Kabar Persib Merekrut Kiper Asing Tuai Pro dan Kontra, Teja Diprediksikan Dipanggil Timnas

Rumor terkait perekrutan kiper asing oleh Persib Bandung menuai pro dan kontra dikalangan warganet, khususnya bobotoh. Tak sedikit yang tidak setuju dengan perekrutan tersebut karena Persib dinilai sudah memiliki banyak kiper.

H.M Permana | chatwithamelia.xyz
Senin, 27 November 2023 | 14:55 WIB
Kevin Ray Mendoza, kiper asing yang dikabarkan direkrut Persib. (tangkap layar Instagram)

Kevin Ray Mendoza, kiper asing yang dikabarkan direkrut Persib. (tangkap layar Instagram)

chatwithamelia.xyz - Salah satu kabar Persib yang hangat di kalangan bobotoh yaitu perekrutan kiper asing, Kevin Ray Mendoza. Kabarnya, Persib sudah mencapai kata sepakat dengan kiper asal Filipina tersebut.

Rumor semakin kencang berhembus setelah Kevin Ray Mendoza resmi berpisah dengan klub lamanya, Kuala Lumpur FC. Beberap sumber di Malaysia mengatakan, kiper berdarah Denmark itu akan segera menyusul Bojan Hodak ke Persib.

Informasi kedatangan Kevin Ray Mendoza sontak menuai pro dan kotra dikalangan warganet khususnya bobotoh. Tak sedikit yang tidak setuju terkait perekrutan tersebut karena Persib sudah memiliki Tej Paku Alam dan Fitrul Dwi Rustapa.

Baca Juga: Derby Jatim: Link Live Streaming Arema FC vs Persik Kediri Pertandingan Liga 1 Pekan 20

"Dipikir-pikir lebar ngarekrut kiper asing, secara kiper di Persib numpuk, tapi da numpuk oge euweuh kualitasna, cuma Teja doang yang oke, tapi untuk saat ini lebih urgent bek kanan (Dipikir-pikir sayang rekrut kiper asing, Persib punya banyak kiper, tapi banyak juga hanya Teja yang oge, saat ini lebih urgent untuk bek kanan)," pendapat seorang warganet, Faldoangra.

Ada yang menduga, kabar perekrutan kiper asing oleh Persib karena Teja Paku Alam berpotensi dipanggil Timnas Indonesia. Penampilan kiper asal Padang tersebut memang kerap menuai decak kagum yang melihat.

"Sigana antisipasi Teja ditarik Timnas Lur (kayanya antisipasi Teja dipanggil Timnas)," ungkap Asep_grungeroads.

Baca Juga: Tristan Gooijer Mengaku Sudah Dihubungi PSSI, Pemain Naturalisasi Selanjutnya?

Warganet lainnya mempunyai pandangan lain soal kabar perekrutan Kevin Ray Mendoza. Persib sepertinya melakukan antisipasi cedera para penjaga gawangnya.

"Salah, antisipasi Teja cedera," kata Miftahudindian.

Warganet lainnya mengaku tidak setuju apabila Persib membeli kiper asing. "Plis jangan beli kiper asing," kata illham_00.

Baca Juga: 5 Top Skor Timnas Indonesia di Era Shin Tae-yong: Egy Maulana Vikri Pimpin Klasemen

"Kiper mah sudah okei, tidak cari bek aja dan gelandang, jangan hanya mengandalkan yang sudah ada," tulis 12__1899.

Sementara itu, banyak juga bobotoh yang sudah mengucapkan selamat datang pada Kevin Ray Mendoza melalui kolom komentar Instagramnya.

"Kalo diliat dri komen netizen KL City sih kayaknya Mendoza ini kiper kesayangan & jago. Coba deh ½ musim dulu siapa tau cocok. RB kan udh ada Henhen & Eriyanto comeback ," tulis Ersan.bgk.

Selain rumor mendaratnya Kevin Ray Mendoza, Persib juga dikabarkan telah mencapai kata sepakat dengan satu pemain asing lainnya yakni Stefano Beltrame.

Stefano Beltrame merupakan gelandang asal Italia yang pernah bermain untuk Juventus, Sampdoria, dan Bari.

 
 
 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Kuala Lumpur City FC (@klcityfootball)

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak