Ini 23 Pemain Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-18, Ada Pemain Leganes

Total ada sebanyak 23 pemain yang dibawa Fakhri Husaini untuk menghadapi Piala AFF U-18 di Vietnam. Salah satunya ada pemain Leganes, Spanyol

Galih Priatmojo | chatwithamelia.xyz
Kamis, 01 Agustus 2019 | 19:00 WIB
Pelatih Timnas Indonesia U-19 Fakhri Husaini (kiri) memberikan arahan saat seleksi di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (25/4/2019). [Antara/Risky Andrianto]

Pelatih Timnas Indonesia U-19 Fakhri Husaini (kiri) memberikan arahan saat seleksi di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, Kamis (25/4/2019). [Antara/Risky Andrianto]

chatwithamelia.xyz - Skuat Timnas Indonesia U-19 baru saja resmi dirilis. Ada sebanyak 23 pemain yang memperkuat Garuda Muda untuk berlaga di ajang Piala AFF U-18 pada 6-19 Agustus mendatang.

Sebelumnya, skuat Timnas Indonesia U-19 diperkuat oleh 26 pemain pada pemusatan latihan terakhir. Tiga pemain harus dipulangkan karena kalah bersaing dari yang lainnya.

"Ya alasannya mereka kalah bersaing dengan yang lain. Tapi, bukan berarti mereka kualitasnya tidak bagus. Saya mencari yang bagus dari yang terbagus," kata Fakhri dalam keterangan resminya.

Baca Juga: Bakal Jadi Bek Termahal, Segini Uang yang Disiapkan MU untuk Harry Maguire

Pelatih Timnas Indonesia U-19 Fakhri Husaini (kedua dari kiri) di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Kamis (13/6/2019). [Suara.com/Adie Prasetyo Nugraha]
Pelatih Timnas Indonesia U-19 Fakhri Husaini (kedua dari kiri) di Stadion Wibawa Mukti, Cikarang, Kamis (13/6/2019). [Suara.com/Adie Prasetyo Nugraha]

Sebagian besar pemain-pemain yang dibawa Fakhri Husaini merupakan alumnus Timnas Indonesia U-16 saat dilatih olehnya. Sebut saja Sutan Zico, si kembar Bagas dan Bagus, serta Mochamad Supriadi.

Di kejuaraan tersebut, Garuda Nusantara tergabung di Grup A. Pasukan Merah Putih akan menghadapi Myanmar, Laos, Timor Leste, Filipina, dan Brunei Darussalam.

Rencananya, Timnas Indonesia U-19 akan bertolak ke Vietnam, Sabtu (3/7/2019) mendatang. Filipina akan menjadi lawan pertama Timnas Indonesia U-19 yaitu pada 6 Agustus 2019.

Baca Juga: Curi Umur di Piala AFF U-15, Timnas Indonesia Gagal Menang dari Timor Leste

Berikut skuat resmi Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-18 2019:

Kiper:

1. Ernando Ari Sutaryadi – PPLP Jawa Tengah
2. Muhammad Risky Sudirman – Persija Jakarta
3. Muhammad Adisatryo – PPLP Jakarta

Baca Juga: Jadwal Lengkap dan Siaran Langsung Liga 1 2019 Pekan ke-12

Belakang:
4. Komang Teguh Trisnanda – Diklat Ragunan
5. Muhammad Salman Alfarid – Diklat Ragunan
6. Bayu Mohamad Fiqri – ASIFA
7. Amiruddin Bagas Kaffa Arrizqi – Barito Putera
8. Mochammad Yudha Febrian – Barito Putera
9. Rizky Ridho Ramadhani – Persebaya Surabaya
10. Muhammad Fajar Fathur Rahman – ASAD 313
11. Komang Arta – Bali United
12. Alfeandra Dewangga – PPLP Jawa Tengah

Tengah:
13. Brylian Negiehta Dwiki Aldama – Persebaya Surabaya
14. Theo Fillo Da Costa Numberi – Persipura Jayapura
15. David Maulana – Barito Putera
16. Beckham Putra Nugraha – Persib Bandung
17. Khairul Imam Zakiri – Leganes Academy
18. Rendy Juliansyah
19. Braif Fatari – Persija Jakarta
20. Mochammad Supriadi – Persebaya Surabaya

Depan:
21. Amiruddin Bagus Kahfi Alfikri – Barito Putera
22. Saddam Emiruddin Gaffar - PPLP Jawa Tengah
23. Sutan Diego Armandoondriano Zico – Persija Jakarta

Baca Juga: Fakhri Husaini Keluhkan Masalah Ini Jelang Bertolak ke Vietnam

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak