Meski Angkat Koper, Cristiano Ronaldo Masih Puncaki Top Skor Euro 2020

Cristiano Ronaldo tercatat telah mengoleksi 5 gol.

Husna Rahmayunita | chatwithamelia.xyz
Rabu, 30 Juni 2021 | 11:32 WIB
Selebrasi Cristiano Ronaldo usai mencetak gol untuk Portugal melawan Hungaria di Euro 2020. (Alex Pantling / POOL / AFP)

Selebrasi Cristiano Ronaldo usai mencetak gol untuk Portugal melawan Hungaria di Euro 2020. (Alex Pantling / POOL / AFP)

chatwithamelia.xyz - Kapten Timnas Portugal Cristiano Ronaldo masih memimpin deretan top skor Euro 2020 sementara meski gagal membawa timnya maju perempat final.

Namun posisinya terancam karena ada sejumlah pemain di deretan top skor yang masih lanjut berlaga. Bahkan torehan gol mereka berjarak tipis dari Ronaldo.

Cristiano Ronaldo tercatat telah mengoleksi 5 gol selama gelaran Euro 2020. Di bawah Cristiano Ronaldo, terdapat nama Emil Forsberg, Karim Benzema dan Patrik Schick yang masing-masing telah mengemas empat gol.

Baca Juga: 6 Fakta Menarik usai Inggris Singkirkan Jerman dari Euro 2020

Forsberg mencetak gol keempatnya saat Swedia kalah 1-2 dari Ukraina di laga dini hari tadi. Kondisi itu membuat dirinya bersama Benzema sudah tak punya kesempatan menambah jumlah gol karena Swedia dan Prancis sudah sama-sama tersingkir.

Sementara Patrik Schick yang juga mengoleksi empat gol, masih memiliki peluang untuk melampaui torehan Cristiano Ronaldo. Republik Ceko sukses melaju ke perempat final setelah mengalahkan Belanda 2-0.

Di bawah Schick, terdapat Romelu Lukaku (Belgia), Raheem Sterling (Inggris), Georginio Wijnaldum (Belanda), Robert Lewandowski (Polandia), dan Haris Seferovic (Swiss) yang telah mengemas tiga gol.

Baca Juga: Pemain Timnas Inggris Dapat Hadiah 'WAGs' Usai Berhasil Kalahkan Jerman

Namun dalam daftar tersebut, cuma Lukaku, Sterling, dan Seferovic yang masih berpeluang untuk menambah jumlah gol seiring tim mereka berhasil melaju ke perempat final.

Berikut daftar top skor sementara Euro 2020 pasca babak 16 besar:

5 - Cristiano Ronaldo (Portugal)

Baca Juga: Fakta-fakta Menarik usai Ukraina Singkirkan Swedia dari Euro 2020

4 - Emil Forsberg (Swedia), Karim Benzema (Prancis), Patrik Schick (Republik Ceko)

3 - Romelu Lukaku (Belgia), Raheem Sterling (Inggris), Georginio Wijnaldum (Belanda), Robert Lewandowski (Polandia), Haris Seferovic (Swiss)

2 - Ciro Immobile (Italia), Kasper Dolberg (Denmark), Joakim Maehle (Denmark), Memphis Depay (Belanda), Alvaro Morata (Spanyol), Matteo Pessina (Italia), Yussuf Poulsen (Denmark), Andriy Yarmolenko (Ukraina), Xherdan Shaqiri (Swiss). Manuel Locatelli (Italia), Thorgan Hazard (Belgia), Denzel Dumfries (Belanda), Kai Havertz (Jerman), Roman Yaremchuk (Ukraina), Ivan Perisic (Kroasia), Pablo Sarabia (Spanyol) Ferran Torres (Spanyol)

Baca Juga: 6 Bintang Brasil yang Kariernya Tenggelam di Usia Emas

1 - Lorenzo Insigne, Federico Chiesa (Italia); Breel Embolo, Mario Gavranovic (Swiss); Kiefer Moore, Aaron Ramsey, Connor Roberts (Wales); Joel Pohjanpalo (Finlandia); Thomas Meunier, Kevin De Bruyne (Belgia); Stefan Lainer, Michael Gregoritsch, Marko Arnautovic, Christoph Baumgartner, Sasa Kalajdzic (Austria); Goran Pandev, Ezgjan Alioski (Makedonia Utara); Wout Weghorst, Denzel Dumfries (Belanda); Karol Linetty (Polandia); Milan Skriniar (Slovakia); Raphael Guerreiro, Diogo Jota (Portugal); Aleksey Miranchuk, Artem Dzyuba (Rusia); Yussuf Poulsen, Mikkel Damsgaard, Andreas Christensen, Martin Braithwaite (Denmark); Viktor Claesson (Swedia); Nikola Vlasic, Luka Modric, Mislav Orsic, Mario Pasalic (Kroasia); Attila Fiola (Hongaria); Antoine Griezmann, Paul Pogba (Prancis); Kai Havertz, Robin Gosens (Jerman); Alvaro Morata, Aymeric Laporte, Cesar Azpilicueta, Mikel Oyarzabal (Spanyol); Irfan Kahveci (Turki); Callum McGregor (Skotlandia); Tomas Holes (Republik Ceko); Harry Kane (Inggris); Olexandr Zinchenko, Artem Dovbyk (Ukraina).

(Suara.com/Arief Apriadi)

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Anak sekecil itu sudah cetak gol di Euro 2024

boladunia | 10:54 WIB

Venezia bakal jumpa Lazio di Serie A musim 2024/2025.

boladunia | 16:15 WIB

Inilah jadwal perempatfinal Euro 2024

boladunia | 06:42 WIB

Catat jadwal babak 16 besar Euro 2024

boladunia | 10:15 WIB

Teka-teki masa depan Thom Haye dibongkar media Belanda.

boladunia | 19:00 WIB

Gelandang Leverkusen yang sukses meraih gelar Bundesliga dan Piala Jerman, Granit Xhaka sangat berharap bisa membawa kemenangan untuk Swiss dalam laga Grup A melawan Hongaria pada Sabtu malam di Cologne Stadium.

boladunia | 08:47 WIB

Jerman tampil luar biasa, membuat Skotlandia menjadi korban pertama dengan kekalahan telak 1-5 pada pertandingan pembuka Euro 2024 Grup A di Stadion Allianz Arena, Muenchen, Sabtu dini hari WIB.

boladunia | 08:08 WIB

Tiga negara yang memastikan diri lolos ke babak final Euro 2024, yakni Georgia, Ukraina, dan Polandia akan terbang ke Jerman, yang menjadi tuan rumah Euro 2024.

boladunia | 15:18 WIB

Pertandingan Vietnam vs Indonesia akan berlangsung di Stadion My Dinh, Hanoi pada Selasa, (26/3/2024) pukul 19.00 WIB.

boladunia | 20:26 WIB

Deretan laga besar akan tersaji dalam Euro 2024 yang tak lama lagi akan digelar di Benua Biru. Jelang pertarungan bergengsi antar-negara di Eropa ini, ada sejumlah fakta menarik yang layak untuk dikupas.

boladunia | 09:15 WIB

Barcelona terjepit. Klub Catalan itu sudah disebut miskin oleh pemain incarannya. Pengaturan transfer menjadi lebih lancar ketika klub memiliki sumber daya finansial yang pas-pasan.

boladunia | 22:17 WIB

Liverpool memiliki kesempatan besar dalam mencari pengganti Juergen Klopp yang akan segera meninggalkan klub.Xabi Alonso, yang saat itu menjadi pelatih Bayer Leverkusen, pernah menjadi pilihan utama Liverpool.

boladunia | 21:58 WIB

Hasil undian untuk semifinal Piala FA diumumkan sekitar dua puluh lima menit setelah pertandingan Man United vs Liverpool di Old Trafford berakhir pada hari Minggu, tanggal 17 Maret 2024.

boladunia | 20:52 WIB

Striker AC Milan, Olivier Giroud dikabarkan akan merapat ke klub sepakbola asal Amerika Serikat. Saat ini disebutkan jika sang pemain sedang dalam tahap pembicaraan dengan LAFC di Amerika Serikat.

boladunia | 00:05 WIB

Di pertandingan melawan Hellas Verona pada pekan ke-29 Liga Italia, Pulisic mencetak gol penting yang mencatat sejarah bagi klub.

boladunia | 15:00 WIB

Gelaran drawing Europa Conference League 2023/2024 dilakukan di Nyon, Swiss pada Jumat, 15 Maret 2024. Dalam undian ada empat laga akan digelar pada delapan besar.

boladunia | 21:19 WIB

Detik-detik menegangkan terjadi ketika VAR melakukan tinjauan intensif untuk memastikan keabsahan gol tersebut, menciptakan ketegangan dan euforia di seluruh stadion.

boladunia | 07:00 WIB

Dalam pertandingan tersebut, Simone Inzaghi's squad mencetak gol melalui kontribusi Mateo Darmian, Lautaro Martinez, Federico Dimarco, dan Davide Frattesi, mengumpulkan total 69 poin, unggul 12 poin dari Juventus yang menempati posisi kedua dengan 57

boladunia | 06:15 WIB
Tampilkan lebih banyak