Juarai Indonesia Open, Atlet Korsel Berbagi Hadiah ke Anak Viktor Axelsen

An Se-young merelakan kadonya untuk Vega.

Husna Rahmayunita | chatwithamelia.xyz
Senin, 29 November 2021 | 15:20 WIB
Tunggal putri Korea Selatan, An Se-young. (AFP/PBSI)

Tunggal putri Korea Selatan, An Se-young. (AFP/PBSI)

chatwithamelia.xyz - Turnamen Indonesia Open 2021 telah rampung, para pebulu tangkis tetap banjir hadiah dari penggemar. Seperti yang didapat tunggal putri asal Korea Selatan, An Se-young.

An Se-young keluar sebagai juara Indonesia Open 2021 dari sektor tunggal putri setelah mengalahkan wakil Thailand, Ratchanok Intanon, Minggu (28/11/2021).

Momen menggeltik terekam kamera, ketika An Se-young berbagi hadiah dengan Vega, putri Viktor Axelsen yang juga meraih gelar juara Indonesia Open 2021.

Baca Juga: Kisah di Balik Selebrasi Main PS Diogo Jota usai Bobol Gawang Southampton

Melalui cuitan di Twitter, Viktor Axelsen mempublikasikan dua foto yang menampilan An Se-young dan putrinya sedang memegang boneka Winie The Pooh berukuran cukup besar.

Viktor Axelsen menyebut jika boneka itu merupakan hadiah diduga dari penggemar untuk An Se-young. Namun, atlet Korsel itu memberikannya kepada Vega.

Vega tertarik dengan boneka itu dan dengan sukarela, An Se-young memberikannya kepada bocah kecil yang menjadi idola para badminton lovers tersebut.

Baca Juga: Main di Kandang Sendiri, Emma Raducanu Diajak Menikah oleh Penggemar

Pebulu tangkis Korsel berbagi hadiah dengan anak Viktor Axelsen. (Twitter)
Pebulu tangkis Korsel berbagi hadiah dengan anak Viktor Axelsen. (Twitter)

Mengetahui kebaikan An Se-young, Viktor Axelsen pun mengucapkan terima kasih.

"Pelukan bagi dari An Se-young dan Teddy Pooh. Terima kasih An Se-young telah berbagi hadiah dengan Vega," tulis Axelsen.

Melihat unggahan tersebut, warganet pun dibuat gemas. Tapi kebanyakan justru kepikiran dengan nasib hadiah-hadiah para atlet hingga memberikan saran mengelitik.

Baca Juga: Cadangkan Ronaldo, Michael Carrick Ikuti Saran Ralf Rangnick?

"Vega balik ke Denmark entar ngejualin boneka-bonekanya ke temen-temen nih. Ini impor lho guys," kata @jgunt***.

"Boneka pooh yang dari kemarin diincar Vega. Gak taunya punya ASY," tulis @tila***.

"Beli rumah di Bali aja om, daripada bingung bawa balik mainannya Vega sebanyak itu," kata @kuraku***.

Baca Juga: 5 Pemain Tertua yang Pernah Memenangkan Ballon dOr, Ada yang Usia 41 Tahun

Diketahui, sejumlah pebulu tangkis masih berada di Bali untuk mengikuti BWF World Tour Finals 2021 pada 1-5 Desember mendatang. Termasuk Viktor Axelsen dan An Seo-young yang juga merupakan juara Indonesia Masters 2021.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

"Laba kotor Perseroan juga meningkat 30 persen yang mencapai Rp 22,22 miliar dibandingkan tahun lalu yang sebesar Rp 17,8 miliar."

arena | 10:56 WIB

Pebalap MotoGP dari tim Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo tak ingin mengendurkan semangatnya untuk balapan di MotoGP Spanyol akhir pekan ini.

arena | 18:49 WIB

Fabio Di Giannantonio dan Marco Bezzecchi mengaku optimistis, karena keduanya berhasil finis di daftar delapan besar pada balapan utama MotoGP Amerika dua pekan lalu.

arena | 15:15 WIB

Pebalap Monster Energy Yamaha, Alex Rins bertekad untuk mengulangi kemenangan pada MotoGP Amerika Serikat 2024.

arena | 13:25 WIB

Pebalap Gresini Racing tersebut mengatakan, ingin meraih podium pertamanya di balapan yang berlangsung di Circuit of The Americas (COTA) Austin, Texas, pada akhir pekan ini.

arena | 12:30 WIB

Liberty Media membeli 86 persen saham MotoGP, dengan Dorna Sports mempertahankan 14 persen saham. Nilai perusahaan MotoGP ditaksir bernilai 4,2 miliar euro atau setara dengan Rp72 triliun.

arena | 20:51 WIB

Uji coba privat tim Monster Energy Yamaha bersama Fabio Quartararo dan Alex Rins itu dilakukan sebelum balapan seri ketiga MotoGP Amerika Serikat di Austin.

arena | 14:18 WIB

Pemilik kejuaraan balap mobil Formula 1, Liberty Media disebut siap untuk melakukan finalisasi pembelian, dan mengambil alih kejuaraan balap motor MotoGP, yang diprediksi mencapai angka 4 miliar dolar AS.

arena | 12:56 WIB

Dani Pedrosa merupakan juara dunia tiga kali, yang sebelumnya juga sempat turun sebagai wildcard untuk tim Red Bull KTM, dan finis di posisi keenam pada balapan Sprint, serta posisi ketujuh pada balapan utama GP Spanyol 2023.

arena | 12:37 WIB

Marco Bezzecchi dan Fabio Di Giannantonio tak segera berpuas diri usai sama-sama mencapai daftar 10 besar pada MotoGP Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao akhir pekan lalu.

arena | 15:34 WIB

Duo pebalap Gresini Racing, Marc Marquez dan Alex menyatakan, siap mengalihkan fokus dan menatap balapan seri berikut di Sirkuit Austin, MotoGP Amerika Serikat pada 12-15 April 2024.

arena | 15:04 WIB

Pebalap Maverick Vinales mengakui, bahwa dirinya tidak terlalu mempersoalkan kegagalannya finis di MotoGP 2024 seri Portugal di Sirkuit Algarve, Portimao, pada Minggu (24/3/2024).

arena | 20:51 WIB

Pebalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia langsung menatap balapan MotoGP 2024 seri selanjutnya di Sirkuit Amerika pada 12-14 April mendatang.

arena | 19:37 WIB

Meskipun tidak meraih kemenangan dalam sprint MotoGP Portugal 2024, Francesco Bagnaia dari tim Ducati tetap kokoh di puncak klasemen sementara. Di hari kedua di Sirkuit Internasional Algarve, Portimao, dia bersaing dalam latihan bebas 2, kualifikasi

arena | 06:22 WIB

Marc Marquez mengakui, jika pebalap muda tim Red Bull GASGAS Tech3, Pedro Acosta menjadi satu di antara pesaing yang harus diwaspadai di MotoGP 2024.

arena | 13:01 WIB

Adapun jadwal siaran langsung MotoGP Portugal 2024, pada Sabtu (23/3/2024) akan memulai ajang Sprint Race pukul 22.00 WIB.

arena | 09:29 WIB

Pebalap Marco Bezzecchi berhasil menumbuhkan kepercayaan dirinya menjelang babak kualifikasi, balapan Sprint, dan balapan utama MotoGP Portugal, yang berlangsung di Sirkuit Algarve Portimao, akhir pekan ini.

arena | 09:04 WIB
Tampilkan lebih banyak