Bolatimes.com - Pemain Persib Bandung membuat tim pelatih senang. Penyebabnya, kondisi kebugaran Beckham Putra Nugraha dkk dalam kondisi prima setelah digembleng dalam latihan bersama.
Menurut asisten pelatih Persib, Yaya Sunarya, kebugaran para pemain semakin membaik usai melahap sederet latihan berat di pekan pertama.
Kondisi fisik pemain Persib yang meningkat tersebut, lanjut Yaya, dikarenakan para pemain bersikap profesional dan disiplin saat libur panjang, dengan menjalankan program latihan mandiri.
Baca Juga:
Timnas Indonesia Menang Tipis dari Vietnam, 3 Pemain Ini Mendapat Pujian: Ga Ada Obat
"Cukup senang melihat pemain dalam kondisi baik. Ini menunjukkan, pemain betul-betul menjaga kebugarannya dengan menjalankan program latihan mandiri dari tim pelatih," ungkap Yaya dikutip dari laman resmi Persib.
Bahkan, kata Yaya, saat tim pelatih melakuakan retest dengan memberikan menu yang sama seperti latihan mandiri kepada para pemain Persib, mereka sama sekali tidak mengalami masalah.
Itu artinya, para pemain Persib benar-benar melakukan program latihan mandiri selama libur panjang akhir tahun lalu.
"Mereka tidak ada masalah dengan apa yang kami buat ketika latihan di rumah," ungkap Yaya Sunarya.
"Ketika kami ulangi ternyata betul-betul tidak ada kendala. Artinya, pemain melakukan aktivitas yang kami berikan. Kami senang dengan kondisi itu, dan kita coba tingkatkan," imbuh pelatih fisik Persib tersebut.
Pemain Persib Tetap Adaptasi
Namun, lanjut Yaya, para pemain Persib masih perlu melakukan adaptasi. Apalagi di pekan pertama mereka akan mengalami pegal-pegal usai latihan.
Setelah itu, tim pelatih Persib pun akan mulai mengganti program latihan dan menurunkan intensitas latihan fisik.
"Pasti pemain akan mengalami apa yang sedikit (pegal-pegal), karena ini pembentukan dan pasti pegal-pegal di otot, kemudian aga sedikit berat untuk berjalan," tutur pelatih Persib jebolan UPI Bandung ini
"Tapi kita akan continue sampai di pertengahan menjelang pertandingan di tanggal 4 (Persis Solo). Jadi kita coba ganti programnya, tapi untuk program fisik dan traning nya kita turunkan," pungkasnya.
Berita Terkait
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Menyambut Musim 2024/2025 Persib Bandung Gelar Pesta Rakyat
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024
-
Persib Bandung Resmi Datangkan Pemain Jebolan UEFA Conference League
-
Jelang Liga Bergulir Persib Bandung dan Bobotoh Lakukan Diskusi Soal Keuangan
-
Firasat Bojan Hodak Tentang Madura United, Minta Lupakan Kemenangan dan Sejarah Juara Bersama Persib
-
Ini Hak Istimewa Pemegang Pasport Planet Persib
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Indomie Dukung Persib Sebagai Wakil Indonesia Di AFC Champions League 2 Musim 2024/2025
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Indra Sjafri Manfaatkan Turnamen di Korea Selatan untuk Uji Pemain Baru
-
Marselino Ferdinan Resmi Gabung Klub Divisi 2 Inggris, Lebih Tinggi dari Elkan Baggott
-
Persib Bandung Vs PSBS Biak: Regulasi Larangan Suporter Tamu Masih Berlaku
-
Piala Presiden 2024, Cerminan Hiburan Rakyat dan Indonesia
-
Persib Bandung Luncurkan Program Membersib
-
Dapatkan Tiketnya dan Berikan Dukungan Terbaik di Pesta Rakyat Persib
-
Update Terkini Kondisi Welber Jardim Jelang Lawan Malaysia di Semifinal Piala AFF U-19 2024
-
Persib Bandung Tak Pasang Target Tinggi di Piala Presiden 2024