indonesia U-23 Skuad Termahal Kedua di Group A Piala AFC 2024 Qatar
-
Keisuke Honda Latih Timnas Indonesia U-23? FAM Buka Suara
-
Erick Thohir Tanggapi Obrolan Arkhan Fikri dan Marselino Ferdinan soal Bonus AFF yang Belum Cair
-
Jepang hingga Arab Saudi, 5 Negara Tangguh yang Berpotensi Satu Grup dengan Indonesia di Piala Asia U-23 2024
-
Timnas Indonesia U-23 Lolos Sempurna, Kapan Piala Asia U-23 2024 Dimulai?
-
Sangat Kokoh, Rahasia Pertahanan Timnas Indonesia U-23 Tak Kebobolan di Kualifikasi Piala Asia U-23 2024
Tag
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024