Kisah Haru Fachruddin Aryanto yang Rela Berpisah dari Keluarganya Demi Timnas Indonesia

Fachruddin Aryanto jarang bertemu keluarganya karena selalu jadi langganan Timnas Indonesia di berbagai ajang,

Rauhanda Riyantama | Adie Prasetyo Nugraha | chatwithamelia.xyz
Rabu, 01 Juni 2022 | 14:45 WIB
Pemain senior Timnas Indonesia U-23, Fachruddin Aryanto saat berhadapan dengan penggawa Pohang Steelers dalam pertandingan uji coba. (Dok. PSSI)

Pemain senior Timnas Indonesia U-23, Fachruddin Aryanto saat berhadapan dengan penggawa Pohang Steelers dalam pertandingan uji coba. (Dok. PSSI)

chatwithamelia.xyz - Bek Timnas IndonesiaFachruddin Aryanto bercerita soal pengorbanannya yang harus berpisah dengan keluarga demi membela tim Garuda. Pemain Madura United itu rela berpisah dengan istri dan anaknya dalam jangka waktu yang cukup lama.

Fachruddin sejauh ini selalu dipanggil pelatih Shin Tae-yong dalam beberapa ajang. Dia tak hanya tampil di timnas senior, melainkan juga kelompok umur khususnya U-23.

Dia tercatat membela timnas Indonesia dari mulai FIFA matchday hingga turnamen resmi seperti Piala AFF dan SEA Games 2021 lalu.

Baca Juga: Cinta Indonesia, Shayne Pattynama dan Sandy Walsh Ucap Ini di Hari Lahir Pancasila

Fachruddin masuk dalam daftar pemain Timnas Indonesia di Piala AFF 2020 dan Timnas Indonesia U-23 di SEA Games 2021. Tidak hanya sekedar dipanggil, Fachruddin selalu menjadi andalan di posisi bek tengah.

Meski begitu, ada pengorbanan yang harus dibayar oleh Fachruddin. Ia kini lebih banyak meninggalkan keluarga demi berada di tim nasional.

"Musim yang panjang ya, setelah liga selesai kita cuma libur dua hari dan langsung gabung TC ke SEA Games. Tetapi seperti yang coach (Shin Tae-yong) bilang, harus ada yang dikorbankan," kata Fachruddin saat konferensi pers, Selasa (31/5/2022).

Baca Juga: Profil Jamal Bhuyan, Pemain Kelahiran Eropa yang Jadi Kapten Timnas Bangladesh

"Kita juga sudah kasih tahu keluarga dan mereka juga mengerti meski kita nggak bisa pulang," imbuhnya.

Meski jarang pulang, Fachruddin menjelaskan keluarga selalu menjadi motivasi utama. Itu yang membuatnya selalu bisa tampil maksimal dalam setiap pertandingan.

"Kemarin sempat juga PSSI memfasilitasi keluarga datang ke Jakarta, itu hal yang bagus buat saya," terangnya.

Baca Juga: Meski Menang, Pelatih Bahrain Terkesan dengan Timnas Thailand

"Meski nggak pulang saya bisa ketemu keluarga. Itu jadi motivasi meski saya bekum bisa pulang," pungkasnya.

Terdekat, Fachruddin akan kembali memperkuat Timnas Indonesia melawan Bangladesh dalam FIFA matchday di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Rabu (1/6/2022).

Fachruddin Aryanto juga berpeluang besar masuk dalam skuad Timnas Indonesia di ajang Kualifikasi Piala Asia 2023. Dalam kejuaraan tersebut, tim Garuda berada di Grup A bersama tuan rumah Kuwait, Yordania, dan Nepal.

Baca Juga: Peringkat Lawan Terlalu Rendah, Menang Lawan Bangladesh Tak Buat Ranking FIFA Indonesia Naik

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak