Bolatimes.com - Juventus akan membuka gelaran Seria A musim ini menghadapi tuan rumah Parma di Stadion Ennio Tardini, Sabtu (24/8/2019). Eks gelandang Paris Saint Germain, Adrien Rabiot pun tak sabar merumput bersama kolega anyarnya.
Rabiot resmi direkrut Juventus dari Paris Saint-Germain secara gratis setelah masa baktinya bersama raksasa Prancis habis pada 30 Juni 2019 lalu. Pemain asal Prancis ini meneken kontrak berdurasi empat tahun yang berakhir hingga 2023 mendatang.
Mengawali debut pertamanya di Italia, Rabiot sudah tak sabar menunjukkan performa apiknya bersama Cristiano Ronaldo dan kawan-kawan.
Baca Juga:
Ini Prediksi Starting Eleven Manchester United Jelang Lawan Crystal Palace
"Secara pribadi, saya sudah tak sabar mengawali debut perdana disini (Juventus). Saya tak bisa menunggu petualangan ini. Saya merasa bugar, kita memiliki pekerjaan penting di musim panas ini dan siap menjalankan janji ini," kata Rabiot dikutip dari laman resmi Juventus.
"Menghadapi Parma akan terasa sulit, karena kami tim yang juga akan dikalahkan mereka. Dan tiap pemain di lapangan nanti bakal menunjukkan permainan terbaiknya untuk melawan kami. Namun begitu kami tak akan goyah," sambungnya.
"Pelatih membuat kesan yang baik kepada saya. Dia memiliki filosofi permainan yang memahami betul bagaimana seharusnya kita bermain, baik saat menyerang dan bertahan. Kami siap dengan konsep strategi yang diterapkan pelatih serta staffnya," tutur pemain 24 tahun tersebut.
Baca Juga:
Ini Empat Wakil Indonesia yang Tersisa di Kejuaraan Dunia Bulutangkis 2019
Pelatih Maurizio Sarri diprediksi tak akan hadir pada laga perdana Parma vs Juventus. Sebelumnya Juventus membuat pernyataan jika pelatih 60 tahun tersebut menderita pneumonia dan harus beristirahat beberapa hari ke depan.
Lebih lanjut, Rabiot mengklaim jika adaptasinya bersama klub tak mengalami kesulitan. Dengan demikian, pihaknya bakal memberikan performa terbaik saat pembukaan Liga Italia 2019/20.
"Turin berbeda dari Paris, dia kecil namun indah. Saya menemukan ketertarikan dan beradaptasi dengan baik di sini. Sehingga sangat penting saya menunjukkan permainan yang baik di lapangan," tutupnya.
Baca Juga:
Kalahkan Persiba, Dua Pemain Anyar PSIM Yogyakarta Ciptakan Gol Perdana
Berita Terkait
-
Jay Idzes Resmi Debut di Serie A Italia, Tampil Starter Lawan Fiorentina
-
Bek Timnas Indonesia Akan Jaga Striker Italia di Laga Perdana Serie A
-
Inter Milan 'Kedinginan di Puncak' Serie A, Juventus Sanggup Kejar 12 Poin?
-
Kekuatan Napolis di Tangan Pelatih Francesco Calzona, Barcelona Jangan Lengah
-
Prediksi Pertandingan Atalanta vs Frosinone Liga Italia 16 Januari 2024
-
Gelandang Persib Kenang Pengalaman dan Tekanan di Si Nyonya Tua
-
Tiga 'Ritual' Stefano Beltrame Sebelum Bertanding, Sudah Dipraktikkan di Persib, Belum?
-
Media Italia Gambarkan Suasana Saat Stefano Beltrame Debut Bersama Juventus
-
Sempat Dilirik Shin Tae-yong, Gelandang AC Milan Keturunan Indonesia Jadi Sorotan Publik San Siro
-
Dipecundangi Juventus, Pelatih Napoli Ogah Mengakui Kekalahan hingga Salahkan Nasib
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib