Jajan Bareng, Potret Keakraban Asnawi Mangkualam dan Anak Shin Tae-yong

Asnawi Mangkualam akrab banget dengan Shin Jae-hyuk.

Husna Rahmayunita | chatwithamelia.xyz
Senin, 31 Januari 2022 | 15:32 WIB
Anak Shin Tae-yong, Shin Jae-hyuk dan Asnawi Mangkualam menonton laga Timnas Indonesia melawan Timor Leste, Kamis (27/01/22) WIB. (Instagram)

Anak Shin Tae-yong, Shin Jae-hyuk dan Asnawi Mangkualam menonton laga Timnas Indonesia melawan Timor Leste, Kamis (27/01/22) WIB. (Instagram)

chatwithamelia.xyz - Asnawi Mangkualam kembali memperlihatkan potret keakraban dengan Shin Jae-hyuk, yang tak lain putra kedua pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

Kali ini, Asnawi Mangkualam bersama Shin Jae-hyuk nampak pergi ke tempat makan bersama. Keduanya menikmati sajian daging.

Itu terlihat lewat unggahan yang dibagikan oleh Asnawi Mangkualam dan Shin Jae-hyuk di Instagram, Senin (31/1/2022).

Baca Juga: 7 Pemain Timnas Indonesia Positif Covid-19, Hanis Saghara Negatif

Tak hanya berdua, mereka juga mengajak seorang teman untuk makan bersama. Dalam postingan, Asnawi Mangkualam tak menampakkan wajahnya.

Ia hanya memperlihatkan daging yang sedang dipanggang dan potret kedua temannya, termasuk Shin Jae-hyuk. Mereka menunggu daging masak untuk dimakan bersama.

Diketahui, Asnawi Mangkualam berteman dengan Shin Jae-hyuk, setelah keduanya bergabung dengan klub K League 2, Ansan Greeners.

Baca Juga: Reaksi Egy Maulana Vikri saat Ditanya Kapan Halalkan Sang Kekasih

Asnawi Mangkualam dan putra Shin Tae-yong, Shin Jae-hyuk. (Instagram/@asnawi_bhr)
Asnawi Mangkualam dan putra Shin Tae-yong, Shin Jae-hyuk. (Instagram/@asnawi_bhr)

Setelah Asnawi Mangkualam kembali ke Korea Selatan usai membela Timnas Indonesia di Piala AFF 2020, ia pun memamerkan kebersamaan dengan Shin Jae-hyuk.

Tak hanya jajan bareng, mereka juga sempat menyaksikan laga antara Timnas Indonesia vs Timor Leste di FIFA Matchday.

Baik Asnawi Mangkualam maupun Shin Jae-hyuk bersama-sama nampak mendukung perjuangan Timnas Indonesia dengan menonton laga skuad Garuda vs Timor Leste lewat siaran streaming pada Kamis (27/1) lalu.

Baca Juga: Ousmane Dembele Disebut Bakal Susul Lionel Messi ke PSG

Meski tak diperkuat Asnawi Mangkualam dan beberapa pemain abroad lain, Timnas Indonesia berhasil mengalahkan Timor Leste dua kali.

Pada pertemuan pertama, Skuad Garuda menang 4-1, sedangkan pada laga kedua yang digelar Minggu (30/1), anak asuh Shin Tae-yong unggul 3-0.

Baca Juga: Tak Puas Boyong Luis Diaz, Liverpool Buru Fabio Carvalho

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak