Meriah, Daftar Bintang Liga Inggris yang Tampil di Piala Afrika 2021

Mohamed Salah, Sadio Mane, hingga Pierre Emerick Aubameyang bakal meramaikan Piala Afrika 2021

Irwan Febri Rialdi | chatwithamelia.xyz
Minggu, 09 Januari 2022 | 09:14 WIB
Selebrasi Mohamed Salah usai menjebol gawang Southampton. (Twitter/@LFC).

Selebrasi Mohamed Salah usai menjebol gawang Southampton. (Twitter/@LFC).

chatwithamelia.xyz - Sejumlah pemain bintang Liga Inggris akan turun di Piala Afrika 2021. Setidaknya, ada 40 pemain di sejumlah klub-klub yang akan berpartisipasi di ajang yang mestinya digelar tahun lalu itu.

Liverpol adalah salah satunya. Setidaknya, The Reds kudu rela melepas 3 pemain utama mereka yakni Mo Salah, Sadio Mane, dan Naby Keita.

Adapun, Liverpool setidaknya akan kehilangan 3 pemain tersebut di 4 laga. Sebab, merujuk jadwal Piala Afrika, gelaran ini akan dimulai pada 9 Januari dan rampung pada 6 Februari 2022.

Baca Juga: RRQ Vivi Pamer Video Peluk Manja Tangan Cowok, Netizen: Fix Dewangga!

Selain Liverpool yang kehilangan pemain-pemainnya yang berkompetisi di Piala Afrika, sebanyak 15 klub Premier League juga kudu rela melepas pemainnya. Berikut Bolatimes rangkum nama-namanya:

Arsenal

Thomas Partey (Ghana)
Mohamed Elneny (Mesir)
Pierre Emerick Aubameyang (Gabon)
Nicolas Pepe (Pantai Gading)

Baca Juga: RRQ Vivi Terciduk Pakai Jersey Alfeandra Dewangga saat Live, Resmi Pacaran?

Aston Villa

Mahmoud Trezeguet (Mesir)
Bertrand Traore (Burkina Faso)
Marvelous Nakamba (Zimbabwe)

Brentford

Baca Juga: Sah, Makan Konate Bisa Debut di Laga Persija vs Persipura

Julian Jeanvier (Guinea)
Frank Onyeka (Nigeria)
Tariqe Fosu-Henry (Ghana)

Brighton Have Albion

Yves Bissouma (Mali)

Baca Juga: Real Madrid Menang dan Barca Imbang, Berikut Klasemen Terbaru Liga Spanyol

Burnley

Maxwel Cornet (Pantai Gading)

Chelsea

Edouard Mendy (Senegal)
Hakim Ziyech (Maroko)

Crystal Palace

Cheikhou Kouyate (Senegal)
Jeffrey Schlupp (Ghana)
Jordan Ayew (Ghana)
Wilfried Zaha (Pantai Gading)

Everton

Jean-Philippe Gbamin (Pantai Gading)
Alex Iwobi (Nigeria)

Leicester City

Daniel Amartey (Ghana)
Nampalys Mendy (Senegal)
Wilfred Ndidi (Nigeria)
Kelechi Iheanacho (Nigeria)

Liverpool

Mohamed Salah (Mesir)
Naby Keita (Guinea)
Sadio Mane (Senegal)

Manchester City

Riyad Mahrez (Aljazair)

Manchester United

Eric Bailly (Pantai Gading)
Amad Diallo (Pantai Gading)

Southampton

Moussa Djenepo (Mali)
Mohammed Salisu (Ghana)

Watford*

Peter Etebo (Nigeria)
William Troost-Ekong (Nigeria)
Adam Masina (Maroko)
Ismaila Sarr (Senegal)
*Emmanuel Dennis 

West Ham

Said Benrahma (Aljazair)

Wolves

Romain Saiss (Maroko)
Willy Boly (Pantai Gading)


Khusus Emmanuel Dennis diperkirakan tidak akan bermain untuk Nigeria. Sebab, Claudio Ranieri mengatakan bahwa negara tersebut telah melewatkan tenggat waktu untuk memberi tahu Watford

Kontributor: Kusuma Alan
Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Anak sekecil itu sudah cetak gol di Euro 2024

boladunia | 10:54 WIB

Venezia bakal jumpa Lazio di Serie A musim 2024/2025.

boladunia | 16:15 WIB

Inilah jadwal perempatfinal Euro 2024

boladunia | 06:42 WIB

Catat jadwal babak 16 besar Euro 2024

boladunia | 10:15 WIB

Teka-teki masa depan Thom Haye dibongkar media Belanda.

boladunia | 19:00 WIB

Gelandang Leverkusen yang sukses meraih gelar Bundesliga dan Piala Jerman, Granit Xhaka sangat berharap bisa membawa kemenangan untuk Swiss dalam laga Grup A melawan Hongaria pada Sabtu malam di Cologne Stadium.

boladunia | 08:47 WIB

Jerman tampil luar biasa, membuat Skotlandia menjadi korban pertama dengan kekalahan telak 1-5 pada pertandingan pembuka Euro 2024 Grup A di Stadion Allianz Arena, Muenchen, Sabtu dini hari WIB.

boladunia | 08:08 WIB

Tiga negara yang memastikan diri lolos ke babak final Euro 2024, yakni Georgia, Ukraina, dan Polandia akan terbang ke Jerman, yang menjadi tuan rumah Euro 2024.

boladunia | 15:18 WIB

Pertandingan Vietnam vs Indonesia akan berlangsung di Stadion My Dinh, Hanoi pada Selasa, (26/3/2024) pukul 19.00 WIB.

boladunia | 20:26 WIB

Deretan laga besar akan tersaji dalam Euro 2024 yang tak lama lagi akan digelar di Benua Biru. Jelang pertarungan bergengsi antar-negara di Eropa ini, ada sejumlah fakta menarik yang layak untuk dikupas.

boladunia | 09:15 WIB

Barcelona terjepit. Klub Catalan itu sudah disebut miskin oleh pemain incarannya. Pengaturan transfer menjadi lebih lancar ketika klub memiliki sumber daya finansial yang pas-pasan.

boladunia | 22:17 WIB

Liverpool memiliki kesempatan besar dalam mencari pengganti Juergen Klopp yang akan segera meninggalkan klub.Xabi Alonso, yang saat itu menjadi pelatih Bayer Leverkusen, pernah menjadi pilihan utama Liverpool.

boladunia | 21:58 WIB

Hasil undian untuk semifinal Piala FA diumumkan sekitar dua puluh lima menit setelah pertandingan Man United vs Liverpool di Old Trafford berakhir pada hari Minggu, tanggal 17 Maret 2024.

boladunia | 20:52 WIB

Striker AC Milan, Olivier Giroud dikabarkan akan merapat ke klub sepakbola asal Amerika Serikat. Saat ini disebutkan jika sang pemain sedang dalam tahap pembicaraan dengan LAFC di Amerika Serikat.

boladunia | 00:05 WIB

Di pertandingan melawan Hellas Verona pada pekan ke-29 Liga Italia, Pulisic mencetak gol penting yang mencatat sejarah bagi klub.

boladunia | 15:00 WIB

Gelaran drawing Europa Conference League 2023/2024 dilakukan di Nyon, Swiss pada Jumat, 15 Maret 2024. Dalam undian ada empat laga akan digelar pada delapan besar.

boladunia | 21:19 WIB

Detik-detik menegangkan terjadi ketika VAR melakukan tinjauan intensif untuk memastikan keabsahan gol tersebut, menciptakan ketegangan dan euforia di seluruh stadion.

boladunia | 07:00 WIB

Dalam pertandingan tersebut, Simone Inzaghi's squad mencetak gol melalui kontribusi Mateo Darmian, Lautaro Martinez, Federico Dimarco, dan Davide Frattesi, mengumpulkan total 69 poin, unggul 12 poin dari Juventus yang menempati posisi kedua dengan 57

boladunia | 06:15 WIB
Tampilkan lebih banyak