Mengenal Thom Haye, Pemain Klub Eredivisie, SC Heerenveen yang Berminat buat Jadi Pemain Timnas Indonesia

Thom Haye, pemain Belanda keturunan Indonesia ini mengaku suatu saat bakal membela Timnas Indonesia saat diwawancarai oleh ESPN NL beberapa waktu ini.

Ilham Maulana | chatwithamelia.xyz
Kamis, 14 Desember 2023 | 05:49 WIB
Thom Haye, pemain Eredivisie di klub SC Haeerenveen mengaku suatu saat akan membela Timnas Indonesia (Tangkapan layar Instagram @thomhaye)

Thom Haye, pemain Eredivisie di klub SC Haeerenveen mengaku suatu saat akan membela Timnas Indonesia (Tangkapan layar Instagram @thomhaye)

chatwithamelia.xyz - Kabar terbaru datang dari pemain sepak bola asal Belanda yang masih memiliki darah keturunan Indonesia, Thom Haye.

Dikabarkan, Thom Haye belum lama ini melakukan wawancara dengan ESPN NL seperti dilansir dari akun Instagram @futboll.indonesiaa.

Dalam wawancara dengan ESPN NL tersebut, Thom Haye ditanyai soal banyaknya warganet Indonesia yang meminta untuk bermain di Timnas Indonesia.

Baca Juga: Diwarnai Gol Kontroversial, Persis Solo Sukses Tahan Imbang Persebaya 1-1 Kedua Tim Berbagi Angka

Secara mengejutkan, pemain kelahiran Belanda tersebut mengungkapkan seolah suatu saat ia akan bermain untuk Indonesia.

"Ya itu akan menyenangkan dan akan terjadi. Saya yakin pasti itu akan terjadi," tuturnya saat diwawancara ESPN NL dikutip dari @futboll.indonesiaa.

Lantas, siapa sebenarnya sosok Thom Haye yang menindikasikan akan bermain untuk Timnas Garuda?

Baca Juga: Kilas Balik Skuad Garuda Debut Sejak 1996, Timnas Indonesia Belum Pernah Lolos di Fase Grup Piala Asia

Dilansir dari laman transfermarkt.co.id, ia merupakan pemain kelahiran Amsterdam pada 9 Februari 1995.

Saat ini ia berusia 28 tahun dan ternyata memiliki nama panjang Thom Jan Marinus Haye.

Posisi utama yang biasa dimainkannya sebagai gelandang bertahan, meski bisa juga bermain sebagai gelandang serang dan gelandang tengah.

Baca Juga: Media Vietnam Bandingkan Kualitas Pemain Liga Inggris Timnas Indonesia dan Jepang: Beda Kelas!

Thom diketahui tengah berseragam klub Liga 1 Belanda atau Eredivisie, yaitu SC Heerenveen.

SC Heerenveen, klub yang dibela Thom saat ini berada di posisi delapan klasemen sementara Eredivisie.

Sebelum bergabung dengan Heerenveen, ia pernah melanglangbuana ke sejumlah klub khususnya di Belanda.

Baca Juga: 5 Pemain Keturunan yang Bisa Dipanggil Indra Sjafri ke Timnas Indonesia U-20, 3 Nama Dijamin Berminat!

Ia pernah berseragam AZ Alkmaar, ADO Den Hag, NAC Breda, dan pernah pula bermain untuk klub Italia, Lecce.

Menarik untuk menantikan, apakah Thom Haye akan benar-benar membela Timnas Indonesia.

Kehadirannya akan memperkuat lini tengah Timnas Merah Putih ke depannya.(*)

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak