Hajar Timnas Indonesia U-19, Pemain Yeungnam University Ditraktir Makan Shin Tae-yong

Pemain Yeungnam University mendapatkan traktiran dari Shin Tae-yong.

Husna Rahmayunita | Arif Budi Setyanto | chatwithamelia.xyz
Rabu, 23 Maret 2022 | 09:19 WIB
Duel timnas Indonesia U-19 melawan Yeungnam University. (Instagram/PSSI)

Duel timnas Indonesia U-19 melawan Yeungnam University. (Instagram/PSSI)

chatwithamelia.xyz - Pelatih timnas Indonesia U-19, Shin Tae-yong, disebut mentraktik makan para pemain Yeungnam University usai berhasil menang dari Garuda Nusantara.

Timnas Indonesia U-19 melakoni laga uji coba pertama dalam rangkaian pemusatan latihan di Korea Selatan. Ronaldo Kwateh cs bertanding menghadapi tim kampus, Yeungnam University pada Selasa (22/3/2022).

Meski lawannya hanya tim kampus, nyatanya skuad Garuda Nusantara masih belum mampu berbicara banyak. Sebab mereka kalah telak dengan skor 1-5.

Baca Juga: Terancam Degradasi, PSS Sleman Target Menangkan Dua Laga Tersisa

Menurut laporan PSSI, satu-satunya gol yang dicetak oleh timnas Indonesia U-19 lahir dari pemain muda PSM Makassar yang bernama Ricky Pratama.

Nah, setelah pertandingan itu, ada momen menarik. Sebab, Yeungnam University mendapatkan traktiran makanan enak dari pelatih timnas Indonesia U-19, Shin Tae-yong.

Hal tersebut diketahui dari unggahan Facebook dari tim Yeungnam University. Mereka memosting foto para pemai yang sedang berada di depan restoran.

Baca Juga: 8 Klub Terkaya di Dunia, Termasuk Manchester City dan Chelsea

"Pelatih Shin Tae-yong membelikan para pemai makanan lezat. Terima kasih pelatih Shin Tae-yong," tulis narasi dalam unggahan Facebook Yeungnam FC.

Pemain Yeungnam University ditraktir Shin Tae-yong. (Facebook/Yeungnam FC)
Pemain Yeungnam University ditraktir Shin Tae-yong. (Facebook/Yeungnam FC)

Traktiran yang dilakukan ShinTae-yong itu sendiri bisa dibilang wajar. Bukan hanya berhasil mengalahkan Garuda Nusantara, tapi tim Yeungnam University merupakan almamater Shin Tae-yong.

Diketahui pelatih berusia 51 tahun ini adalah lulusan Yeungnam University. Ia juga aktif di tim sepak bola itu sejak 1988 hingga tahun 1991.

Baca Juga: Franck Kessie Resmi Gabung Barcelona, Terima Gaji Rp102 Miliar Per Tahun

Setelah lulus, Shin Tae-yong kemudian bergabung tim profesional Seongnam Ilhwa Chunma yang kini bernama Seongnam FC.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak