Batal Dinaturalisasi, Justin Hubner Nongol di Postingan Ivar Jenner

Justin Hubner curi atensi muncul di unggahan calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia U-20.

Husna Rahmayunita | chatwithamelia.xyz
Selasa, 18 April 2023 | 18:51 WIB
Justin Hubner saat berseragam Wolves U-21 (wolves.co.uk)

Justin Hubner saat berseragam Wolves U-21 (wolves.co.uk)

chatwithamelia.xyz - Sosok Justin Hubner tengah menjadi perbincangan setelah batal dinaturalisasi untuk Timnas Indonesia U-20. Meski begitu, ia terlihat memberikan perhatian ke pemain keturunan, Ivar Jenner.

Keduanya semula sama-sama dinaturaliasi untuk Timnas Indonesia U-20 proyeksi Piala Dunia U-20 2023. Namun jalan mereka berbeda.

PSSI memutuskan untuk menghentikan proses naturalisasi Justin Hubner setelah tak bisa memenuhi permintaan sang pemain, sementara untuk Ivar Jenner tetap dilanjutkan bersama Rafael Struick.

Baca Juga: Profil Dusan Stevanovic, Bek asal Serbia yang Dirumorkan Jadi Incaran Persebaya Surabaya

"Jadi kita tidak melanjutkan untuk naturalisasi terhadap Hubner, karena ada permintaan Hubner yang tidak bisa kita penuhi," kata Anggota Exco PSSI Sinulingga, Senin (17/4/2023) seperti dikutip dari Antara.

"Kami sudah bersurat dengan Kemenpora (Kementerian Pemuda dan Olahraga), kemudian Kemenpora akan ke Kemenristek (Kementerian Riset dan Teknologi) untuk Jenner dan Struick itu akan kita proses, akan diurus administrasinya dan disumpah," sambung Arya.

Meski beda pilihan, Justin Hubner tampak menangapi postingan yang dibagikan oleh Ivar Jenner di media sosial.

Baca Juga: Mengenal Stadion Nasional Morodok Techo, Venue Utama SEA Games 2023

Justin Hubner muncul di postingan Ivar Jenner. (Instagram/@ivarjenner)
Justin Hubner muncul di postingan Ivar Jenner. (Instagram/@ivarjenner)

Pada Selasa (18/4/2023), Ivae Jenner mengunggah dua foto dirinya ketika berlaga di lapangan membela FC Utrecht, tanpa narasi atau caption.

Tak berselang lama, postingan tersebut ditanggapi oleh Justin Hubner. Bek Wolverhampton Wanderers U-21 itu tak memberikan komentar dengan kata-kata, ia hanya menyematkan emoji cinta.

Tanggapan serupa juga diperlihatkan oleh Rafael Struick di kolom komentar foto unggahan koleganya Ivar Jenner.

Baca Juga: Siapa Hiba Abouk, Wanita yang Ceraikan Achraf Hakimi demi Harta Gono-gini

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak