Timnas U-23 Agendakan Uji Coba Kontra Iran Jelang SEA Games 2019

Pertandingan kontra Iran akan digelar sebanyak dua kali.

Rauhanda Riyantama | chatwithamelia.xyz
Kamis, 20 Juni 2019 | 11:15 WIB
Timnas Indonesia U-23 melakoni TC perdana di Lapangan UNY, Rabu (29/5/2019). (Suara.com/Irwan Febri Rialdi)

Timnas Indonesia U-23 melakoni TC perdana di Lapangan UNY, Rabu (29/5/2019). (Suara.com/Irwan Febri Rialdi)

chatwithamelia.xyz - Pelatih Timnas Indonesia U-23, Indra Sjafri, mengatakan bahwa timnya akan menghadapi Iran U-23 pada laga uji coba jelang bergulirnya SEA Games 2019. Tidak tanggung-tanggung, laga sengit itu akan digelar sebanyak dua kali.

Rencananya uji coba tersebut akan digelar pada September mendatang. Venue duel tersebut bakal digelar di Jakarta dan Papua.

Namun, Indra mengaku belum mengetahui kelanjutan uji coba tersebut. Indra hanya menekankan jika pertandingan itu sangat penting bagi timnya sebelum SEA Games 2019 bergulir pada akhir November mendatang.

Baca Juga: Copa America 2019: Kalahkan Qatar, Kolombia Lolos ke Perempatfinal

"Nanti kalau nggak salah ada uji coba internasional lawan Iran U-23 ya. Tapi, nanti coba tanya ke Sekjen PSSI (Ratu Tisha Destria), kalau nggak salah main sekali di Jakarta dan sekali di Papua," kata Indra Sjafri saat ditemui di kawasan Duren Tiga, Jakarta, Rabu (19/6/2019).

Pelatih Timnas Indonesia U-22 Indra Sjafri (kedua kanan) memberikan intruksi kepada pemain saat sesi latihan di Lapangan Madya, Komplek SUGBK, Senayan, Jakarta, Selasa (8/1/2019).Timnas U-22 yang terdiri dari 38 pemain hasil seleksi menjalani pemusatan latihan untuk persiapan Piala AFF U-22 di Kamboja, Kualifikasi AFC U-23 di Vietnam, dan Sea Games 2019 di Filipina. ANTARA FOTO/Putra Haryo Kurniawan
Pelatih Timnas Indonesia U-22 Indra Sjafri (kedua kanan) memberikan intruksi kepada pemain saat sesi latihan di Lapangan Madya, Komplek SUGBK, Senayan, Jakarta, Selasa (8/1/2019).Timnas U-22 yang terdiri dari 38 pemain hasil seleksi menjalani pemusatan latihan untuk persiapan Piala AFF U-22 di Kamboja, Kualifikasi AFC U-23 di Vietnam, dan Sea Games 2019 di Filipina. ANTARA FOTO/Putra Haryo Kurniawan

"Uji coba September. Tapi coba tanya sekjen pastinya ya, yang jelas saya harus jujur ada uji coba internasional yang disiapkan oleh PSSI," ia menambahkan.

"Malahan saya minta kalau ada kemarin itu kaya FIFA A match senior, bisa nggak main keduanya dengan timnas U-23 juga. Tapi kebanyakan tim nggak mau," jelasnya.

Baca Juga: Argentina Berharap Magis Lionel Messi Jelang Hadapi Paraguay

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak