5 Pemain yang Handal Eksekusi Bola Mati Sepanjang Masa

Eksekusi bola mati memerlukan teknik tingkat tinggi agar berbuah sukses. Berikut lima pemain penendang bola mati paling handal sepanjang masa

Galih Priatmojo | chatwithamelia.xyz
Sabtu, 04 Agustus 2018 | 21:15 WIB
Juninho (Instagram/Galih)

Juninho (Instagram/Galih)

chatwithamelia.xyz - Gelaran Piala Dunia 2018 baru saja usai. Nah dari sekian banyak rekor yang tercipta salah satu yang menarik yaitu hampir separuh gol di Piala Dunia 2018 tercipta dari set-piece alias bola mati.

Berdasarkan data yang dihimpun @OptaJoe dari 169 gol yang tercipta, sekitar 73 di antaranya berasal dari bola mati.

Jumlah ini jelas sangat meningkat. Terakhir Piala Dunia 1998 mencatat rekor gol yang berasal dari bola mati yakni 61 gol.

Baca Juga: 5 Pemain Liga Primer Inggris yang Pernah Kunjungi Baitullah

Bicara soal tendangan bola mati, berikut ini adalah para pemain yang paling handal eksekusi bola mati sepanjang masa.

Pengen tahu siapa saja mereka, simak lima penendang bola mati paling handal sepanjang masa ini.

Diego Maradona

Baca Juga: Cantiknya Youtuber Jerman Ini yang Cover Theme Song Asian Games

Diego Maradona adalah sang maestro lapangan hijau. Ia telah memimpin Argentina hampir sendirian memenangi Piala Dunia 1986.

Diego Maradona/Twitter
Diego Maradona/Twitter

Legenda terbesar Argentina ini lebih banyak dikenang karena permainan individualnya, umpan cerdik dan dominasi luar biasa pada bola dari permainan terbuka. Namun di luar itu Maradona juga handal melakukan eksekusi bola mati di area berbahaya.

Michel Platini

Baca Juga: Adu WAGs Chelsea vs Man City di Laga Community Shield 2018

Presiden UEFA ini pernah mengharumkan namanya ketika masih aktif sebagai pemain. Bukan hanya mampu mencetak gol di dalam kotak penalti, tapi juga keahliannya mengeksekusi bola mati.

Michel Platini (@skysport/Galih)
Michel Platini (@skysport/Galih)

Tendangan Platini dikenal sangat keras, sehingga tidak jarang membuat pagar betis lawan tidak mampu membendung tendangannya tersebut.

Zico

Baca Juga: Kenalin Nih 5 Atlit Cantik Indonesia yang Berlaga di Asian Games

Zico bisa dibilang merupakan pemain yang cukup komplit. Sebagai salah satu spesialis eksekutor bola mati, ia bukan hanya mengandalkan tendangan keras saja, tapi juga mampu mengarahkan bola secara akurat.

Zico (Instagram/Galih)
Zico (Instagram/Galih)

Bahkan legenda sepakbola Brasil, Pele, menyebut Zico sebagai sosok yang hampir menyamai dirinya dalam mengatur arah bola.

Sinisa Mihajlovic

Dia adalah seorang pemain kontroversial yang banyak mendapatkan sejumlah kartu merah dan terlibat dalam insiden rasisme.

Sinisa Mihajlovic (Instagram/Galih)
Sinisa Mihajlovic (Instagram/Galih)

Tapi terlepas dari sikapnya itu, Mihajlovic adalah sosok yang ditakuti kiper lawan, terutama jika ia mengambil eksekusi bola mati.

Kaki kirinya adalah senjata yang luar biasa, beberapa menganggapnya mirip dengan kekuatan palu Thor. Sebab kaki kirinya mampu memberikan sepakan sangat deras yang akan selalu sulit dihentikan oleh kiper lawan manapun.

Juninho Pernambucano

Mereka yang mengenal sejarah sepak bola akan mengatakan dia adalah pengambil tendangan bebas terbesar dan paling serbaguna yang pernah ada.

Bahkan pemain sekelas Pirlo mengakui bahwa tekniknya belajar dari legenda Brasil itu. Apakah jarak 20, 30 atau 40 meter dari gawang, Juninho selalu punya berbagai teknik istimewa yang bisa disesuaikan dengan jarak manapun ia akan mengambil tendangan bola mati.

Juninho (Instagram/Galih)
Juninho (Instagram/Galih)

Juninho mencetak 44 dari 100 gol untuk Lyon dari tendangan bola mati sepanjang waktunya di Ligue 1.

Sebetulnya masih banyak pemain yang memiliki keahlian melakukan tendangan bola mati. Bahkan laman The Top Ten memasukkan nama pemain Indonesia yang dinilai memiliki keahlian melakukan tendangan bola mati, yakni Ponaryo Astaman yang disejajarkan dengan Franck Ribery, Francesco Totti serta Alessandro Del Piero.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Anak sekecil itu sudah cetak gol di Euro 2024

boladunia | 10:54 WIB

Venezia bakal jumpa Lazio di Serie A musim 2024/2025.

boladunia | 16:15 WIB

Inilah jadwal perempatfinal Euro 2024

boladunia | 06:42 WIB

Catat jadwal babak 16 besar Euro 2024

boladunia | 10:15 WIB

Teka-teki masa depan Thom Haye dibongkar media Belanda.

boladunia | 19:00 WIB

Gelandang Leverkusen yang sukses meraih gelar Bundesliga dan Piala Jerman, Granit Xhaka sangat berharap bisa membawa kemenangan untuk Swiss dalam laga Grup A melawan Hongaria pada Sabtu malam di Cologne Stadium.

boladunia | 08:47 WIB

Jerman tampil luar biasa, membuat Skotlandia menjadi korban pertama dengan kekalahan telak 1-5 pada pertandingan pembuka Euro 2024 Grup A di Stadion Allianz Arena, Muenchen, Sabtu dini hari WIB.

boladunia | 08:08 WIB

Tiga negara yang memastikan diri lolos ke babak final Euro 2024, yakni Georgia, Ukraina, dan Polandia akan terbang ke Jerman, yang menjadi tuan rumah Euro 2024.

boladunia | 15:18 WIB

Pertandingan Vietnam vs Indonesia akan berlangsung di Stadion My Dinh, Hanoi pada Selasa, (26/3/2024) pukul 19.00 WIB.

boladunia | 20:26 WIB

Deretan laga besar akan tersaji dalam Euro 2024 yang tak lama lagi akan digelar di Benua Biru. Jelang pertarungan bergengsi antar-negara di Eropa ini, ada sejumlah fakta menarik yang layak untuk dikupas.

boladunia | 09:15 WIB

Barcelona terjepit. Klub Catalan itu sudah disebut miskin oleh pemain incarannya. Pengaturan transfer menjadi lebih lancar ketika klub memiliki sumber daya finansial yang pas-pasan.

boladunia | 22:17 WIB

Liverpool memiliki kesempatan besar dalam mencari pengganti Juergen Klopp yang akan segera meninggalkan klub.Xabi Alonso, yang saat itu menjadi pelatih Bayer Leverkusen, pernah menjadi pilihan utama Liverpool.

boladunia | 21:58 WIB

Hasil undian untuk semifinal Piala FA diumumkan sekitar dua puluh lima menit setelah pertandingan Man United vs Liverpool di Old Trafford berakhir pada hari Minggu, tanggal 17 Maret 2024.

boladunia | 20:52 WIB

Striker AC Milan, Olivier Giroud dikabarkan akan merapat ke klub sepakbola asal Amerika Serikat. Saat ini disebutkan jika sang pemain sedang dalam tahap pembicaraan dengan LAFC di Amerika Serikat.

boladunia | 00:05 WIB

Di pertandingan melawan Hellas Verona pada pekan ke-29 Liga Italia, Pulisic mencetak gol penting yang mencatat sejarah bagi klub.

boladunia | 15:00 WIB

Gelaran drawing Europa Conference League 2023/2024 dilakukan di Nyon, Swiss pada Jumat, 15 Maret 2024. Dalam undian ada empat laga akan digelar pada delapan besar.

boladunia | 21:19 WIB

Detik-detik menegangkan terjadi ketika VAR melakukan tinjauan intensif untuk memastikan keabsahan gol tersebut, menciptakan ketegangan dan euforia di seluruh stadion.

boladunia | 07:00 WIB

Dalam pertandingan tersebut, Simone Inzaghi's squad mencetak gol melalui kontribusi Mateo Darmian, Lautaro Martinez, Federico Dimarco, dan Davide Frattesi, mengumpulkan total 69 poin, unggul 12 poin dari Juventus yang menempati posisi kedua dengan 57

boladunia | 06:15 WIB
Tampilkan lebih banyak