Ini Jadwal Liga 1 Usai Dihentikan Sementara, Mulai Pekan Ini!

Duel Persela Lamongan vs PSIS Semarang akan menjadi momentum sepak bola Indonesia menuju yang lebih baik dan damai.

Stephanus Aranditio | chatwithamelia.xyz
Rabu, 03 Oktober 2018 | 14:46 WIB
Bola Resmi Liga 1 2018/2019 (BOLATIMES/STEPHANUS ARANDITIO)

Bola Resmi Liga 1 2018/2019 (BOLATIMES/STEPHANUS ARANDITIO)

chatwithamelia.xyz - PSSI resmi mencabut keputusan penghentian sementara Liga 1 2018 akibat kematian The Jakmania, Haringga Sirla sebelum laga Persib Bandung vs Persija Jakarta pada pekan ke-23 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Bandung, Minggu, (23/9/2018)

Surat keputusan bernomor 4302/UDN/1958/X-2018 tertanggal 1 Oktober 2018 itu langsung ditindaklanjuti oleh PT Liga Indonesia Baru (PT LIB) dengan mangatur jadwal ulang jadwal baru Liga 1 2018.

Dalam surat yang ditanda-tangani Sekretaris Jendral PSSI, Ratu Tisha Destria itu menyatakan bahwa kompetisi teratas Indonesia Liga 1 sudah bisa kembali digelar per tanggal 5 Oktober 2018.

Baca Juga: Kenapa Real Madrid Bisa Dikalahkan CSKA Moskow di Liga Champions?

''Menindaklanjuti surat PSSI No: 4302/UDN/1958/X-2018 perihal pencabutan penghentian sementara Liga 1 2018 tertanggal 1 Oktober 2018 dan setelah melakukan koordinasi dengan pihak terkait, bersama ini PT Liga Indonesia Baru (LIB) menyampaikan bahwa kompetisi Go-Jek Liga 1 2018 akan dilanjutkan kembali mulai 5 Oktober 2018. Adapun jadwal pertandingan (update) sebagaimana terlampir,'' tulis surat PT LIB yang ditandatangani Direktur Utama PT LIB, Berlinton Siahaan.

Perwakilan manajemen 18 klub peserta Liga 1 membacakan Ikrar Damai Sepakbola Indonesia di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur, Sabtu (29/9). Ikrar damai tersebut diharapkan mampu menciptakan suasana kondusif dalam kancah sepakbola nasional. (ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto)
Perwakilan manajemen 18 klub peserta Liga 1 membacakan Ikrar Damai Sepakbola Indonesia di Stadion Kanjuruhan, Malang, Jawa Timur, Sabtu (29/9). Ikrar damai tersebut diharapkan mampu menciptakan suasana kondusif dalam kancah sepakbola nasional. (ANTARA FOTO/Ari Bowo Sucipto)

Dalam jadwal yang baru, PT LIB sudah menjadwalkan sembilan pertandingan di hari Jumat-Selasa (5-9/10/2018), laga antara Persela Lamongan vs PSIS Semarang akan menjadi momentum sepak bola Indonesia menuju yang lebih baik dan damai.

Berikut jadwal pekan ke-24 Go-Jek Liga 1 2018:

Baca Juga: Manchester United Ditahan Valencia, Jose Mourinho Tak Marah

  • Jumat (5/10) Persela Lamongan vs PSIS Semarang kick off 15.30 WIB
  • Sabtu (6/10) Arema FC vs Persebaya Surabaya kick off 15.30 WIB
  • Sabtu (6/10) Sriwijaya FC vs Bali United FC kick off 18.30 WIB
  • Sabtu (6/10) PS Tira vs Bhayangkara FC kick off 18.30 WIB
  • Minggu (7/10) PS Barito Putera vs PSMS Medan kick off 18.30 WIB
  • Minggu (7/10) Mitra Kukar FC vs PSM Makassar kick off 18.30 WIB
  • Senin (8/10) Borneo FC vs Persipura Jayapura kick off 15.30 WIB
  • Senin (8/10) Persija Jakarta vs Perseru Serui kick off 18.30 WIB
  • Selasa (9/10) Persib Bandung vs Madura United FC kick off 18.30 WIB
Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak