Hasani Abdulgani Temui Dua Calon Pemain untuk Piala Dunia U-20, Ivan Jenner dan Jim Croque

Hasani saat ini di Belanda

Irwan Febri Rialdi | chatwithamelia.xyz
Senin, 11 April 2022 | 08:28 WIB
Hasani Abdulgani bertemu Ivar Jenner dan Jim Croque. (Instagram/@hasaniabdulgani)

Hasani Abdulgani bertemu Ivar Jenner dan Jim Croque. (Instagram/@hasaniabdulgani)

chatwithamelia.xyz - Komite Eksekutif (Exco) PSSI, Hasani Abdulgani, menemui dua pemain keturunan Indonesia yang berusia di bawah 19 tahun di Belanda. Mereka adalah Ivar Jenner (FC Utrecht U-18) dan Jim Croque (Vitesse U-18)

Hasani mengunggah pertemuan tersebut di Instagram pribadinya, @hasanibadulgani, dikutip di Jakarta, Senin, atas izin yang bersangkutan.

Dalam pertemuan tersebut, Ivar Jenner dan Jim Crogue didampingi oleh orang tua masing-masing. Hasani pun terlihat memberikan bingkisan dan map berlogo PSSI.

Baca Juga: Banting HP Suporter, Cristiano Ronaldo Minta Maaf: Tak Gampang Atasi Emosi saat Sulit

Meski tidak menuliskan keterangan secara langsung, patut diduga Ivar dan Jim tengah diincar untuk memperkuat tim nasional U-20 Indonesia yang akan berlaga di Piala Dunia U-20 tahun 2023.

Hasani Abdulgani bertemu Ivar Jenner. (Instagram/@hasaniabdulgani)
Hasani Abdulgani bertemu Ivar Jenner. (Instagram/@hasaniabdulgani)

Hal itu sempat diutarakan Hasani kepada Antara pada pertengahan Maret ketika ditanyakan soal tujuan dirinya berangkat ke Belanda.

"Tujuan ke Belanda, salah satunya saya mau melihat pemain yang ditargetkan untuk memperkuat timnas di Piala Dunia U-20," ujar dia ketika itu.

Baca Juga: Sempat Dicoret, Timnas Futsal Indonesia Dipastikan bakal Tampil di SEA Games 2021

Ivar Jenner sendiri merupakan seorang gelandang yang bermain untuk tim U-18 Utrecht. Sementara Jim Croque adalah sosok penyerang (striker) berusia 17 tahun dan kini memperkuat skuad U-18 Vitesse.

Hasani Abdulgani bertemu Jim Croque. (Instagram/@hasaniabdulgani)
Hasani Abdulgani bertemu Jim Croque. (Instagram/@hasaniabdulgani)

Terkait persiapan ke Piala Dunia U-20 2023, timnas U-19 Indonesia yang dilatih Shin Tae-yong tengah menjalani pemusatan latihan (TC) dan sudah menuntaskan delapan laga uji coba di Korea Selatan.

Hasani Abdulgani sendiri membawa beberapa misi dalam perjalanannya ke Eropa. Selain ke Belanda, dia juga berangkat ke Belgia untuk bersua dengan dua pemain yang namanya dalam proses naturalisasi ke WNI, Sandy Walsh dan Jordi Amat, beserta keluarga mereka.

Baca Juga: Sempat Unggul 2 Gol, Pelatih Ungkap Penyebab Kekalahan Timnas Futsal Indonesia atas Thailand

Kedua pemain tersebut berkompetisi di Liga Belgia. Jordi dan Sandy masing-masing memperkuat KAS Eupen serta KV Mechelen. Mereka diharapkan dapat memperkuat tim nasional senior Indonesia mulai 2022.

(Antara)

Baca Juga: Barcelona Menang Dramatis atas Levante 3-2, Berikut Klasemen Terbaru La Liga Spanyol

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak