Timnasnya Dihajar Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2023, Presiden FA Thailand Mengundurkan Diri

Ketum PSSI-nya Thailand mundur dari jabatannya.

Husna Rahmayunita | chatwithamelia.xyz
Sabtu, 01 Juli 2023 | 10:56 WIB
Presiden FA Thailand, Somyot Pumpanmuang. (Dok. FAT)

Presiden FA Thailand, Somyot Pumpanmuang. (Dok. FAT)

chatwithamelia.xyz - Presiden Federasi Sepak Bola Thailand (FAT) Somyot Poompanmoung mengundurkan diri dari jabatannya menyusul hasil buruk di SEA Games 2023.

Somyot mundur imbas kekalahan Thailand dari Timnas Indonesia U-22 di partai final SEA Games 2023 Kamboja yang sempat diwarnai kericuhan.

Sebelumnya, Presiden Komite Olimpiade Thailand Prawit Sapupong telah menyatakan Somyot seharusnya mengundurkan diri setelah kegagalan Timnas Thailand pada SEA Games 2023.

Baca Juga: Jadwal Final Piala Asia U-17 2023: Duel Raja Asia, Korea Selatan vs Jepang

Posisi Somyot semakin terjepit setelah Timnas Thailand U-17 gagal mencapai putaran final Piala Dunia U-17 2023 di Indonesia setelah kalah dari Korea Selatan di perempat final Piala Asia U-17 2023.

Setelah pertandingan, kerusuhan terjadi ketika para suporter Thailand melemparkan flare ke arah para pemain sebagai bentuk kekecewaan.

Beberapa media Thailand, termasuk Siam Sport dan Thai Rath, melaporkan bahwa Somyot telah mengajukan pengunduran dirinya pada Jumat (30/6).

Baca Juga: Media Inggris Salut dengan Sepak Bola Asia Tenggara, Sebut Indonesia Sebagai Negara Paling Menarik Perkembangannya

Surat pengunduran diri tersebut disampaikan melalui Sekjen FAT, Patis Sapupong, kepada Komite Olimpiade Thailand.

Kabar yang beredar di Thailand menyebutkan bahwa Somyot mundur atas desakan Prawit, yang saat ini juga menjabat sebagai Wakil Perdana Menteri Thailand.

Prawit menyalahkan Somyot atas kekalahan dan keributan yang terjadi antara pemain dan ofisial saat final SEA Games 2023 melawan Indonesia, dan menganggap kekalahan dan keributan tersebut merusak reputasi Thailand.

Baca Juga: Batal Dinaturalisasi, Begini Reaksi Justin Hubner usai Disebut Pemain dari Indonesia

Somyot akan menginformasikan hasil serta alasan pengunduran dirinya kepada Federasi Sepak Bola ASEAN (AFF), Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC) dan Federasi Sepak Bola Internasional (FIFA).

(Suara.com/Pebriansyah A.)

Baca Juga: Anaknya Dilirik Timnas Indonesia U-17,Ayah Welber Jardim Minta PSSI Dekati Sao Paulo

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak