5 Fakta Penting Jelang Timnas Indonesia vs Hong Kong

Timnas Indonesia U-23 wajib mengalahkan Hong Kong demi menghindari lawan berat di 16 besar.

Stephanus Aranditio | chatwithamelia.xyz
Senin, 20 Agustus 2018 | 12:36 WIB
Selebrasi Gol Ketiga Oleh Stefano Lilipay (tengah) pada pertandingan babak kedua antara Chinese Taipei melawan Indonesia pada pertandingan Grup A Asian Games ke-18 di Stadion Patriot, Bekasi Minggu (12/8). (INASGOC/Ary Kristianto)

Selebrasi Gol Ketiga Oleh Stefano Lilipay (tengah) pada pertandingan babak kedua antara Chinese Taipei melawan Indonesia pada pertandingan Grup A Asian Games ke-18 di Stadion Patriot, Bekasi Minggu (12/8). (INASGOC/Ary Kristianto)

chatwithamelia.xyz - Timnas Indonesia vs Hong Kong akan bertemu pada laga terakhir babak penyisihan grup A Asian Games 2018 di Stadion Patriot Candrabagha, Bekasi, Jawa Barat, Senin (20/8/2018) 19:00 WIB.

Timnas Indonesia U-23 sudah dipastikan lolos ke babak 16 besar sebagai peringkat tiga terbaik setelah Qatar dikalahkan oleh Bangladesh dengan skor tipis 0-1 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi, Minggu (19/8/2018). Bangladesh lolos ke babak 16 besar dengan status runner-up grup B.

Skuat asuhan Luis Milla Aspas diprediksi akan bertemu Cina atau Uni Emirat Arab di babak 16 besar jika gagal menang lawan Hong Kong nanti malam.

Baca Juga: Emery Samai Rekor Buruk 32 Tahun Lalu Usai Arsenal Dua Kali Kalah

Dua negara itu di atas kertas jauh lebih tinggi dari Indonesia kelasnya, sehingga kemenangan melawan Hong Kong U-23 jadi syarat wajib untuk bisa menghindari kedua tim tersebut.

Berikut bolatimes merangkum fakta-fakta menarik jelang pertemuan antara Timnas Indonesia U-23 vs Hong Kong U-23:

1. Selisih di Grup A.

Baca Juga: Harry Kane Akhirnya Runtuhkan Kutukan Bulan Agustus

Timnas Indonesia U-23 dan Hong Kong U-23 secara produktivitas gol tercatat sama-sama subur, keduanya telah mencetak delapan gol dengan kebobolan dua kali dalam tiga laga sebelumnya.

Keduanya juga menjadi tim yang paling subur di Grup A. Palestina hanya mencetak lima gol dan kebobolan tiga gol, sementara Laos dan Taiwan jadi lumbung gol tim lainnya.

2. Menit Mencetak /strong>

Baca Juga: Dikritik Mourinho Soal Film Dokumenter, Guardiola Beri Tanggapan

Dilihat dari tiga pertandingan sebelumnya, timnas Indonesia lebih garang di babak kedua, enam dari delapan gol Indonesia tercipta di babak kedua sementara dua sisanya tercipta di babak pertama.

Di kubu lawan, Hong Kong justru lebih garang di babak pertama dengan mencetak enam gol di 45 menit awal dan dua gol di babak kedua.

Pemain timnas Indonesia U-23 Alberto Goncalves dan Stefano Lilipaly merayakan gol saat melawan Taiwan pada lanjutan grup A Asian Games 2018 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi (AFP)
Pemain timnas Indonesia U-23 Alberto Goncalves dan Stefano Lilipaly merayakan gol saat melawan Taiwan pada lanjutan grup A Asian Games 2018 di Stadion Patriot Candrabhaga, Bekasi (AFP)

3. Pertemuan Perdana

Baca Juga: Manchester City Pesta Gol, Ederson Moraes Pecahkan Rekor

Pertandingan antara Timnas Indonesia U-23 vs Hong Kong U-23 nanti malam akan menjadi pertemuan pertama kedua tim sepanjang sejarah Asian Games.

4. Duel Beto vs Tan Chun Lok

Penyerang timnas Indonesia U-23 Alberto Goncalves (Beto -red) dan pemain Hong Kong U-23 Tan Chun Lok sama-sama jadi pemain tersubur di kedua tim dengan catatan tiga gol.

Penyerang Timnas Indonesia U-23 Asian Games 2018, Alberto Goncalves alias Beto. (Antara).
Penyerang Timnas Indonesia U-23 Asian Games 2018, Alberto Goncalves alias Beto. (Antara).

5. Hong Kong belum terkalahkan

Hong Kong tampil superior di grup A dengan belum terkalahkan dari tiga pertandingan sebelumnya, mereka berhasil mengalahkan Laos dan Taiwan hingga bermain imbang dengan Palestina.

Sementara Indonesia sudah satu kali mengalami kekalahan dari Palestina dengan skor tipis 1-2. enam poin yang dikoleksi Indonesia didapat detelah mengalahkan Taiwan dan Laos.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak