Soal Kans Indonesia Jadi Tuan Rumah Piala Asia 2023, PSSI akan Yakinkan AFC

PSSI akan yakinkan AFC bahwa Indonesia siap jadi tuan rumah Piala Asia 2023.

Rauhanda Riyantama | Adie Prasetyo Nugraha | chatwithamelia.xyz
Rabu, 29 Juni 2022 | 11:41 WIB
Potret selebrasi pemain Timnas Indonesia usai bobol gawang Kuwait di Kualifikasi Piala Asia 2023. (Instagram/pssi)

Potret selebrasi pemain Timnas Indonesia usai bobol gawang Kuwait di Kualifikasi Piala Asia 2023. (Instagram/pssi)

chatwithamelia.xyz - Demi terpilihnya Indonesia jadi tuan rumah Piala Asia 2023, PSSI selaku federasi siap mengambil tindakan cepat dengan meyakinkan AFC. Sala satu yang jadi pertimbangan adalah Indonesia juga jadi tuan rumah Piala Dunia U-20.

Sekjen PSSI, Yunus Nusi berharap status Indonesia yang merupakan tuan rumah Piala Dunia U-20 2023 diharapkan turut jadi pertimbangan AFC untuk mempercayakan Piala Asia 2023 berlangsung di Bumi Nusantara.

"Kami sedang siapkan untuk Piala Dunia, di sini ada antusiasme suporter, ada beberapa hal yang saya akan sampaikan ke AFC agar bisa ditunjuk jadi tuan rumah, karena ada Jepang dan Australia juga," kata Yunus Nusi dilansir dari kanal YouTube PSSI, Rabu (29/6/2022).

Baca Juga: Jordi Amat Diklaim Gabung JDT, PSSI: Kami Harap Masih Tetap di Eropa

"Kami hanya ingin meyakinkan bahwa Piala Asia coba bawa ke Asia Tenggara, di samping jadi tuan ruah Piala Dunia U-20. Kami harap AFC memberi kepercayaan kepada Indonesia," terangnya.

Yunus menambahkan segela sesuatu yang berkaitan dengan bidding Piala Asia 2023 sudah disiapkan PSSI. Apalagi, kini pemerintah Indonesia sudah memberikan dukungan.

"Ya beberapa waktu lalu, kami sampaikan ke Menpora (Zainudin Amali), kami bersyukur direspons beliau," terang Yunus Nusi.

Baca Juga: Daftar Tim yang Tersingkir dari Piala Presiden 2022, Persija Jakarta Raih Poin Terendah

"Semua berkas sudah kami siapkan, tunggu pemerintah dan beliau menyampaikan itu, kami akan kirim ke AFC untuk jadi tuan rumah Piala Asia," pungkasnya.

Piala Asia 2023 seharusnya digelar di China pada 16 Juni - 16 Juli 2023. Namun, mereka memutuskan mundur akibat meningkatnya kasus Covid-19 di negara mereka.

Situasi itu membuat Konfederasi Sepakbola Asia (AFC) menawarkan semua negara yang masuk dalam asosiasi untuk menjadi tuan rumah Piala Asia 2023.

Baca Juga: Daftar Tujuh Tim yang Lolos ke Piala Dunia U-20 2023, Terbaru Slovakia dan Amerika Serikat

Sejauh ini, sudah ada negara yang resmi mengajukan diri menjadi tuan rumah seperti Korea Selatan, Jepang, Qatar dan Australia.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak