Kesampingkan Ego Cetak Banyak Gol di Piala AFF 2022, Muhammad Rafli Optimistis Indonesia Juara

Muhammad Rafli siap bekorban untuk Timnas Indonesia.

Muhammad Ilham Baktora | chatwithamelia.xyz
Minggu, 18 Desember 2022 | 17:43 WIB
Pemain timnas Indonesia U-23, Muhammad Rafli (dok PSSI.org)

Pemain timnas Indonesia U-23, Muhammad Rafli (dok PSSI.org)

chatwithamelia.xyz - Pemain Timnas Indonesia berusaha fokus untuk mencapai tujuan di Piala AFF 2022 sebagai juara. Hal itu juga diakui oleh penyerang Muhammad Rafli dan berusaha mengesampingka ego pribadinya mencetak banyak gol.

Meski ambisi untuk mencetak gol dan meraih top skor diinginkan setiap penyerang, Muhammad Rafli tak mau ambisi itu menjadi jebakan yang berdampak pada permainan 1 tim.

Pihaknya siap berkorban untuk target khusus yang dicanangkan Shin Tae-yong, yaitu juara Piala AFF 2022.

Baca Juga: Jelang Hadapi Argentina di Final Piala Dunia, Didier Deschamps justru Dibuat Jengkel dengan Benzema

"Kalau target khusus, tidak ada. Target pribadi tidak ada. Mungkin semua pemain juga tidak ada, ya. Tapi kalau secara keseluruhan adalah juara," kata Rafli, seperti dikutip dalam laman resmi PSSI, Minggu (18/12/2022).

Dirinya cukup optimistis dengan skuad Garuda yang bisa membawa pulang trofi juara Piala AFF 2022. Tak hanya itu dirinya juga percaya dengan kualitas yang ada di setiap pemain.

Di sisi lain, dirinya berharap ada dukungan dari suporter secara langsung di stadion. Namun hal itu juga berkaitan dengan dikeluarkannya izin dari kepolisian.

Baca Juga: Sepak Terjang Szymon Marciniak, Wasit yang Pimpin Laga Argentina vs Prancis di Final Piala Dunia 2022

"Harapan kami pasti ingin ada penonton apalagi ini laga internasional. Dukungan penonton apalagi secara langsung itu sangat berpengaruh buat mental kami," kata dia.

Skuad Garuda boleh saja optimistis meraih trofi juara, meski demikian ada banyak tim yang menjadi ancaman Ilija Spasojevic cs ketika bersua mereka. Apalagi, juara bertahan, Thailand juga perlu diwaspadai dengan susunan pemain baru yang mengancam pertahanan Indonesia.

Pertandingan yang akan dibuka pada 20 Desember 2022 nanti mempertemukan Thailand vs Brunei Darussalam. Timnas Indonesia memulai laga perdananya pada 23 Desember menghadapi Kamboja. Pertandingan akan dilakukan di Stadion Gelora Bung Karno (GBK).

Baca Juga: Aksi Shin Tae-yong Pukul Pemain Pakai Botol Jadi Sorotan, Netizen: Ketularan Saddil

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak