Bolatimes.com - Arsenal berhasil menjadi juara Community Shield 2023 setelah mengalahkan Manchester City di Stadion Wembley, London, Minggu (6/8/2023) malam WIB. Simak deretan fakta menarik kemenangan The Gunners tersebut.
Dalam pertandingan itu, Arsenal mengalahkan Manchester City lewat drama adu penalti dengan skor 4-1 setelah bermain imbang 1-1 selama 90 menit.
Manchester City sejatinya unggul lebih dulu lewat Cole Palmer yang memanfaatkan umpan ciamik Kevin de Bruyne di sisi kiri kotak penalti pada menit ke-77.
Baca Juga:
Hasil Community Shield: Arsenal Juara usai Taklukkan Manchester City Lewat Adu Penalti
Namun, Arsenal secara dramatis mampu menyamakan kedudukan lewat Leandro Trossard pada menit 90+11'.
Di babak adu penalti, dua penenang Man City yakni Kevin De Bruyne dan Rodi gagal mencetak gol di mana hanya Bernardo Silva yang mampu menjalankan tugasnya dengan baik.
Sementara dari kubu Arsenal, seluruh dari empat penendangnya berhasil menggetarkan gawang The Citizen yakni Martin Odegaard, Leandro Trossard, Bukayo Saka dan Fabio Vieira.
Baca Juga:
Pratama Arhan Mentas Perdana di J2 League Musim Ini, Tokyo Verdy Alami Kekalahan Tipis
Kemenangan ini tak hanya jadi lecutan semangat bagi Arsenal dalam menatap musim baru, tetapi juga memunculkan beberapa fakta menarik. Berikut ulasannya, dirangkum dari berbagai sumber.
1. Ini merupakan trofi Community Shield kedua pelatih Mikel Arteta sejak memimpin Arsenal dari 2019.
2. Arsenal kini jadi tim yang menghadang dua klub Manchester, United dan City di Community Shield setelah keduanya meraih treble winners masing-masing pada 1998-1999 dan 2022-2023.
3. Arsenal kini resmi menyalip Liverpool dalam perolehan trofi Community SHield dengan jumlah 17 berbanding 16 milik The Reds.
4. Trofi Community Shield 2023 membuat Arsenal selalu menjadi kampiun ketika memainkan ajang tersebut dalam lima edisi terakhir yang diikutinya yakni pada 2014, 2015, 2017, 2020 dan 2023.
5. Manchester City dipastikan gagal meraih sextuple alias merengkuh enam trofi dalam satu tahun kalender usai kalah dari Arsenal di Communtiy Shield. Sebelumnya, mereka telah meraih trofi Liga Inggris, Piala FA, Liga Champions dan berbeluang menjuarai Piala Super Eropa serta Piala Dunia Antarklub.
Baca Juga:
Ipswich Town Lawan Sunderland, Elkan Baggott Debut di Divisi Championship?
Berita Terkait
-
M Salah di Posisi 4, Ini 20 Pemain Teratas dengan Dua Digit Gol dan Assist
-
Gelandang Persib Banjir Dukungan Usai 1 vs 4: Declan Rice Hingga Ratusan Komentar
-
Roberto Mancini Menjadi Pelatih Termahal di Piala Asia 2023, Mengalahkan Bayaran Pep Guardiola di Manchester City
-
Real Madrid dan Man City Bersaing Dapatkan Jasa Penguasa Si Jalak Harupat sebagai Rekrutan Anyar
-
Pemain Arsenal Kritik Keras Jadwal Piala Asia 2023, Merasa Aneh Lawan Timnas Indonesia di Tengah Kompetisi
-
Liverpool Diprediksi Juara, Persaingan Ketat Lima Besar Makin Panas, Pep Guardiola Mulai Bicara Gelar Liga Inggris
-
Duh Man City Sudah Memenangi Segalanya di Inggris
-
Gol Spektakuler Mantan Pemain Persib Dikenang Hingga Diunggah Didier Drogba
-
Catatan Lini Pertahanan Inter Milan Menakjubkan, Mampukah Atletico Madrid Bobol Gawang Nerazzuri di Liga Champion?
-
Chelsea Dibuat Gigit Jari Lihat Kai Havert Bersama Arsenal Tampil Moncer, Mikel Arteta: Lebih Nyaman
Terpopuler
-
RESMI: BRI Liga 1 Musim Depan Terapkan Aturan 8 Pemain Asing, Bebas dari Mana Saja
-
Jadwal Babak 16 Besar Euro 2024, Dibuka oleh Laga Swiss vs Italia
-
Daftar Tim yang Lolos ke Babak 16 Besar Euro 2024, Ada Negara Kejutan
-
Resmi! Shin Tae-yong Tidak akan Hadir di Drawing Kualifikasi Piala Dunia 2026
-
Klasemen Grup A Piala AFF U-16 2024: Indonesia Ditempel Ketat Laos dengan Poin Sama
Terkini
-
Xabi Alonso Berlindung dari Godaan Setan Merah, Ini Rencana Cerdas yang Dipilih
-
Doa Legenda untuk Persib Bandung di Championship Series
-
Dua Sosok yang Pernah Antar Persib Bandung Juara Sampaikan Pesan Ini
-
Pelatih Persib Bojan Hodak Santai dengan Absennya Rezaldi Saat Jamu Persebaya
-
Sporting Director PT Persib Teddy Tjahjono Klarifikasi Tudingan Saksi Memberatkan Bobotoh
-
Pemain Persib Bandung Henhen Herdiana Tak Menyangka Akan Jalani Laga ke-100
-
Pesan David da Silva Setelah Berdamai dengan Persib Bandung
-
Di Balik Keputusan LIB Gulirkan Kembali Liga 1
-
FIFA Sanksi Persija Jakarta dan Empat Klub Lainnya
-
Jeda Liga 1 Jadi Kesempatan Bojan Hodak Berikan Hal Ini untuk Pemain Persib