Bolatimes.com - Timnas Polandia akan menghadapi laga hidup mati melawan Swedia di babak final playoff untuk lolos ke putaran final Piala Dunia 2022. Duel tersebut akan digelar di The Stadion Slaski, Chorzow, Rabu (30/3/2022) dini hari pukul 01.45 WIB.
Pemenang dari laga ini akan langsung mengamankan satu tiket ke putaran final Piala Dunia 2022 yang akan bergulir mulai November nanti di Qatar.
Swedia sendiri lolos ke final play-off setelah sebelumnya menang tipis 1-0 atas Republik Ceko di semifinal. Victor Lindelof dan kawan-kawan menang dramatis berkat gol Robin Quaison di babak perpanjangan waktu.
Baca Juga:
Ganda Putri dan Putra Pelatnas Mundur dari Orleans Masters 2022, Begini Penjelasan PBSI
Di sisi lain, Polandia langsung lolos tanpa melalui babak semifinal usai Rusia didiskualifikasi buntut invasi mereka ke Ukraina. Ya, Robert Lewandowski dan kolega menang WO dan langsung ke final.
Polandia dan Swedia terakhir kali bertemu di penyisihan grup Euro 2020 lalu. Waktu itu, dua gol Robert Lewandowski tak cukup untuk memberi Polandia kemenangan. Mereka ditekuk Swedia 2-3. Gol-gol Swedia dicetak oleh Emil Forsberg (2) dan Viktor Claesson.
Prakiraan Susunan Pemain:
Baca Juga:
Ditinggal Pierre-Emerick Aubameyang, Arsenal Dirumorkan Bidik Lautaro Martinez
Polandia XI: Szczesny; Bereszynski, Glik, Bednarek; Cash, Krychowiak, Zurkowski, Reca; Moder, Zielinski; Lewandowski.
Pelatih: Czesaw Michniewicz (Polandia)
Swedia XI: Olsen; Danielson, Lindelof, Nilsson, Augustinsson; Claesson, Svanberg, Olsson, Forsberg; Kulusevski, Isak.
Baca Juga:
Sandy Walsh Respons Kabar soal Proses Naturalisasi yang Terhambat, Netizen: Sabar
Pelatih: Janne Andersson (Swedia)
5 Pertemuan Terakhir Polandia vs Swedia:
23-06-2021 Swedia 3-2 Polandia (Euro)
05-06-2004 Swedia 3-1 Polandia (Friendly)
10-09-2003 Polandia 0-2 Swedia (Kualifikasi Euro)
11-06-2003 Swedia 3-0 Polandia (Kualifikasi Euro)
09-10-1999 Swedia 2-0 Polandia (Kualifikasi Euro)
Baca Juga:
Sudah Gabung Timnas Indonesia U-19, Marselino Ferdinan Serukan Ini Jelang Hadapi Korea Selatan
Berita Terkait
-
4 Negera Path A akan Duel Sengit di Play Off Euro 2024
-
Profil Montader Madjed, Pemain Naturalisasi Baru Irak yang Pernah Bela Timnas Swedia U-19
-
Irak Naturalisasi Eks Timnas Swedia Jelang Lawan Timnas Indonesia
-
Thailand Segera Naturalisasi Bek Kiri Eks Timnas Swedia U-21, Main di Liga Denmark
-
Benarkah Robert Lewandowski Debut di Timnas Polandia sebagai Bek? Cek Faktanya!
-
Profil Dalkurd FF, Klub Kasta Ketiga Swedia yang Rekrut Eks Gelandang Bali United Brwa Nouri
-
Tak Mau Kalah dari Timnas Indonesia, Vietnam Juga Ingin Uji Coba Lawan Peserta Piala Dunia 2022
-
Kisah Andre Onana Didepak dari Timnas Kamerun, Masalahnya 'Sepele'
-
Persija Jakarta Berharap Maciej Gajos Bisa Muluskan Target Juara BRI Liga 1 2023/2024
-
Diminati Klub Zlatan Ibrahimovic, Shayne Pattynama Senang dengan Kariernya yang Sesuai Harapan
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib