Witan Sulaeman: Semoga Saya Bisa Berkarier di Eropa

Witan Sulaeman ingin mengikuti jejak Egy Maulana Vikri untuk bisa berkarier di Eropa.

Kamis, 25 Oktober 2018 | 12:30 WIB
Pemain Timnas Indonesia U-19 Witan Sulaeman (kanan) melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Timnas Uni Emirat Arab dalam penyisihan Grup A Piala Asia U-19 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (24/10/2018). (ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan)

Pemain Timnas Indonesia U-19 Witan Sulaeman (kanan) melakukan selebrasi usai mencetak gol ke gawang Timnas Uni Emirat Arab dalam penyisihan Grup A Piala Asia U-19 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (24/10/2018). (ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan)

chatwithamelia.xyz - Gelandang Timnas Indonesia U-19, Witan Sulaeman, memiliki impian besar dalam karier sepak bolanya. Ia ingin bisa berkarier di Eropa, seperti yang telah ditempuh Egy Maulana Vikri.

Witan Sulaeman tampil mengesankan di Piala Asia U-19 2018. Dari tiga pertandingan, ia sukses mengemas tiga gol. Terbaru, pemain asal palu itu mencetak gol ke gawang Uni Emirat Arab (UEA) yang sekaligus mengantarkan skuat Garuda Muda melaju ke babak delapan dan membuka asa menuju Piala Dunia U-20 2019 di Polandia.

Witan Sulaeman sendiri masih berusia 17 tahun dan belum lulus dari bangku SMA (Sekolah Mengah Atas) atau sederajat. Namun, ia sudah memiliki cita-cita untuk mengembangkan kemampuan olah bola ke Eropa. Seperti yang dilakukan oleh Egy Maulana Vikri.

Baca Juga: Pelatih Barcelona Puas Kalahkan Inter Milan Tanpa Lionel Messi

Pemain Timnas Indonesia U-19 Witan Sulaeman (kiri) melakukan selebrasi usai mengalahkan mengalahkan Timnas Uni Emirat Arab dalam penyisihan Grup A Piala Asia U-19 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (24/10/2018). Indonesia berhasil melaju ke perempat final setelah menjadi "runner up" dengan menaklukkan Uni Emirat Arab 1-0. (ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan)
Pemain Timnas Indonesia U-19 Witan Sulaeman (kiri) melakukan selebrasi usai mengalahkan mengalahkan Timnas Uni Emirat Arab dalam penyisihan Grup A Piala Asia U-19 di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, Rabu (24/10/2018). Indonesia berhasil melaju ke perempat final setelah menjadi "runner up" dengan menaklukkan Uni Emirat Arab 1-0. (ANTARA FOTO/Sigid Kurniawan)

''Harapan saya tentu semoga bisa berkarier di Eropa seperti halnya Egy,'' kata Witan Sulaeman di laman PSSI.

Harapan pemain kelahiran 8 Oktober 2001 itu pun terbilang sangat mungkin mengingat usia dan kiprah gemilang dirinya di Piala Asia U-19 2018. Jika Indonesia mampu menumpas Jepang di babak delapan besar dan bermain di Piala Dunia U-20 2019, ia akan mengikuti jejak Egy Maulana Vikri untuk berkarier di Eropa.

Seperti diketahui, Egy Maulana saat ini bermain untuk klub kasta tertinggi Polandia, Lechia Gdansk. Di sana, ia mendapat kontrak selama tiga tahun, yang akan berlaku hingga 30 Juni 2021 dengan opsi perpanjangan selama dua tahun lagi.

Baca Juga: Dikalahkan PSM Makassar, Persib Bandung Salahkan Wasit

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak