Exco PSSI Sebut Tijjani Reijnders Belum Tertarik Bela Timnas Indonesia

Tijjani Reijnders belum bersedia dinaturaliasi.

Husna Rahmayunita | chatwithamelia.xyz
Jum'at, 18 Februari 2022 | 19:20 WIB
Gelandang AZ Alkmaar Tijjani Reijnders. [Instagram/@tijjanir]

Gelandang AZ Alkmaar Tijjani Reijnders. [Instagram/@tijjanir]

chatwithamelia.xyz - Tijjani Reijnders dipastikan akan tercoret dari daftar naturalisasi Timnas Indonesia lantaran belum bersedia menjadi WNI. Hal itu dikabarkan oleh Anggota Exco PSSI, Hasani Abdulgani.

Ia menerangkan bahwa gelandang AZ Alkmaar tersebut masih belum tertarik membela Timnas Indonesia, sebagaimana yang diinformasikan oleh kolega di Belanda.

PSSI sebelumnya telah berusaha mendekati Tijjani Reijnders dan kabar terbaru menyebutkan jika sang pemain berdarah Indonesia-Belanda menolak naturalisasi.

Baca Juga: Hasil BATC 2022: Tim Putra Indonesia ke Semifinal usai Tumbangkan India

"Baru dikabarkan dari kolega di Eropah, dimana Tijjani Reijnders belum berminat bergabung Timnas. Semoga next time dia berminat," tulis Hasani Abdulghani lewat unggahan di Instagram, Jumat (18/2/2022).

Tijjani Reijnders telah memberikan kepastian. PSSI pun menanti reaksi calon naturalisasi lain sesuai yang direkomendasikan oleh pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong.

"Sekarang kami lagi menunggu respons dari beberapa pemain lainnya yg direkomendasi oleh Coach Shin Tae yong. Semoga target untuk 4 pemain tetap tercapai," imbuh Hasani.

Baca Juga: Profil Bambang Suryo, Tersangka Kasus Pengaturan Skor di Liga 3 2021

PSSI konfirmasi Tijjani Reijnders belum mau bela Timnas Indonesia. (Instagram/@hasaniabdulghani)
PSSI konfirmasi Tijjani Reijnders belum mau bela Timnas Indonesia. (Instagram/@hasaniabdulghani)

Nama Tijjani Reijnders, gelandang sentral andalan klub Eredivisie Belanda AZ Alkmaar berusia 23 tahun, muncul usai pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong mengajukannya buat dinaturalisasi.

Itu setelah dua pemain berdarah Belanda lainnya, Mees Hilgers dan Kevin Diks gagal diproses untuk dinaturalisasi Timnas Indonesia lantaran tak diizinkan orang tuanya.

Sedangkan. Sandy Walsh dan Jordi Amat sedang diproses naturalisasi untuk Timnas Senior Indonesia. Berkas dua pemain tersebut kini sudah berada di Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora).

Baca Juga: Jadwal Liga Spanyol Pekan Ini: Osasuna vs Atletico, Real Madrid vs Alaves, Valencia vs Barcelona

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak