Sah, Berikut Daftar Bakal Caketum, Waketum, dan Calon Anggota Exco PSSI

Total ada 121 nama yang akan dievaluasi oleh Komdis PSSI.

Rauhanda Riyantama | chatwithamelia.xyz
Sabtu, 05 Oktober 2019 | 07:00 WIB
Logo PSSI. [laman resmi PSSI]

Logo PSSI. [laman resmi PSSI]

chatwithamelia.xyz - Komite Pemilihan telah merilis nama-nama calon petinggi PSSI periode 2019-2023. Dalam rilis yang diterima suara.com terdapat 10 nama bakal calon ketua umum, 20 calon wakil ketua umum, dan 91 calon anggota Komite Eksekutif (Exco) PSSI.

Pendaftaran telah dibuka sejak 2 September 2019 dan ditutup Kamis (3/10/2019). Berkas calon akan diserahkan kepada Komite Disiplin (Komdis) PSSI untuk dievaluasi. Komdis akan bertugas menilai apakah dari nama-nama yang mendaftar pernah terlibat dalam tindak pidana atau tidak.

Nama-nama kandidat sementara akan diumumkan pada 9-13 Oktober 2019. Sedangkan banding bisa diajukan pada 10-16 Oktober mendatang sebelum hasil final diumumkan pada 18 Oktober 2019.

Baca Juga: Olivia Jensen Kecapekan Olahraga, Netizen: Sini Nyender di Pundak Aku

Sementara untuk Kongres Pemilihan PSSI akan digelar pada 2 November 2019. Lewat Kongres tersebut akan dipilih satu ketua umum, dua wakil ketua umum, dan 12 anggota Exco PSSI.

Ketua Komite Pemilihan PSSI Syarif Bastaman (tengah) bersama dengan anggotanya saat memberikan Keterangan pers terkait pendaftaran calon ketua Umum PSSI, wakil ketua umum PSSI, dan anggota Exco PSSI, Jumat (4/10/2019). (Adie Prasetyo Nugraha/suara.com).
Ketua Komite Pemilihan PSSI Syarif Bastaman (tengah) bersama dengan anggotanya saat memberikan Keterangan pers terkait pendaftaran calon ketua Umum PSSI, wakil ketua umum PSSI, dan anggota Exco PSSI, Jumat (4/10/2019). (Adie Prasetyo Nugraha/suara.com).

Berikut Rekapitulasi Deklarasi Dukungan Bakal Calon Komite Eksekutif Pssi Periode 2019-2023.

Bakal Calon Ketua Umum

Baca Juga: Eks Striker Timnas Nigeria Tewas Misterius, Usianya Masih 31 Tahun

1 Arif Putra Wicaksono
2 Aven Hinelo
3 Benhard Limbong
4 Fary Djemy Francis
5 La Nyala Mahmud Mattaliti
6 Mochamad Iriawan
7 Rahim Soekasah
8 Sarman
9 Vijaya Fitriyasa
10 Yesayas Oktavianus

Bakal Calon Wakil Ketua Umum

1 Ahmad Riyadh
2 Augie Benyamin
3 Aven S-Hinelo
4 Benny Erwin
5 Budi Setiawan
6 Cucu Somantri
7 Doli Sinomba Siregar
8 Doni Setiabudi
9 Gusti Randa
10 Hasnuryadi Sulaiman
11 Hinca Panjaitan
12 Iwan Budianto
13 Jackson Andre William Kumaat
14 Jamal Aziz
15 M. Khusnaeni
16 Sally Atyasasmi
17 Tri Goestoro
18 Vijaya Fitriyasa
19 Wardy Ashari Siagian
20 Yesayas Oktavianus

Baca Juga: Laga Inter Milan Vs Juventus Ramaikan Serie A Italia Pekan Ini

Bakal Calon Anggota Exco

1 Agus Ambo Djiwa
2 Agus Radar Sucahyo
3 Ahmad Riyad
4 Ahmad Syauqi Soeratno
5 Akbar Faisal
6 Akmal Maharli
7 Amir Burhanudin
8 Andi Darussalam Tabusalla
9 Andre Rosiade
10 Andreau Misanta Pribadi
11 Ary Julianta Tridjaka
12 As Sukawijaya
13 Augie Benyamin
14 Aven S-Hinelo
15 Azmy Alqamar
16 Bangun Salmon Siagian
17 Benny Erwin
18 Bigman L. Tobing
19 Budi Setiawan
20 Bustami Zainudin
21 David Sulaksmono
22 Dede Sulaiman
23 Dirk Soplanit
24 Edi Nurinda Susila
25 Efendi Syahputera
26 Effendi Gazali
27 Elfandi
28 Endri Erawan
29 Erwin Mahyudin
30 Esti Puji Lestari
31 Fadhil Rahmi
32 Fahmi Fikroni
33 Faisal Rahman
34 Frans Lebu Raya
35 Fx Hadi Rudyatmo
36 Ganisa Pratiwi Rumpoko
37 Gusti Randa
38 Haruna Soemitro
39 Hasani Abdul Gani
40 Hasnuryadi Sulaiman
41 Hinca Panjaitan
42 Ibnu Zakaria Saka
43 Indra Dt. Raja Lelo
44 Jackson Andre William Kumaat
45 Jamal Aziz
46 Julius Raja
47 Juni Rahman
48 Justinus Laksana
49 Khairul Anwar
50 Kodrat Shah
51 Lalu Mara Satriawangsa
52 M. Farhan
53 M. Jaelani Saputra
54 M. Kusnaeni
55 Meidrin Joni
56 Mulyadi
57 Nasir Salassa
58 Nazaruddin Dek Gam
59 Nirmala Dewi
60 Nisan Setiadi
61 Oyong Lisa
62 Papat Yunisal
63 Pieter Tanuri
64 Ponaryo Astaman
65 Purwanto
66 Rahmat Nasution Hamka
67 Refrizal
68 Rezza Mahaputra Lubis
69 Rinci Gustiawan
70 Rudy Kangdra
71 Rully Habibie
72 Sabaruddin Labamba
73 Sadikin Aksa
74 Sonhadji
75 Sumardji
76 Syahrial
77 Tigor Shalom Boboy
78 Tommy Apriantono
79 Tri Goestoro
80 Triana Dewi Seroja
81 Ucok Hidayat
82 Uden Kusuma Wijaya
83 Umuh Muchtar
84 Very Mulyadi
85 Viola Kurniawati
86 Vivin Cahyani Sungkono
87 Wardy Azhari Siagian
88 Yudo Hadiyanto
89 Yunus Nusi
90 Zulkarnaen
91 Zulkifli Syukur

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak