Begini Respons PT LIB usai Klub Liga 1 Ramai Tagih Uang Subsidi

PT LIB mengaku sebagian besar klub Liga 1 sudah mendapat uang subsidi.

Rauhanda Riyantama | chatwithamelia.xyz
Senin, 13 April 2020 | 20:00 WIB
Logo Liga 1 2020.

Logo Liga 1 2020.

chatwithamelia.xyz - PT Liga Indonesia Baru (LIB) sudah membayarkan uang subsidi kepada sebagain tim peserta Liga 1 2020. Hal itu diungkapkan Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB) Cucu Soemantri.

Menurut Cucu hanya beberapa tim yang belum menerima uang subsidi tersebut. Namun Cucu enggan membeberkan nama-nama klub yang belum mendapat kucuran subsidi.

Sebagaimana diketahui, uang subsidi musim ini sebesar Rp 5,2 miliar. Khusus untuk Persipura Jayapura dan Persiraja Banda Aceh, kedua tim itu mendapat subsidi lebih besar yaitu Rp 5,7 miliar.

Baca Juga: Ibunda Neymar 'Jablay' Banget, Kini Pacaran Sama Brondong 22 Tahun

Uang subsidi tersebut sedianya dibayarkan secara dicicil setiap bulan hingga kompetisi selesai. Namun keadaan kini berubah. Kompetisi dihentikan sementara akibat penyebaran virus corona.

Jika tidak ada kendala, kompetisi akan kembali digulirkan pada awal Juli 2020, jika pemerintah tak memperpanjang masa darurat virus corona yang sudah ditetapkan hingga 29 Mei mendatang. Akan tetapi Jika pemerintah memperpanjang masa darurat, maka kompetisi akan dibatalkan sepenuhnya.

Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Cucu Soemantri usai menggelar manajer meeting di Hotel Century, Jakarta, Rabu (19/2/2020). (Suara.com/Adie Prasetyo Nugraha)
Direktur Utama PT Liga Indonesia Baru (LIB), Cucu Soemantri usai menggelar manajer meeting di Hotel Century, Jakarta, Rabu (19/2/2020). (Suara.com/Adie Prasetyo Nugraha)

"Sebagian besar sudah dibayarkan, ada beberapa yang belum. Maka dari itu, saat ini sedang kami upayakan negosiasi sama sponsor agar ada toleransi paling tidak bulan ini bisa dibayar. Karena ini bisa bantu juga untuk klub-klub," kata Cucu saat dihubungi, Senin (13/4/2020).

Baca Juga: Gara-gara Diputus Pacarnya, Unai Emery Jadi Galau dan Dipecat Arsenal

"Mana ada sponsor yang tidak ada kegiatan bayar. Malah yang tadinya harusnya mereka bayar 20-30 persen karena adanya force majeure mereka memperhitungkan beberapa kali kita ada event pertandingan yang sudah jalan, tinggal dibagi berapa," ia menjelaskan.

Cucu, yang juga menjabat sebagai wakil ketua umum PSSI, berharap klub-klub Liga 1 bisa memahami situasi saat ini.

"Sekarang masih negosiasi, Tapi ini masih alot juga negosiasi dengan mereka (sponsor). Cuma ya memang situasi begini perlu pemahanan semua pihak," pungkas Cucu.

Baca Juga: Takefusa Kubo: Aku Madridista Banget, tapi Idolaku Lionel Messi

Senin (13/4/2020) siang, tercatat sudah 4557 orang terjangkit virus corona di Indonesia. Sebanyak 380 berhasil disembuhkan sementara 399 pasien meninggal dunia.

Untuk memutus mata rantai penyebaran virus corona, Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) sudah diberlakukan di DKI Jakarta sejak 10 April kemarin. Sementara di beberapa wilayah di Jawa Barat, PSBB akan diberlakukan pada 15 April 2020.

Berita Rekomendasi
Berita Terkait
TERKINI

Marselino Ferdinan resi berkarier di Liga Inggris

bolaindonesia | 08:27 WIB

Persib Bandung akan menjamu PSBS Biak pada laga pembuka Liga 1 2024/2025 di Stadion Si Jalak Harupat, Jumat (9/8) mendatang. Regulasi soal larangan suporter tamu hadir masih berlaku

bolaindonesia | 13:28 WIB

Piala Presiden adalah hiburan dengan strategi berbasis kerakyatan, dari dan untuk rakyat. Nilai-nilai yang telah dipegang selama lima edisi sebelumnya itu pun tetap terpatri di edisi keenamnya, Piala Presiden 2024.

bolaindonesia | 23:22 WIB

Program terbaru Persib, MemberSIB hadir untuk mempererat hubungan Persib dengan para suporternya (bobotoh) dengan memberikan berbagai kemudahan.

bolaindonesia | 14:07 WIB

Pesta Rakyat Persib akan menjadi tema acara perkenalan seluruh anggota tim, jersey, dan para mitra yang akan menyertai perjalanan tim kebanggaan Bobotoh ini mengarungi kompetisi Liga 1 musim 2024/2025. Kegiatan tersebut akan digelar di C-Tra Arena

bolaindonesia | 12:14 WIB

Welber Jardim bisa tampil lawan Malaysia?

bolaindonesia | 11:44 WIB

Persib Bandung sambut positif kehadiran Piala Presiden 2024

bolaindonesia | 12:38 WIB

Shin Tae-yong rupanya mengalami sakit yang serius hingga operasi 6 jam

bolaindonesia | 20:47 WIB

Timnas Putri Indonesia dipaksa menelan kekalahan 2-3 dari Hong Kong dalam pertandingan uji coba

bolaindonesia | 10:27 WIB

Inilah jadwal lengkap Timnas Indonesia U-19 di Piala AFF U-19 2024

bolaindonesia | 10:59 WIB

Sebanyak 24 pemain dibawa untuk melakoni dua laga uji coba melawan Hong Kong

bolaindonesia | 08:47 WIB

Muncul titik terang dalam kasus yang dialami Maarten Paes.

bolaindonesia | 15:06 WIB

Ia dipersiapkan untuk menghadapi kompetisi Liga 1 dan Asia musim 2024/2025

bolaindonesia | 20:23 WIB

Pemain keturunan Kenzo Riedewald ngebet bela timnas Indonesia.

bolaindonesia | 15:19 WIB

Timnas Indonesia berpesta saat melawan Vietnam dalam perebutan tempat ketiga Piala AFF U-16 2024

bolaindonesia | 17:10 WIB

Elkan Baggott terdaftar di situs resmi Premier League.

bolaindonesia | 16:11 WIB

Pemain keturunan Gabriel Han Willhoft-King segera gabung Man City.

bolaindonesia | 15:33 WIB

Selebrasi Timnas Australia U-16 dianggap lebay dan provokasi

bolaindonesia | 07:02 WIB
Tampilkan lebih banyak