Update Hasil dan Klasemen Liga 1 Hingga Kemarin, PSIS Turun Peringkat

Hasil imbang di Gelora Bung Tomo membuat posisi PSIS Semarang berubah.

Galih Priatmojo | chatwithamelia.xyz
Jum'at, 31 Mei 2019 | 09:15 WIB
Logo Liga 1 2019. [Dok. PT LIB]

Logo Liga 1 2019. [Dok. PT LIB]

chatwithamelia.xyz - Persebaya Surabaya gagal memaksimalkan laga kandang setelah hanya bermain imbang 1-1 menghadapi PSIS Semarang pada lanjutan pekan ketiga Liga 1 2019 dihelat Kamis (30/5/2019) malam WIB. Berikut hasil dan klasemen Liga 1 2019 hingga kemarin.

Dua gol pada laga ini masing-masing dicetak oleh Osvaldo Haay pada menit 28, dan gol balasan tim tamu dilesakkan Septian David Maulana pada menit 74.

Persebaya unggul 1-0 setelah Osvaldo yang berada di dalam kotak penalti, tak menyia-nyiakan umpan tarik Ruben Sanadi. Melalui sundulan kepala, Osvaldo mampu merobek jala gawang PSIS kawalan kiper Jandi Eka Putra.

Baca Juga: Bakal Naik Ring di Jerman, Daud Yordan Usung Misi Khusus

Namun, petaka bagi tuan rumah datang setelah Septian David menyamakan kedudukan melalui sontekan kakinya, memanfaatkan kiper Persebaya, Abdul Rohim yang terlanjur maju meninggalkan sarangnya.

Hasil seri ini sendiri membuat PSIS turun ke peringkat ke-10 klasemen sementara Liga 1 2019 dengan poin empat dari tiga laga. PSIS kalah selisih gol dari enam tim di atasnya yang mengoleksi poin sama.

Sementara itu, Persebaya masih tertahan di posisi ke-13 dengan baru meraih dua poin dari tiga pertandingan.

Baca Juga: Berpisah dengan Inter Milan, Akankah Conte Jadi Suksesor Spalletti?

Klasemen Sementara Liga 1 2019:

1. MADURA UNITED FC 3 3 0 0 9-1 9
2. PSM MAKASSAR 3 2 1 0 5-0 7
3. BALI UNITED FC 2 2 0 0 3-1 6
4. PS. TIRA PERSIKABO 2 1 1 0 3-0 4
5. PERSIB BANDUNG 2 1 1 0 3-0 4
6. PSS SLEMAN 2 1 1 0 4-2 4
7. BHAYANGKARA FC 3 1 1 1 5-4 4
8. PSIS SEMARANG 3 1 1 1 4-4 4
9. KALTENG PUTRA 3 1 1 1 3-3 4
10. BORNEO FC 3 1 1 1 3-4 4
11. AREMA FC 3 2 0 2 4-7 3
12. PERSERU BDK LAMPUNG 3 1 0 2 2-7 3
13. PERSEBAYA 3 0 2 1 3-4 2
14. SEMEN PADANG FC 3 0 2 1 1-2 2
15. PERSIJA JAKARTA 2 0 1 1 2-3 1
16. PS BARITO PUTERA 3 0 1 2 3-6 1
17. PERSIPURA JAYAPURA 2 0 1 1 2-5 1
18. PERSELA LAMONGAN 3 0 1 2 5-10 1

Baca Juga: Soal Rumor Transfer Mbappe dan Neymar, Begini Respons Presiden Real Madrid

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak