Ukir Catatan Manis Tumbangkan Persija Jakarta, Bali United Pantang Terlena

Bali United fokus menatap laga selanjutnya.

Husna Rahmayunita | chatwithamelia.xyz
Senin, 07 Maret 2022 | 12:24 WIB
Striker Bali United, Ilija Spasojevic, usai menjebol gawang PSS Sleman. (Instagram/@baliutd)

Striker Bali United, Ilija Spasojevic, usai menjebol gawang PSS Sleman. (Instagram/@baliutd)

chatwithamelia.xyz - Bali United kembali menorehkan catatan apik suai mengalahkan Persija Jakarta dengan skor 2-1 di lanjutan Liga 1, Minggu (6/3/2022). Anak asuh Stefano "Teco" Cugurra menguncai puncak klasemen.

Meski begitu, Bali United tak mau terlena dan masih enggan memikirkan soal gelar kampiun Liga 2021/2022.  Mereka lebih memilih untuk fokus menghadapi laga selanjutnya yakni melawan Persiraja Banda Aceh.

Duel Bali United vs Persiraja Banda Aceh dijadwalkan berlangsung di  Stadion Kompyang Sujana, Denpasar, Bali, Jumat (11/3/2022).

Baca Juga: Komentar Sesumbar Arteta usai Arsenal Hajar Watford 3-2: Harusnya Cetak Gol Lebih Banyak Lagi

"Pertandingan terdekat kami melawan Persiraja dan kami akan bekerja keras untuk memenanginya," ujarnya dalam konferensi pers virtual, diikuti di Jakarta, Minggu (6/3) malam.

Teco meminta  para pemainnya agar tidak terlena dengan situasi di mana mereka berada di posisi terdepan dalam persaingan menuju kampiun.

Bali United kini kokoh di puncak klasemen sementara Liga 1 dengan koleksi 63 poin. Berbeda tiga angka dari pengisi peringkat kedua, Persib. Kedua tim sama-sama sudah melalui 29 pertandingan dan tinggal menyisakan lima laga terakhir Liga 1 musim ini.

Baca Juga: Eks COO Klub Liga 2 Menikah, Maharnya Koin Crypto Binance dan Ethereum

Lebih lanjut, Teco tidak ingin skuadnya terpeleset pada salah satu pertandingan dari lima laga yang tersisa untuk musim ini. Konsentrasi dan fokus pun menjadi kunci.

"Memenangkan empat laga di antaranya kami bisa menjadi juara. Jadi, kami mesti bekerja keras pada setiap pertandingan. Saya pikir, dengan organisasi dan taktik yang bagus, kami bisa melakukannya," tutur juru taktik asal Brasil itu, demikian dimuat Antara.

Baca Juga: Umay Shahab Ikut Sentil PSSI usai Prilly Latuconsina Murka Persikota 'Dikerjai' Wasit

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak