Kena Kasus Pelecehan, Media Malaysia Sindir dan Bongkar Borok Marko Simic

Media Malaysia ini sebut perangai Simic berbeda jauh saat masih membela Negeri Sembilan dulu dengan saat ini.

Galih Priatmojo | chatwithamelia.xyz
Selasa, 12 Februari 2019 | 13:07 WIB
Marko Simic/Instagram

Marko Simic/Instagram

chatwithamelia.xyz - Kabar kurang oke datang dari kubu Persija Jakarta hanya beberapa jam jelang menghadapi Newcastle Jets di babak playoff kedua Liga Champions Asia. Bomber andalan skuat Macan Kemayoran, Marko Simic harus berurusan dengan pihak berwajib Australia karena diduga melakuan tindak pelecehan terhadap perempuan di dalam pesawat. Media Malaysia pun ikut sindir hingga bongkar borok Simic.

Setelah harus kehilangan lima pemain pilarnya, Persija Jakarta kembali dipusingkan jelang lawan Newcastle Jets di lanjutan Liga Champions Asia, Selasa (12/2/2019). Marko Simic yang jadi andalan di lini serang terseret kasus pelecehan terhadap wanita di dalam pesawat saat menuju Australia.

Walhasil, bomber asal Kroasia itupun harus berurusan dengan pihak berwajib setempat. Paspornya ditahan dan Simic harus berada di Australia hingga 9 April untuk menjalani sidang.

Baca Juga: Tersandung Kasus Pelecehan, Marko Simic Terancam Absen Lawan Newcastle

Meski begitu, kabarnya Simic tetap bisa dimainkan di laga kontra Newcastle Jets yang akan berlangsung di McDonald Jones Stadium.

Kabar kurang sedap yang dialami Marko Simic ternyata tak hanya geger di dalam negeri saja, bahkan negara tetangga Malaysia juga ramai membicarakan terkait kasus yang mendera Simic.

Salah satunya seperti yang hangat dibicarakan oleh salah satu media sepak bola asal Malaysia

Baca Juga: Kisah Vaggelis, Petinju Bertangan Satu yang 'Berbisa' bak Kobra

Mereka menyebut bahwa Simic yang sekarang jauh berbeda dengan sosoknya saat masih membela Negeri Sembilan. Akun tersebut mengungkapkan jika sosok Simic dahulu merupakan pemain yang sopan dan bersahaja.

Tak hanya itu, media sosial Malaysia @mysoccerleague juga kembali membongkar borok Simic yang pernah terciduk mengirimkan pesan bernada melecehkan pada artis dangdut papan atas Indonesia, Via Vallen.

Baca Juga: Bocah 19 Tahun Ini Diklaim Lebih Berbakat daripada Cristiano Ronaldo

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak