Buntut Mie Instant Witan, PSSI Unggah Momen Makan Bersama Skuad Timnas, Menunya Lebih Berkelas Dari Selera Anak Kost

PSSI menyebut menu makanan pemain Timnas telah disesuaikan dengan kebutuhan tubuh seorang atlet

Kurnia Hartadi | Kurnia Hartadi | chatwithamelia.xyz
Rabu, 27 Desember 2023 | 21:43 WIB
Momen pemain Timnas makan bersama di TC Antalya Turki (@pssi)

Momen pemain Timnas makan bersama di TC Antalya Turki (@pssi)

chatwithamelia.xyz - Terkait dengan tragedi mie instant Witan Sulaiman, PSSI mengunggah momen makan bersama Skuad Timnas Indonesia saat menjalani pemusatan latihan (TC) di Antalya Turki.

Melalui dokter Alfan Nur Asyhar, PSSI menyebut para pemain Timnas telah mendapatkan berbagai makanan yang disesuaikan dengan kebutuhan pemain.

Tidak seperti menu makanan pada umumnya namun diperhatikan vitamin dan kalorinya sesuai tubuh seorang atlet.

Baca Juga: Jay Idzes Tiba di Jakarta Tak Sabar Jalani Sumpah, Arya Sinulingga Sebut Kerja Cepat Sat Set

Tidak sampai di situ, menu makanan pun telah terlebih dahulu dikonsultasikan dengan jajaran staf pelatih.

‘Untuk menu makanan, mereka sudah mendapatkan makan yang disesuaikan dengan kebutuhan vitamin dan kalori untuk tubuhnya sebagai seorang atlet,” ujar dr. Alfan Nur Asyhar AIFO-K, dokter yang mendampingi Timnas Indonesia.

“Menunya pun sudah dikonsultasikan terlebih dahulu kepada jajaran staf pelatih,” sambungnya.

Baca Juga: Beri Bocoran Tentang Persib, Stefano Beltrame Ungkap Kesan Pertama Bertemu Bojan Hodak

Sebelumnya, pemain yang kedapatan memasak mie instant telah mendapat peringatan dari pelatih Shin Tae-yong.

Selain pemain yang bersangkutan, Shin Tae-yong juga memperingatkan agar semua pemain bisa menjaga kondisi dengan memperhatikan asupan makanan.

Mie Instan Menu Anak Kost Tanggal Tua

Baca Juga: Striker Persib Diyakini Segera Cetak Gol oleh Mantan Top Skor Liga Singapura dan Hong Kong

Ilustrasi mie instant (freepik)
Ilustrasi mie instant (freepik)

Pecinta bola Tanah Air menyayangkan terjadinya blunder di mana pemain Timnas menyantap mie instant pada pemusatan latihan di Turki tersebut.

Netizen bahkan menyebut menu yang disediakan selama TC jauh lebih enak dan bergizi.

“Kurang apalagi woy, masih sempet2nya kemarin masak mie instan. Tinggal ambil itu makanan banyak dan memenuhi standar gizi atlet,” tulis @move.bismillah di kolom kementar.

Baca Juga: Justin Hubner Orang Indonesia Pertama Yang Bakal Main di Premier League, Naturalisasi Bukan Pemain Tak Laku

“Padahal makanannya lebih enak dari pada mie instan, Ane saja belum tentu bisa makan kayak gitu,” ujar @lingkarfootball.

Sementara itu, sebagian netizen menyebut mie instan adalah menu anak kost waktu tanggal tua.

“Udah disiapin makan enak dan bergizi malah milih makanan anak kost tanggal tua,” tulis @dineeprz.(*)

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak