PSIS Semarang Ingin Datangkan Addison Alves yang Dicoret Persija

PSIS Semarang Incar Addison Alves

Stephanus Aranditio | chatwithamelia.xyz
Rabu, 11 Juli 2018 | 17:53 WIB
Addison Alves/Instagram

Addison Alves/Instagram

chatwithamelia.xyz - Addison Alves yang belum lama ini dicoret oleh Persija Jakarta ternyata memiliki banyak peminat. Penyerang berusia 37 tahun asal Brasil tersebut dikabarkan akan merapat ke PSIS Semarang.

Ya, CEO PSIS Yoyok Sukawi membeberkan jika timnya memang berniat menampung Addison. Menurutnya, sang penyerang memang dibidik untuk bisa menjadi bagian tim PSIS di putaran kedua Liga 1 2018. 

Tim berjuluk Mahesa Jenar itu bisa saja merekrut Addison. Asalkan mantan pemain Persipura Jayapura itu bersedia diseleksi.

Baca Juga: Prancis Lolos ke Final, Griezmann Pilih Tetap Membumi

"Itu salah satu opsi juga. Tapi kalau Addison belum diputuskan, seandainya kami incar, kami tetap minta datang untuk ikut latihan dahulu. Salah beli, kan salah juga," ucap Yoyok Sukawi.

Addison Alves. (Sumber: Twitter/@persija_jkt)
Addison Alves. (Sumber: Twitter/@persija_jkt)

Sejatinya, PSIS lebih berminat untuk mendatangkan Ivan Carlos. Namun, kubu Persija ternyata lebih memilih untuk mencoret Addison ketimbang Ivan. 

"Itu kan kami sebenarnya sudah diskusi antara petinggi (PSIS dan Persija), tolong dibantu PSIS mencari pemain, begitu. Ada dua opsi, Persija ingin lepas Ivan atau Addison," ucap Yoyok.

Baca Juga: Lagi! Loris Karius Lakukan Blunder di Laga Pramusim Liverpool

"Tapi akhirnya Addison yang dilepas. Selain itu, Ivan juga tidak mau trial, dia merasa pemain top mungkin ya. Maksud kami kan mau tes kesehatan dulu, apalagi dia pernah cedera juga," ketusnya.

 

Berita ini sudah ditayangkan di Suara.com

Baca Juga: Pengikut Media Sosial Juventus Meroket Setelah Ronaldo Datang

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak